Review Pelanggan untuk Fish Bump

you have to try this affordable fish & chip...

oleh yudistira ishak abrar, 22 Februari 2020 (sekitar 5 tahun yang lalu)

3 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

4.2
Foto Makanan di Fish Bump
Foto Interior di Fish Bump

Fish Bumb

Akhirnya mampir lagi ke Ampera Garden setelah sekian purnama berlalu semenjak terakhir kali kesini. Kebetulan lagi laper dan pengen sesuatu yang ngenyangin tapi bukan pake nasi. Sempet berkeliling ke setiap sudut untuk mencari menu yang mampu mewujudkan keinginan saya, di Fish Bumb lah akhirnya mata saya menjatuhkan pilihan. Gerai sederhana bernuansa biru laut ini menyajikan aneka menu fish n chip yang cukup menggugah selera. Apalagi pas liat daftar harga di lembaran menu, kok ya sangat terjangkau, jadi makin mantap deh tekat saya untuk makan disini.

Fish & Chip Original (Rp.35.000,-) seporsinya cukup mencengangkan secara beneran sebanyak itu. I love the way they serve the fish with garlic mayo, looks so fresh, photogenic also tempting. Sebagai dasarnya terdapat french fries berbumbu yang melimpah ruah serta onion ring dan irisan jeruk lemon. Semua yang ada disini sangat baik, ikannya renyah diluar serta lembut didalam, bumbunya juga berasa gurih, kentangnya banyak dan onion ring nya mampu menyajikan sentuhan rasa manis yang pas dilidah. Next time i will try another menu, especialy their fish n pasta with sambal matah...

Foto lainnya:

Foto Makanan di Fish Bump
Foto Interior di Fish Bump
Foto Interior di Fish Bump
Foto Makanan di Fish Bump
Foto Makanan di Fish Bump
Foto Interior di Fish Bump
Foto Makanan di Fish Bump

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
3 pembaca berterima kasih.

Informasi

Fish Bump

(Barat)

Ampera Garden
Jl. Ampera Raya No. 119, Cilandak, Jakarta Selatan


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.5
Suasana:3.3
Harga:4.8
Pelayanan:4.0
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil yudistira ishak abrar

Alfa 2023

2869 Review

4608 Makasih