This restaurant gonna be our Sunday Resto recommendation for you guys who loves Thailand Food. Lokasi nya berada di Muara Karang, di belakang nya bakery Sun Merry. Dengan modern Thai minimalist design membuat restaurant ini cozy dan homey. Dan yang paling penting tempat ini photogenic banget untuk foto2
Prawn Cake
Salah satu appetizer yang kita rekomendasikan untuk dipesan, ini terbuat dari campuran daging babi dan udang, dengan dipping sauce khas Thailand. So yummy!
Coconut Tom Yum Goong
One word, authentic! Buat yang suka pedes, cocok banget. Karena kita gak terlalu suka pedas jadi ini sedikit too spicy tapi tetap enak. Dan yang lebih unik isi nya ada potongan daging kelapa, jamur dan udang.
Mama Tom Yum Creamy Pot
Kalo buat yang gak suka pedes kita saranin pesan yang ini. Ini tomyum lebih enak lagi dari yang di atas! Untuk kuah nya lebih strong tapi gak terlalu pedas, isinya lebih bervariasi, ada udang, roasted pork, crab stick,chikuwa, mie, bakso ikan, bakso lobster dan egg yolk! Please enjoy it while its hot! This so delicious and i bet you will regret if you don’t order this one😀
Pinneaple Fried Rice
Fried rice with pineapple dish with raisins and cashew nuts and almost always comes served inside a cutout pineapple. Served with seafood and scrambled egg. Good enough for pinneaple fried rice:)
Stir Fry Tangfoon
Ah this one is another recommended dish from us! Ini seperti soun goreng disajikan dengan udang, cumi, sayuran dan telur. Rasanya so tasty, dengan warna yang cukup coklat tapi tidak manis. All is perfect that way:)
Kailan with Roasted Pork
In Thailand, they call this Kana Moo Grob. This is kailan with roast pork. Enak banget dan ini juga wajib untuk di pesan, jujur aja agak susah nemuin makanan ini di Jakarta, tapi disini ada and taste better than in Thailand.
Seabass Tom Yum
Our favorite fish dish, served with Tom Yum soup. Amazed with this Restaurant, because they served 3 different kind of Tom Yum dish, and all taste delicious. Semua yang ada tom yum harus di coba ya