Review Pelanggan untuk Chicha San Chen
Minuman enak
oleh Levina JV (IG : @levina_eat & @levinajv), 01 September 2021 (3 tahun yang lalu)
Salam segar semuanya , minuman aku kali inj dari Chicha San Chen, salah satu minuman Michelin Star yang berasal dari Taiwan yang aku rekomen banget buat kalian cobain .
Kali ini aku cobain :
- bubble milk tea (segar serta susunya ngak bikin enek ditambah manisnya pas serta bubble nya yang kenyal kenyal)
- cassia black tea with mousse (enak dan segar serta manisnya pas ditambah mousse nya yang ngak bikin enek serta menyatu menjadi perpaduan yang pas)
Disini variannya beragam serta menggiurkan semuanya , pelayanan dan tempatnya pun juga oke banget . Penasaran? Cus langsung cobain , next kita cobain ya yang lainnya . Selamat mencoba semuanya dan salam seger .
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Bubble Milk Tea, cassia black tea with mousse
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(Minuman)
Reviewer: