Review Pelanggan untuk Say Something Coffee
Cream Cheese Croissant😍
oleh Eat Pray Love , 19 November 2021 (sekitar 3 tahun yang lalu)
Ga pernah bosen untuk kembali kesini, cobain cream cheese croissantnya dan enak banget! teksturnya lembut dan renyah kulitnya, cream cheesenya juga da best, pokoknya i luv it!
Matcha latte, aku suka karna rasanya ga terlalu manis tapi teksturnya tetap milky.
Potato chip 3 flavours: bbq, jagung bakar, dan balado. yang doyan nyemil, cobain ini enak deh. pas banget buat nemenin km kalo lagi wfc disinii..
Foto lainnya:
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
(Kafe)
Ruko Grand Aries Niaga, Blok G1 No. 2O
Jl. Taman Aries, Meruya, Jakarta Barat
Reviewer: