Review Pelanggan untuk Eric Kayser Artisan Boulanger
Cocok untuk ngobrol maupun meeting
oleh Agnes , 31 Maret 2016 (hampir 9 tahun yang lalu)
3 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Opera
Eric Kayser di Gancit ini baru buka dan posisinya di tengah gitu. Jadi memang terbuka dan bisa liat orang lalu lalang di mall.
Di sini, kita bisa pesan menu main course maupun cake. Karena yang banyak diomongin adalah cake nya, jadi saya cobain Opera cake.
Rasa coklatnya ga terlalu manis, cakenya lembut dan padat, dan rasanya enak banget menurut saya.
Servicenya ramah dan cekatan, cuma memang harganya mahal juga sih.
Menu yang dipesan: Opera
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
3 pembaca berterima kasih.
Informasi
(Kafe)
Gandaria City, Lantai Upper Ground
Jl. Sultan Iskandar Muda, Gandaria, Jakarta Selatan
Reviewer: