
Review Pelanggan untuk Amalgam Coffee Brewery
Hidden Gem Menteng?
oleh @ItsLeenLeen_ , 26 Maret 2022 (hampir 3 tahun yang lalu)
coffeeshop mini di suatu gedung perkantoran, persisnya di depan gedung DPRD Jakarta. Tempatnya kecil, tapi bersih dan dingin. Coffee nya gak terlalu strong tapi gak creamy juga. Sedeng sih. Terus nasi goreng disini pake chicken wings dan telor ceplok. Nasi dori sambel matahnya juga enak kok. So far nongkrong disini nyaman..
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000