Review Pelanggan untuk Mie Ayam Acing
MIE KARET LEGEND
oleh Vandy August Life, 29 November 2022 (sekitar 2 tahun yang lalu)
2 pembaca berterima kasih
#VALSWITHUMKM salah satu mie legend yg berkumpul di satu Jl. Muwardi Grogol..wajib cobain sih, mie ayam kampung dengan tipe mie karet yang sudah ada dari tahun 1985. Proses penyajiannya Bakmi dan Toping Ayamnya di pisah..jadi setiap pemesanan dapat 2 mangkok, 1 mangkok bakmi 1 mangkok suwiran ayam kampung + kuah. Daging ayam bisa request (dada,paha,kulit) tulang optional.selama persediaan masih ada.
•
•
FULL REVIEW ?
✓ Follow & Visit (instagram, youtube, tiktok)
@vandyaugustlife
Foto lainnya:
Harga per orang: < Rp. 50.000
2 pembaca berterima kasih.
Informasi
Reviewer: