


-
3.6Abura Soba Yamatoten [ Pasir Kaliki, Jepang ]
Kelar makan langsung pergi
Outletnya ada di kawasan Paskal Hypersquare.
Areanya kecil dan seatingnya pun sedikit, hanya tersedia indoor. Tempat parkir sangat terbatas, hanya di depan outletnya & hanya untuk mobil.
Servicenya helpful & friendly, tapi makanannya ready relatif lama.
My order:
* Umewasabi Abura Soba
Soba dingin. Rasanya seger & asem, wasabinya ga terlalu dominan asal diaduk dengan benar.
* Jya jya Abura Soba
Cenderung manis, daging cincangnya lembut & sobanya juga enak.
* Cold Ocha
Rasa ocha & ga manis. Bisa direfill.Menu yang dipesan: Umewasabi Abura Soba, jya jya abura soba, Cold Ocha
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
3.8Okinawa Sushi [ Pasir Kaliki, Jepang ]
Bisa jadi tempat alternatif makan sushi
Areanya ada di dekat pintu Lobby Hejo Paskal 23 Mall.
Pas dateng waiting list cukup banyak & selalu penuh pengunjung.
Waktu dine in 45 menit.
Pilihan menunya beragam, ga cuma sushi. Ada Donburi, Gyukatsu dan msh banyak lagi.
Servicenya friendly dan termasuk cepat.
My order:
* Okinawa Aburi Sushi
Mostly sushi nya seperti di grill torch. Cukup fresh & enak.
* Ebi Sushi
Ebinya matang & bumbunya enak.
* Aburi Beef Black pepper
Bumbunya enak, blackpepper nya ga kelewat pedes.
* Aburi Salmon Cheese
Salmonnya dibalance sama rasa cheese yang gurih
* Salmon Sashimi
Fresh, better with no lemon
* Coca cola
* Peach Tea
Rasanya seperti kebanyakan ice tea, nothing special. Dikasih 2 slice peach.Menu yang dipesan: Okinawa aburi sushi, Aburi Salmon Cheese, Salmon Sashimi, Coca Cola, ebi sushi, peach tea, Aburi Beef Black pepper
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.2 pembaca berterima kasih.
-
3.8Giga Bites [ Riau ]
Areanya kecil tapi cozy
Areanya kecil, ada outlet kopi didepannya. Seatingnya terbatas, semi outdoor & indoor seating. Parkir pun didepan tempat makannya aja.
Indoor seatingnya decornya modern, outdoornya garden gitu rame sama tanaman2 hiasnya karena emang lokasinya di taman depannya.
Servicenya termasuk cepat, padahal staff yang keliatan kayanya cuma satu. Mungkin karena lagi ga terlalu banyak customer nya juga. Tapi agak siang makin rame customer yang dateng.
My order:
* Soul Noodle
Agak pedas dari sambal matahnya, topping fried wontonnya crispy & berbumbu, charcoal noodlenya lembut & chewy, potongan ayamnya bumbunya meresap & lembut, sambal matahnya berasa fresh.
* American Cheese Burger Animal Style Fries
Kentangnya dipotong wedges, empuk walaupun big chunk, toppingnya red cheddar cheese & caramelized onion. Kaya lagi makan cheese burger tapi ternyata kentang.Menu yang dipesan: Soul Noodle, American Cheese Burger Animal Style Fries
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
3.6Little Contrast [ Riau, Kafe ]
Cuma bisa takeaway
Lokasinya ada di area resto Giga Bites bagian depannya. Takeaway only. Tapi bisa duduk di area Giga Bites kalo order makanannya juga.
My order:
* Es Kopi Susu Little Contrast
Kopinya light & wangi, manisnya pas. Direkomen sama staffnya karena best seller.
Bisa diorder di food delivery app.
Servicenya cepat karena pas order langsung dibuatin sama staffnya.Menu yang dipesan: Es Kopi Susu Little Contrast
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
3.6Amity Coffee & Space [ Riau, Kafe ]
Tempatnya enak buat WFH & nugas
Tempatnya baru buka, lokasinya tepat di hook jalan Gandapura & Patrakomala.
Areanya besar, tempat parkir cukup luas. Seating indoor dan outdoor.
Dekorasinya modern minimalis, vibenya cukup cozy. Enak buat WFH atau nugas, enak juga buat kumpul bareng teman2.
My order:
* Ice Earl Grey Latte
Wangi earl grey, rasa earl greynya tipis banget ketutup sama rasa susunya.
* Rose Merry
Paduan Matcha, Peach & Rosemary. Rasanya dominan seger dari peachnya, malah matchanya ga terlalu berasa. Paduan rasanya enak, seger banget.
Servicenya relatif cepat, mungkin karena staffnya pun cukup banyak.Menu yang dipesan: ice earl grey latte, Rose Merry
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
3.6Jenderal Kopi Nusantara Buwas [ Riau, Kafe ]
Tempat luas tapi harga makanan agak pricey
Tempat parkirnya tidak terlalu banyak, better valet parking.
Area restonya luas, seating pun banyak. Ada seating Indoor & outdoor, kapasitas mejanya pun banyak yang besar.
Tempatnya enak buat kumpul keluarga ataupun bareng teman, maksimum waktu makan 2 jam.
Menu makanan dan minuman beragam, pilihan minumannya kopi & non kopi. Harga makanannya agak pricey untuk ukuran Bandung.
Service friendly & helpful, minuman diserve cukup cepat, ada beberapa menu makanan yang agak lama keluarnya.
My order:
* Nasi Bebek Bali
Bebek goreng dikasih kremesan & urap. Bebeknya empuk tapi kurang nyerep bumbunya. Urapnya fresh.
* Ice Cafe Mocha
Kopinya lebih dominan, ga terlalu manis.Menu yang dipesan: Nasi Bebek Bali, Ice Cafe Mocha
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.2 pembaca berterima kasih.
-
3.8Nanny's Pavillon [ Riau, Barat,Italia ]
Tempatnya lucu & pancakenya enak
Areanya besar, seatingnya bervariasi dan dekornya lucu - lucu. Ada indoor, outdoor & semi outdoor.
Tempat parkirnya ga terlalu besar, menyatu sama resto lain yang searea. Better valet parking aja.
Tempatnya cukup cozy dan enak buat kumpul bareng teman & keluarga.
Servicenya friendly & super helpful.
My order:
* Truffle Mac & Cheese
Sausnya mix cheese & truffle, tapi sayangnya cenderung keasinan. Macaroninya al dente, potongan ayamnya kecil2 & agak kering, kurang juicy.
* Mixed Berries Punch
Rasanya seger paduan buahnya enak banget. Ada hint markisanya.
* Blueberry & Cheese Pancake
Pancakenya fresh & wangi, sauce blueberry creamnya seger, fruity dan asem bukan yang kelewat manis gitu, isian cream cheesenya berasa banget. Ditambah vanilla ice cream, balance banget.Menu yang dipesan: Truffle Mac & Cheese, Mixed Berries Punch, Blueberry & Cheese Pancake
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
3.8Hafa Warehouse [ Ahmad Yani, Kafe ]
Areanya luas, kapasitas besar, harga terjangkau
Areanya luas banget dan berkonsep warehouse gitu, seatingnya indoor & outdoor. Tempat parkirnya luas.
Cukup cozy, walaupun lagi penuh banget tapi ga terasa sesak karena areanya luas & layout seatingnya berjarak. Bisa banget buat ngumpul rame2 karena kapasitasnya besar. Bisa bust kumpul bersama keluarga atau teman-teman.
Menu makanan & minumannya beragam, banyak pilihan dan harganya relatif murah.
My order:
* Choco Krimo
Dark chocolate dikasih susu. Rasa coklatnya ga yang tipe manis gitu, ga pahit juga padahal katanya 75% dark chocolate.
* Tahu Lada Garam
Digoreng ga terlalu kering, a bit oily, asin & pedesnya dapet.
Servicenya friendly, helpful & informatif.Menu yang dipesan: Choco Krimo, Tahu Lada Garam
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
4.0Bellamie Boulangerie [ Riau, Kafe ]
Semua menu enak!!
Area termasuk besar, ada 2 lantai dan selalu waiting list.
Seating indoor, semi outdoor dan outdoor. Seatnya banyak tapi masih kalah banyak ama pengunjungnya.
Tempat parkir ga terlalu banyak, disarankan valet parking nanti dibantu dicariin parkir sama staff parkingnya.
Suasananya enak & bikin betah berlama-lama, tapi waktu makannya dibatasi 1 jam aja.
My order:
* Delicatessen Sandwich
Porsinya cukup besar, dikasih potato chips & salad. Sausnya enak, isiannya fresh selada, tomat & dipakein pickles.
* Vietnamesse Rolls
Fresh banget, dagingnya berbumbu, cocol saus beningnya bikin makin enak. Well balance banget rasa isian ama sausnya.
* Superberries Shake Tea
Seger strawberry & blueberry nya nyampur, enak bgt dan ga kemanisan.
Service friendly & helpful. Penyajian makanan cukup cepat.Menu yang dipesan: Delicatessen Sandwich, Vietnamesse Rolls, Superberries Shake Tea
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
3.4Naked Brown [ Trunojoyo, Kafe ]
Cozy sih, tapi pilihan menu terbatas
Area cukup besar, seat juga cukup banyak.
Pilihan seating indoor, outdoor & semi outdoor.
Tempat parkir ga terlalu banyak.
Ga ada makanan berat, hanya bread & pastry aja. Pilihan menu minuman dingin pun terbatas. Menu minuman ada coffee dan non coffee.
Tempatnya cozy, sepi dan full music. Enak buat berlama-lama, buat nongkrong bareng temen.
My order:
* Hojicha Ice Latte
Hojichanya berasa, lumayan balance sama lattenya. Ga yang milky gitu.
* Chocolate Brownies
Bukan brownies yang kelewat manis, ada chocolate chunk nya. Suka.
* Hot Dark Chocolate
Coklatnya cenderung pahit, which is good.
* Cinnamon Roll
Agak keras yang cenderung kering, kurang moist.
Service cukup friendly & lumayan helpful.Menu yang dipesan: Hojicha Ice Latte, Chocolate brownies, Hot dark chocolate, Cinnamon Roll
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.