Review Pelanggan untuk Co.choc
Mencari moodboster
oleh Tia Oktavia, 18 Februari 2020 (hampir 5 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Entah yang keberapa, untuk dari chocolate mampu membuat moodku kembali meleleh. Filosofi orang bilang coklat mampu mengembalikan suasana hati benar-benar aku iya kan tapi kalau menurutku bener-bener yang rasa coklat tanpa pemanis lain2.
Memilih minuman dan kembali meneguk segelas dark chocolate di cho. Coc, dari segala coklat dia selalu juara menurutku coklatnya kental dan kerasa banget khasnya dark chocolate kan pahit dan ini adalah minuman favoritku
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Signature Dark Chocolate
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.
Informasi
Reviewer: