Review Pelanggan untuk Greens and Beans

Sehat, tenang

oleh Dianty Dwi, 18 Maret 2018 (hampir 7 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.6
Foto Makanan di Greens and Beans

Custom Salad

Foto Makanan di Greens and Beans

Eskonut

Buat kamu kamu yang suka dan doyan makanan sehat, disini tempatnya oke loh. Untuk salad bisa custom sendiri sesuai keinginan dan disini semua bahannya organik! Pilihan saus saladnya pun bermacam", kalo yang gak mau repot milih" isi saladnya juga ada menu yg udah ditentuin sama mereka juga. Untuk porsi pun tergolong banyak juga ukuran small, kalo akusih suka sama salad custom dengan saus roasted sesame nya dan eskonut nya dia. Eskonut itu es kopi coconut, jadi kopi dingin dicampur pake coconut milk dan gula aren ini enak loh aku suka banget si kopi ini. Paling oke kesini tuh kalo sarapan, suasana tenang dan enak, sarapan sehat.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Greens and Beans
Foto Makanan di Greens and Beans

Menu yang dipesan: fruit bowl, custom salad, vietnamese noodle salad, eskonut

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Greens and Beans

(Kafe)

Jl. Bahureksa No. 9, Trunojoyo, Bandung


Rata-rata: 4.0
Rasa:3.9
Suasana:4.2
Harga:3.4
Pelayanan:4.3
Kebersihan:4.2

Reviewer:

Foto Profil Dianty Dwi

497 Review

275 Makasih