



-
3.0Bunga Bakery [ Cibinong, Toko Roti dan Kue ]
Banyak pilihan rotinya
Lokasiny bersebrangan dengan groots coffee, pilihan rotinya banyak, Ada cake dan bolu juga jadi bisa buat alternative kalau beli cake untuk acara.
Untuk rasanya enak gak kalah sama roti lain yang terkenal, rotinya lembut harganya juga masih ramah di kantong.Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
4.0Raindear Coffee & Kitchen [ Bogor Timur, Kafe ]
Instragamble
Raindear, cafe baru yang lagi happening banget di bogor, tempatnya bersebelahan dengan Adamar, terdapat 2 lantai, di bagian belakang terdapat smoking room yang cukup luas, dengan spot yang instragamble.
Es kopi susu bogor, ini enak banget, creamy tapi kopinya masih terasa.
Red velvet latte, coklatnya terasa, enak cocok buat yang gak minum kopi.
Cafe latte, kopinya cukup strong tapi masih terasa creamy nya.
Nasi goreng cumi hitam, warna nasinya bagus hitam pekat, rasanya enak, gurih, terdapat beberapa potongan cumi, di tambah telur mata sapi dan sambal matah yang enak gak bau.
Brownies, coklatnya terasa banget pekat, lembut manisnya juga pas.
Untuk cake nya es teller cake dan klepon cake, enak manis dan lembut.Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
4.0Gordi [ Pasar Minggu, Kafe ]
Enak semua
Tempatnya cukup luas dengan perpaduan warna yang cantik dan terang,
Tropical blast
Cold press juice segar, dengan komposisi semangka, nanas, apel, lemon yang bikin segar saat di minum siang hari.
Chicken karage
Ayam goreng yang bikin rasanya makin enak dengan cocolan sesame mayo, dilengkapi lettuce.Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
3.0Susu Mbok Darmi [ Cibinong, Minuman ]
Susu enak
Bothnya dekat dengan eskalator, waktu itu pengen coba yang avocado tapi habis, jadi beli yang banana, ini susu dan banana nya di blend plus di tambah es, rasanya enak, susunya jadi terasa manis pisangnya juga masih terasa.
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
4.0Jiwan Coffee & Things [ Jatisampurna, Kafe ]
Tempat cozy
Tempatnya cozy, suasananya adem dan asri bikin betah ngopi disini.
Es kopsu jiwan (25k)
Enak, perpaduan nya pas, creamy nya berasa, manisnya juga pas.Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
3.0Makaroni Ngehe [ Cibinong, Snack ]
Ngemil pedess
Kalau lagi pengen makan micin langsung deh melipir kesini
, tempatnya bersebrangan dengan kantor POS, kemarin nyoba yang usus sama makaroni kering, enaknya tuh Kita bisa menentukan sendiri tingkat kepedasannya Dan Kita juga boleh coba dulu sebelum di bungkus.
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
3.2King Mango Thai [ Bekasi Utara, Minuman ]
Ukuran nya bener bener king
Waktu itu nyoba yang avocado, avocadonya bukan dari buah nya langsung tapi yang sudah di frozen, jadi rasanya kurang kentel Dan kurang terasa avocadonya, di atasnya di kasih topping potongan buah mangga Dan whipped cream.
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
3.8Sunny Side Up [ Bekasi Utara, Barat ]
Tempatnya agak panas
Tempatnya lucu, terdapat beberapa mural, pelayan nya juga cukup ramah dan cepat, tapi AC nya gak terasa, agak panas.
Classic tomato omurice (48k)
Telurnya gak terlalu matang, untuk nasinya enak, cuma agak aneh karna terlalu dominan saus tomat, tapi over all enak sudah dapat ayam juga.
Chicken katsu spaghetti (48k)
Ini enak, diatas spaghetti nya di kasih telur, baru chicken katsu, chicken nya lembut dan enak.
Orange juice
Enak seger, Ada rasa asamnya juga, cocok untuk cuaca bekasi.Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
3.0Doner Kebab [ Bekasi Utara, Barat,Arab/Timur Tengah ]
Pelayananya lama
Pelayananya lama, jadi agak cape antriannya.
Saya pesean paket nasi kebuli, itu sudah dapat nasi kebuli, salad, onion ring, roti kebab, beef nya pakai beef kebab, untuk rasanya enak, kebulinya tidak terlalu bau rempah, saladnya enak, cuma sayang beef nya pakai beef kebab, overall enak si.Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
3.2Sate Gondrong Underpass [ Tanah Sareal, Indonesia ]
Bumbunya meresap
Tempatnya pas sebelum underpass, bersebelahan dengan kios buah, pelayananya cepat, tempatnya biasa aja, untuk rasanya oke, sate kambing Dan ayamnya enak, bumbunya enak, untuk yang kambing tidak terlalu bau.
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.