Vietnam iced coffee from @leviet.id kopi hitam + susu kental manis, lumayan tapi sedikit terlalu manis menurut saya, tapi okelah dengan harga yang tergolong murah. Mungkin lain kali bisa coba varian lainnya lagi
Menu yang dipesan: Vietnam iced coffee
Harga per orang: < Rp. 50.000