-
4.2La Koya Chinese & Vegetarian Food [ Ciumbuleuit, Vegetarian,China ]
Chinese Indonesian food and catering
Disini ada berbagai menu masakan indonesia dan chinese foods. Ada tersedia catering juga, dan makanannya sangat bervariasi dan kreatif, ada ramesan, kadang ada western and japanese foods juga loh! Makanannya enak semua! Nasi gorengnya banyak rasa, ada kari, xiangchun, terasi, kampung, rempah.
Favorit menu ala carte: nasi goreng, fuyunghai, sapo tahu jamur, crispy saus mentega
Favorit menu catering: potato cheese broccoli baked, ikan balado, nasi padang, chicken popcorn
Kokinya ramah, porsinya besar, makanannya relatif murah juga. Ada menu tanggal tua nasi telur sambal dadak buat yg lg ngirit!
Super vegan and vegetarian friendlyHarga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
4.4Tiramisusu by Chocomory [ Riau, Toko Kue ]
Best Dessert!
Tiramisusuπ°π«βοΈ
6 layers of happinessβ¨
From: @tiramisusubandung
Food: 9/10
Dessert tiramisu enakkk hanya di Bandung! Worth the price ga semahal tiramisu pada umumnya
Coklatnya lumer, kuenya lembut, kopinya berasa, manisnya ga berlebih, plus crunchy milk crumbleπ€€
Sehari habis satu kotak.. Bikin susah move on, keinget terus..Menu yang dipesan: Tiramisusu Original
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
3.8Bandung Cheesecuit [ Dago Bawah, Toko Kue ]
Bukan kue artis, tapi ngangenin
Awalnya penasaran cheesecuit itu rasanya kayak apa sih, setelah kabita lama..
Akhirnya cobain deh ternyata cheesecuit itu biskuit berlapis-lapis dengan cream cheese π§ plus topping pilihanmu, nah kali ini aku cobain bestsellernya crunchy chocolateπ«
Cream cheesenya enak, ga bikin eneg! Worth it untuk dicoba! Cocok buat oleh-oleh dari Bandung. Harganya juga ga mahal 1 loyang 35rbπ€©Menu yang dipesan: Choco crunchy cheesecuit
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
4.0Olive Tree [ Dago Atas, Vegetarian ]
Hidden Gem Cafe at Dago
Most recommended entree food: Bibimbab
Coffee and drinks taste unique and fresh!
Nice space to chill, work and chatβ οΈ
Eco-friendly and animal cruelty freeπ
In the scene:
β’ Bibimbabπ―
β’ Thai basil mushroom
β’ Smoothie bowl
β’ Hot brownie
β’ Bon bon
β’ Gula asam elixr (jamu series ada banyak pilihan, jamu tapi rasanya enak ga kayak jamu, appreciation!)
β’ Shava (split-shot coffee with rhum brulee)
New menu every 2 months, donβt miss them!
Allium free menus available too, donβt forget to ask for special requestβΊοΈMenu yang dipesan: smoothie bowl, Hot Brownie, Thai basil mushroom, Shava, Gula asam elixr, Bibimbap, bon bon
Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.4 pembaca berterima kasih.
-
3.4Waroeng Ethnic [ Ciumbuleuit, Indonesia,Barat ]
RΓΆsti of Switzerland at Bandung
Accidentally ketemu restoran yang menyediakan RΓΆsti, seneng banget! Tempatnya cocok buat sarapan di pagi hari yang tenang..
β’ RΓΆsti Forestiere, crispy outside, soft inside! Ngangenin banget menu ini, ada 2 vegetarian options (yang ini mushroom, satu lagi pakai sayuran brokoli wortel)
RΓΆsti house specialty nya disini loh! Really must try
β’ Mozarella Stick with Tomato Fondue, yummy snack bites, stretchy texture, tomato fonduenya italian bangett enak pas
β’ Roti Panggang Selai Srikaya Purnama, standard ropang, kurang garing
Makanannya agak lama, saranku pesan via telpon sebelum datang, minta dikeluarin pas sudah sampaiMenu yang dipesan: RΓΆsti Forestiere, Roti Panggang Selai Srikaya Purnama, Mozarella Stick With Tomato Fondue
Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.4 pembaca berterima kasih.
-
3.4Sejiwa Coffee [ Ciumbuleuit, Kafe ]
Breakfast & Brunch at Ciumbuleuit
Cocok banget buat yang mau breakfast makan enak dan cantik, suasana cafe nyaman dan adem
β’ Half Monty, request vegetarian diganti mushroom, sourdoughnya crunchy and tasty, ditemani dengan hashbrown, scrambled egg, slices of cherry tomatoes and greens
β’ Chessy Melted Croissant, super savory, crunchy and flaky! 9/10
β’ Es Kopi Jiwa, kopinya wangi tapi terlalu manis, boleh request less sugar yaa
β’ Tiramisu, homemade, coffeenya strong, tapi biscuits nya sedikit and creamnya kurang blend rasanya
Serving makanannya agak lama, jadi lebih cocok buat yang mau sarapan nyantaiMenu yang dipesan: Tiramisu, Half monty, Cheesy Melted Croissant, Es Kopi Jiwa
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.3 pembaca berterima kasih.
-
3.8Burger King [ Sukajadi, Barat ]
Plant-Based Whooper by Burger King
ππππππ ππππ πππ ππππ
πΏππππ π±ππππ ππππππππ
Calories: 554 kcal
Burger Kingβs Plant Based Whopper is a flame-grilled plant-based burger, topped with tomatoes, fresh cut lettuce, non-vegan mayo, pickles, and a swirl of ketchup on a soft sesame seed bun. Vegan customers can remove the mayo to make the burger fully animal-freeπ
The vegan beef patty is supplied by Unilever, subsidiary The Vegetarian Butcher.
Honestly, this burger tastes real good, similar as the 100% beef BK Whopper, but in fact it contains 0% beef!π₯©β
Looking forward to more vegan options by big companies. To our better world, cheers!π₯Menu yang dipesan: plant based whooper, Plant-Based Whooper
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.2 pembaca berterima kasih.
-
4.0Bilbao Brasserie [ Riau, Barat ]
Bilbao Basserie
Nice cozy place untuk meetup, ada semioutdoor (ambience really good) dan indoor lumayan luas ada private room juga bisa rsvp
Menunya lengkap dari breakfast sampai dinner, rasanya ga diragukan lagi
β’ Penne creamy mushroom & broccoli spinach, menu ini aku request chicken diganti dengan mushroom, pastanya enakk
β’ Tres leches & apple tatin, desserts nya enak standard
β’ Greentea milkshake, fresh, creamynya pas
β’ Strawberry smoothies, sweet-sour blend well
π²πππππ ππ πππππππ πππ π’πππ!
π»ππππππ ππππ πππ ππ πππππππΓ© πππππππβ¨Menu yang dipesan: Strawberry smoothies, Tres leches, Apple Tatin, greentea milkshake, Penne Creamy Mushroom & Broccoli Spinach
Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.3 pembaca berterima kasih.