Review Pelanggan untuk Paradise Dynasty
Enak lamiannya
oleh Jessica Sisy | IG @Jessica_sisy @jktculinarydiary, 10 November 2024 (sekitar 1 bulan yang lalu)
Udha beberapa kali makan di sini dan selalu enak sih. Lamian babinya enak, legit, kuahnya mantep.
Dimsumnya pas Rabu buy 1 get 1. Balao trufflenya enak, trs hakaunya juga garing.
Harganya agak pricey tapi porsinya banyak. Suka ada promo dinweekedays dan promo credit card di weekend. Selamat mencoba!
Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
Informasi
Reviewer: