Foto Profil Sobat  Lapar

Sobat Lapar

45 Review | 42 Makasih
Level 6
Filter Catatan
Urutkan berdasarkan: Tanggal
  • 3.8  
    KOI The [ BSD, Kafe ]

    Ovaltine!!

    Ovaltine time! 🍻 Jam segini pengennya ngemil dan cari yang segar-segar nih 😍 Udah coba belum menu Ovaltine dari @koitheindonesia ? πŸ˜‹ #sobatlapar .

    β€’ β€’ β€’ β€’ .

    🍻: Ovaltine Milk Tea with Golden Bubble and Ovaltine Macchiato .

    πŸ“: Koi, AEON Mall, BSD, Tangerang .

    β€’ β€’ β€’ β€’ .

    Kalau yang Ovaltine Milk Tea, wajib pake golden bubble ya biar makin maknyus dan minta gulanya kurangin sampai 50% (supaya ga terlalu eneg sama coklatnya) πŸ™ƒ Tapi kalo doyannya manis, terserah kalian juga hehe 😜 Overall, dua-duanya enak dan coklatnya berasa banget 🍫 .

    Menu yang dipesan: ovaltine milk tea, Ovaltine Macchiato

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!
    2 pembaca berterima kasih.




  • 4.2  
    Pizza Marzano [ Alam Sutera, Italia ]

    Best Salad!

    Sobatlapar weekend kemarin mampir kesini dan yang paling aku suka saladnya, yang bernama Benevento. Saladnya berisi sayuran yang fresh, bumbunya agak asam tapi bikin segar, jamurnya menggoda banget, dan roti di pinggirannya juga top
    Kalau pizza Basilitica nya agak pedas sedikit, tekstur rotinya tipis + crunchy, plus toppingnya juga fresh Spaghetti Aglio Olionya kita bisa minta tambah topping (disini tambah topping jamur) supaya tidak terlalu polos dan bisa dibuat tidak pedas juga, rasanya enak dan ga terlalu berminyak Lychee Iced Tea nya juga fresh dan ga terlalu manis kok
    Selalu senang kalau makan di pizza express, karena interiornya juga lucu dan rasa makanannya tidak mengecewakan

    Menu yang dipesan: Baked Mushroom With Gorgonzola, Basilitica Romana, Spaghetti Aglio Olio, Lychee Iced Tea, Benevento Salad

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!




  • 4.6  
    Gyu Kaku [ Alam Sutera, Jepang ]

    Daging + Keju = Mantab!

    First time nyoba Gyu Kaku dan puas sama makanannya ❀ Disini aku ga pesen yang all you can eat, jadi pesan satuan aja biar ga kebanyakan πŸ˜‚ Daging yang paling yummy disini menurut aku adalah Gyu Kaku Karubi 😊 Dagingnya tidak terlalu tebal dan tipis + empuk πŸ’ƒ Plus nasinya juga yang paling yummy adalahΒ  Gyu Kaku Rice, karena dicampur rumput laut dan wangi (bikin ketagihan pokoknya) πŸ‘Œ Plus kalo yang suka keju-keju, bisa makan dagingnya pake keju yang dilelehin diatas apinya (itu mantap!) 😍 Worth it makan disini dan rasanya juga yuuuummm! πŸ’•

    Menu yang dipesan: Gyu Kaku Karubi, Gyu Kaku Rice, king harami

    Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
    Makasih Infonya!
    4 pembaca berterima kasih.