Review Pelanggan untuk J Sushi

Fresh Salmon nya enak.

oleh Mich Love Eat, 03 Desember 2018 (sekitar 6 tahun yang lalu)

5 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

3.6
Foto Menu di J Sushi
Foto Makanan di J Sushi

Inari Salmon Belly Mayo
daging perut salmon nya lembut dan fresh, meleleh di mulut, nasi nya juga wangi dan berasa rice vinegar nya. Ada campuran mayonaise di belly salmon dan potongan telur ikan di ataz nya.

Chuka Wakame
favorit ku setiap makan di restoran jepang. Ini beneran fresh dan minyak wijen nya berasa wangi. Porsi nya lumayan banyak,dan yang pasti sehat dan bagus untuk kulit.

pesen dua macam menu dan hot ocha Rp 51.593 termasuk tax dan dapat cashback ovo.

Ig: @mich.love.eat

Foto lainnya:

Foto Makanan di J Sushi
Foto Interior di J Sushi

Menu yang dipesan: Chuka Wakame, Inari Salmon Belly Mayo

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
5 pembaca berterima kasih.

Informasi

J Sushi

(Jepang)

Pluit Village, Lantai 1, Oishi Japan
Jl. Pluit Indah Raya, Pluit, Penjaringan, Jakarta Utara


Rata-rata: 3.6
Rasa:3.8
Suasana:3.7
Harga:3.2
Pelayanan:3.4
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Mich Love Eat

Alfa 2021

1333 Review

1574 Makasih