Review Pelanggan untuk Kam Tao Yuen

Nyobain makanan hongkong

oleh Ana Farkhana, 12 Januari 2020 (sekitar 5 tahun yang lalu)

3.4
Foto Makanan di Kam Tao Yuen
Foto Interior di Kam Tao Yuen

Ini restoran Hongkong Letaknya ada di hotel Grand Gucci Paskal. Aku ke sini karena tertarik dengan menu Oysternya. Di sini aku memesan Oyster bakar yang isi 3 pcs, kerang kampak bakar isi 3 pcs, roti malat sapi, nasi goreng sama sate dan nasi sapi kuah (kalau nggak salah nama menunya)

Untuk rasa aku nggak ada yang cocok semua. Dari nasi goreng, nasi sapi, oyster, kerang dan rotinya. Untuk nasi sapinya ini nggak pedes, trs kaya ada gurih2 santan bawang gitu, untuk oysternya dan kerang hambar. Di atasnya dikasih kaya bumbu garlic tapi gurih entahlah itu apa. Tapi ak lebih suka masakan seafood yang ditumis oakai saus yang banyak. Terus roti malatnya. Ini campur aduk sekali rasanya di setiap gigitan. Ada rasa ketumbarnya juga, ada rasa kaya kari, ada saus macem dimsun di atasnya. 

Foto lainnya:

Foto Makanan di Kam Tao Yuen
Foto Makanan di Kam Tao Yuen
Foto Interior di Kam Tao Yuen
Foto Makanan di Kam Tao Yuen
Foto Makanan di Kam Tao Yuen

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Kam Tao Yuen

(China)

Jl. Pasir Kaliki No. 53 - 55, Pasir Kaliki, Bandung


Rata-rata: 3.8
Rasa:3.7
Suasana:3.6
Harga:3.0
Pelayanan:4.4
Kebersihan:4.2

Reviewer:

Foto Profil Ana Farkhana

Alfa 2022

662 Review

287 Makasih