Foto Profil Agustinus Josua

Agustinus Josua

7 Review | 5 Makasih
Level 2
Filter Catatan
Urutkan berdasarkan: Tanggal
  • 3.2  
    Bakmi Medan Kebon Jahe [ Karawaci, China ]

    Bakmie dengan Porsi tumpah ruah !

    Ini dia Bakmi medan yang harganya sangat bersahabat dengan dompet dan porsinya tumpah ruah! Sekarang cabangnya udah merajalela dimana-mana.
    Percayalah bakmi porsi kecilnya itu banyak! atau cukup kalo untuk laki-laki.
    Untuk rasa, overall sih agak manis dari babinya. Tapi kuahnya sendiri memang sedikit manis, dan sedikit asin. Tapi tetap gurih!

    Menu yang dipesan: Bakmie Campur Besar

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!




  • 3.2  
    Marugame Udon [ Slipi, Jepang ]

    Udon dengan sentuhan barat

    Makanan timur dengan ala ke barat baratan yang ada di Marugame Udon adalah Karbonara Udon.
    Rasanya yang pasti SUPER SUPER Gurih dan SUPER Krimy karena adanya perpaduan bahan antara Keju Cheddar, Telur Omega-3, Beef Bits dan Keju Parmesan.
    Setiap orang mungkin punya ekspetasi rasa yang berbeda. Carbonara Udon ini SANGAT di rekomendasikan sekali untuk kalian yang SUKA KEJU !

    Menu yang dipesan: Carbonara udon

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!




  • 4.0  
    Abura Soba Yamatoten [ Karawaci, Jepang ]

    Enak nih

    Entah apa yang harus di review.
    Nasi yang enak, potongan Chicken Karagenya yang Juicy
    Saus Amakara yang nikmat di tambah Mayonaise dan Rumput Laut.
    Dan pastinya akan lebih enak dengan tambahan telur setengah matangnya

    Menu yang dipesan: Amakara Tori Don

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!
    1 pembaca berterima kasih.




  • 3.8  
    Old Town White Coffee [ Slipi, Kafe ]

    MUANIS BUANGET

    Saya tidak pernah ke tempat ini sebelumnya, dan tidak tertarik masuk ke tempatnya karena pikir tempat ini hanya menjual kopi.
    TERNYATA BANYAK MENUNYA
    dan menu yang saya pesan kali ini adalah Roti Paratha dengan Susu Kental Manis & Gula.
    Ya yang pasti manis BUANGET.

    Menu yang dipesan: Paratha With Condensed Milk & Sugar

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!




  • 3.0  
    Noodle Kulture [ Karawaci, Indonesia ]

    Menu baru andalan Noodle Kulture

    Ini adalah menu baru di Noodle Kulture, sebenarnya ada banyak menu baru di restoran ini.
    Dan di pajang di depan pintu masuk mereka, namun pada saat saya memilih menu baru tersebut banyak yang kosong dan tidak ada bahannya.
    Jadi saya memilih Seafood Fried Noodle, setelah saya mencicipinya, rasanya enak loh ternyata , hehehe...
    Terakhir, Karena karyawan yang kurang memadahi menyebabkan lamanya respon pada saat meminta tambahan sendok garpu atau yang lainnya

    Menu yang dipesan: Seafood Fried Noodle

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!
    1 pembaca berterima kasih.




  • 2.8  
    Noodle Kulture [ Karawaci, Indonesia ]

    NK Fried Rice ?

    Nasi Goreng NK tampilannya sangat menarik dengan potongan kerupuk yang lurus, dan potongan ayam di dalam pangsit.
    Porsi juga cukup, namun rasa nasi goreng yang di masak sama seperti nasi goreng pada umumnya dan tidak ada rasa yang "spesial"  di makanan ini.
    Dengan harga 40 ribu, saya rasa terlalu mahal untuk makanan seperti ini.
    Serta Karyawan yang kurang memadahi menyebabkan lamanya respon pada saat meminta tambahan sendok garpu atau yang lainnya

    Menu yang dipesan: Nasi Goreng NK

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!
    2 pembaca berterima kasih.




  • 3.8  
    Sumoboo [ Slipi, Dessert ]

    Paling Juara

    Siapa sih yang tidak tahu tempat makan sumoboo ini ?
    Dan Menu Paling Juaranya adalah makanan 100% Haram NAKED BUTA RAMEN
    Dengan pilihan berbagai macam level kepedasan

    Menu yang dipesan: Buta Naked Ramen

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!
    1 pembaca berterima kasih.