Review Pelanggan untuk Genki Sushi

Chicken Teriyaki Favorite Anak Saya

oleh Tissa Kemala, 13 Januari 2023 (sekitar 2 tahun yang lalu)

3.0
Foto Makanan di Genki Sushi

Sebenernya kalau bicara rasa genki udah kalah jauh sih. Even sama sushi tei. Bicara harga juga cukup pricey buat sushi yg rasanya b aja.

Tapi anak kecil seneng kesini karena kereta2 nya. Dan anak saya salah satu nya, tiap kesini menunya g berubah chicken teriyaki pisah sauce.

Jujur menurut saya rasanya b aja. Ya nothing special sih genki mah, bener2 sushi to go aja. Kalau favorite saya disini cuma salmon poke sama salmon triple flavors.

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!

Informasi

Genki Sushi

(Jepang)

St Moritz Mall (Lippo Mall Puri), Lantai Lower Ground, The FoodHall
Jl. Puri Indah Boulevard Blok U1, Puri, Jakarta Barat


Rata-rata: 3.9
Rasa:4.0
Suasana:3.8
Harga:3.6
Pelayanan:3.9
Kebersihan:3.9

Reviewer:

Foto Profil Tissa Kemala

Alfa 2023

2163 Review

920 Makasih