Review Pelanggan untuk Noodle King

Suka sama jajangmyeon nyaaa

oleh IG @vianatirta , 17 Agustus 2023 (1 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.2
1 2 3 4 5
1 2 3 4 5
1 2 3 4 5
1 2 3 4 5
1 2 3 4 5
Foto Makanan di Noodle King
Foto Makanan di Noodle King

Jajangmyeon

Menurutku jajangmyeon disini salah satu yang paling worth it untuk dicoba sih, porsinya gede bisa sharing 2-3 orang, dan harganya gak terlalu mahal masih kisaran 60ribuan. Untuk rasanya juga enak manis gurihnya dapet, tekstur mienya kenyal, dapet banchan juga yang lumayan.

Menu yang dipesan: Jajangmyeon

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Noodle King

(Korea)

AEON Mall BSD City, Lantai 3, Food Carnival
Jl. BSD Raya Utama, BSD, Serpong, Tangerang Selatan


Rata-rata: 3.9
Rasa:4.2
Suasana:3.8
Harga:3.8
Pelayanan:3.7
Kebersihan:3.9

Reviewer:

Foto Profil IG @vianatirta

284 Review

67 Makasih