Review Pelanggan untuk Pisang Ungu

Pisang Ungu 💜

oleh Fannie Huang||IG:@fiehuang, 17 Februari 2022 (hampir 3 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

4.2
Foto Makanan di Pisang Ungu

Awalnya tertarik mencoba Es Pisang Ungu setelah liat di Instagram. Pas banget aku memang mampir ke food court Mall Alam Sutera.& nemu kedainya, jadi aku langsung.beli.

Aku mencoba :

1. Es Pisang Ungu

Sepoeai berisi es dengan pisang dan adonan tepung berwarna ungu. Di atasnya pakai santan kental yang rasanya gurih.

Untuk supnya menggunakan bubur sumsum yang rasanya manis gurih. Esnya cukup banyak dan kuantitas sirupnya nggak berlebihan sehingga nggak oversweet. Rasanya enak, recommended buat dicoba. Sayang jauh.

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Pisang Ungu

(Dessert)

Mall Alam Sutera, Lantai 2, Futopia
Jl. Jalur Sutera Barat, Alam Sutera, Serpong, Tangerang Selatan


Rata-rata: 3.7
Rasa:4.0
Suasana:4.0
Harga:3.2
Pelayanan:3.6
Kebersihan:3.8

Reviewer:

Foto Profil Fannie Huang||IG:@fiehuang

Alfa 2023

3334 Review

1644 Makasih