Review Pelanggan untuk Richeese Factory
Cobain ah!
oleh Nana (IG: @foodlover_gallery) , 05 Januari 2019 (sekitar 6 tahun yang lalu)
Combo Fire Chicken
Penasaran banget pengen nyobain ayam yang hits ini. Karena baru pertama kali nyoba jd pesennya level 1dulu, takut kepedesan haha ternyata level 1 aja udj berasa pedesnya.
Ini kulitnya enak, crispy dibalut saus fire nya ini tuh enak tp daging ayamnya sendiri agak tawar hehe
.
Follow my instagram: @foodlover_gallery
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Combo Fire Chicken
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer: