Review Pelanggan untuk Butteria

Spaghetti is good

oleh hobinyaria , 31 Agustus 2023 (1 tahun yang lalu)

3.6
Foto Makanan di Butteria
Foto Makanan di Butteria

Sebelum mampir, saya coba reservasi. Tapi reservasi tdk available utk akhir pekan.
Utk waktu dining: 90 menit. Jika pengunjung tidak ramai, kita bisa tutup bill dan order baru utk dpt 90 menit lagi. Tapi kalau ramai, hal ini tdk bs dilakukan. Informasi yg di dapat dr WA jelas. Mrk responsif ketika dihubungi.

Pas datang, ada tempat duduk tersedia. Ada area indoor & semi outdoor (bagi yg merokok) ; yg terakhir ini #photofriendly . Tapi panas, jadi tetap lebih nyaman di area indoor

Kami pesan:
Fra Diavolo Chicken Spaghetti (IDR 128K)
Spaghetti al dente, bumbunya ya okelah, tapi yg enak adalah ayam panggangnya. Empuk, bumbunya meresap. Yg ini recommended

Grande Croissant set (dgn hot cocoa - IDR 125K)
Hot cocoanya soo good! Bitter coklatnya pas. Tapi croissant-nya too flaky for my taste.

1 chamomile blooms (IDR 45K)
Teh panas dgn aroma chamomile. Bisa refill air panas sampai 3x ; dgn catatan kalau sedang tidak banyak pengunjung.

Jadi, sebelum pulang saya titip sama teman utk minta tlg refill. Tapi saat itu pengunjung mulai padat, jadi request kami terlupakan. Dan mereka terlihat kewalahan dengan pengunjung yang mulai ramai. 

Overall dari segi keramahan, mereka ok banget. Buat saya, ketika ditanya via WA dan langsung respon, ok banget. 
Tapi utk pastry, agak mengecewakan buat saya.
Harga yang tertera belum termasuk pajak dan service.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Butteria
Foto Makanan di Butteria
Foto Makanan di Butteria
Foto Makanan di Butteria
Foto Makanan di Butteria
Foto Makanan di Butteria
Foto Makanan di Butteria
Foto Makanan di Butteria

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Butteria

(Kafe)

Jl. HOS Cokroaminoto No. 54, Menteng, Jakarta Pusat


Rata-rata: 4.0
Rasa:4.0
Suasana:4.5
Harga:3.7
Pelayanan:3.7
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil hobinyaria

Alfa 2023

1371 Review

582 Makasih