Siapa sih yang ga tau pepper lunch? Pepperlunch terkenal dengan hot platenya. Disini menunya beragam mulai dari beef pepper rice, steak pepper rice dan salmon pepper rice. Selain pepper rice mreka jg tersedia snack dan dessert. Pepperlunch lokasinya ada di mall living world. Pelayanan disini ramah dan cepat. Restorannya bersih 📸 Salmon pepper rice Salmonnya fresh, ga amis, porsinya lumayan banyak. 📸Beef pepper steak Daging steaknya empuk banget, juicy, ga bau sapi. In enak banget steaknya. Recommended
Menu yang dipesan: Salmon pepper rice, Beef Pepper Steak
Tanggal kunjungan: 27 Februari 2022 Harga per orang: < Rp. 50.000
Siapa yang gak kenal restoran satu inii, yep pepper lunch.
Buat tempatnya sendiri ya lumayan nyaman dan menerapkan protokol kesehatan juga.
Buat makanannya ini sih udah debestooo bangeeet. Ya tapi walaupun bagi sebagian orang b ajaa kali yaa. Karena bumbunya bisa nuangin sendiri gitu jadi bisa tau seleranya segimanaa. Kalau untuk aku yang porsi makannya sedikit, kadang porsi pepper rice ini masih terlalu banyak banget di aku jadi kalau mau makan ini mending untuk makan siang ajaa. Buat salmonnya juga enak tapi sekarang jadi agak sedikit dan aku kurang suka potongannya yang jadi slice gitu bukan dadu. Tapi untuk rasa tetep debesttt!!
Menu yang dipesan: Salmon pepper rice
Tanggal kunjungan: 08 Agustus 2020 Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Pepper Lunch oh Pepper Lunch, kenapa kamu mahal sekali makanannya?? Jadi gw ke sini karena punya voucher kan, gw pake buat beli Chicken Pepper Rice. Harganya kalo ga salah, 57.000 termasuk pajak. Oke uda pesen, terus gw duduk menunggu makanan gw dateng. Ternyata lumayan lama ye nunggunya, ada kali 20 menit. Padahal kan simple hidangan gw ini. Pas udah disajikan, sedih amat penampilannya. Ayamnya itu, bahkan ga nyampe 1 dada ayam kali ya. Pelitnyaaa. Emang sih rasanya enak, tapi ga gitu juga sama porsinya wkwk
Tanggal kunjungan: 02 Juli 2019 Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Setelah sekian lama ga makan pepper lunch akhirnya makan juga. Kali ini makan curry rice beef and hamburg seharga 82.727 jika di tambahkan pajak jadi 91.000
Pelayanannya cukup baik, ramah dengan waktu cukup untuk mengantarkan pesanan di meja. Dan pelayan memastikan kita sudah mengerti cara masaknya plus bisa juga minta di masakin ( diaduk2 aja sih)
Aku karena mau sok2 video jadi minta diadukin. Dan mbak2nya ramah banget menerima permintaan.
Sausnya ga dituang semua dan menurut aku ngasi sausnya berlimpah sih. Lebih dari cukup untuk 1 orang.
Untuk isi dagingnya menurut aku cenderung kecil dan ga banyak tapi memang keunggulannya makannya panas2 jadi lebih enak aja. Untuk rasa aku prefer untuk tambahin black pepper dulu dan bumbunya ga diaduk ke nasi semua sedikit aja biar ga eneg.
Overall cukup untuk porsi seorang. Ga kekenyangan banget pas lah. Buat ku sih gitu dan pengalamannya oke. Sayangnya signal di mal nya tuh krng bagus untuk 2 provider yg aku punya dan wifi mal nya susah di sambungkan jadi ya gitu deh perjuangan klo bayar pake pembayaran online biar dapet cash back
Tanggal kunjungan: 26 Mei 2019 Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Menurut aku, makanan yang aku pesen sih rasanya B aja sama kayak makanan2 hotplate lainnya. Untuk isinya sih banyak banget kalau menurut aku.
Then, ak pesen Beef Pepper Rice with Egg dan Chicken Curry Katsu. Menu yg aku makan sih chicken katsunya dan icip2 beef pepper rice punya adik. So far, yang paling aku suka adalah chicken katsunya. Menurut aku enak sih dan itulah yg paling nonjol di menu itu sendiri. Untuk curry nya malah aku B aja sih.
Lalu, aku paling suka juga sama pelayanan dari waitress nya. Mereka mau ajarin how to eat menu2 yg aku pesen dan juga disapa setiap masuk dan kluar resto.
Menu yang dipesan: Chicken Katsu Curry, Beef Pepper Rice with Egg
Tanggal kunjungan: 24 Oktober 2018 Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Haiii jadi gue ada voucher gitu makan di resto Boga Group dan salah satu yg termasuk adalah Pepper Lunch, so karena gue belum pernah nyobain Pepper Lunch wkwkwkw makanya langsung cus cobain sambil manfaatin vouchernya. Yeay😋
Menu yg gue pesan adalah:
* CHICKEN AGLIO OLIO (68k). Yap ini spaghetti aglio olio dgn potongan ayam yg banyak dan besar². Spaghetti gue agak keras dikit karena waktu dateng ga langsung diaduk/dimasak di hotplatenya huhu. Oya, ini porsinya mengenyangkan dan bisa sharing kalo ga laper² bgt.
* BBQ PREMIUM BEEF & CHICKEN STEAK (90k). Yap ini combo gitu, ada beef & chicken. Dagingnya ga pelit gengs, banyak dan besar² jg. Sayurannya jg banyak, cocoklah buat yg mau diet, trus agak wow gitu sama taugenya yg gede² bgt wkwkwk
* RED VELVET (free!). Yap ini gratissss karna gue add official line accountnya Pepper Lunch ini hehehe bisa free desert/miso soup. Miso soupnya habis saat itu jd tinggal desert aja deh... Rasa red velvetnya biasa aja wkwk agak bikin kerongkongan jd kering.
* OREO CHEESE (free!). Nah ini jg salah satu desert yg free dannnnn ini enak bgt paraaaah!!! Cheesecake nya lembuttt bgtt. Sukak lah pokoknya!
Utk tempatnya, cukup luas trus wallpapernya juga menarik. Mungkin akan balik lagi dan cobain yg menu rice nya~
Tanggal kunjungan: 27 Mei 2018 Harga per orang: < Rp. 50.000
Kemarin habis nonton laper banget karena belum makan dari siang😭😭😭 Dan aku sempet bingung mau makan apa yaaa yang ngenyangin. Abis muter nyari tempat makan, then i decided to choose Pepper Lunch! Tempatnya cozy sih karena waktu itu lagi cukup sepi mungkin karena weekday dan udah cukup malam. Oiya aku pesen Chicken&Mushroom Curry Rice. Buat yang suka curry ini oke sih pastinya, dan jamurnya enak deh! Aku suka😍😍😍
Nah menu ini tuh harganya sekitar 69rban exclude tax. Tapi emang ngenyangin banget sih. Thx u
Menu yang dipesan: Chicken&Mushroom Curry Rice
Tanggal kunjungan: 02 Januari 2018 Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Setelah menjamurnya tenda-tendaan hotplate ala pepper lunch, I have to admit Pepper Lunch become less attractive. Considering their price which probably 3times those in tenda, of course I will shift myself toward tenda. Anyway, I came to try dine here this time.
Hamburg & Chicken
Came sizzling in a hot plate. The hamburg size was small compare to my boyfie double hamburg. But the chicken was okay portion wise. The chicken meat was fatty and juicy kind, if you want chest part of chicken which have more fiber you probably can request to kitchen. Hamburg was nice too. Those protein came with a lot of beansprout and corn. I mix it with white rice (seperate from the hot plate), add their signature sauce too and wala... fried rice. But honestly, all I can taste is a strong pepper flavor. Like SO strong, I hate it. Maybe some people like their pepper strong, but not for me.
Also tried their dessert cup; oreo&cheese and red velvet. The cheese in oreo&cheese was mild, the cake portion was dominating the overall taste. Same thing with the red velvet one. It's not bad, but not good either. Doesn't worth the pennys.
Service was good tho'. And you can refill your drink as well which is... yay!
Tanggal kunjungan: 16 Maret 2017 Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000