Foto Profil Yohanes Cahya | IG : @yohanes.cahya

Yohanes Cahya | IG : @yohanes.cahya

49 Review | 34 Makasih
Level 7
Filter Catatan
Urutkan berdasarkan: Tanggal
  • 4.0  
    Kimukatsu [ Puri, Jepang ]

    Katsunya Enak !!

    Akhirnya kesampaian juga cobain kimukatsu.
    Tempatnya cukup nyaman dengan pelayanan yang ramah, cepat, dan memuaskan.
    Kali ini aku pesan beberapa menu :

    1. Chicken Katsu Cheese Set
    Harus dong cobain the infamous mille-feuille katsu-nya. Ayamnya lembut, tapi kejunya agak kurang lumer menurutku (karena aku suka yang lumer). Tapi overall oke kok ! Yang set terdiri dari nasi, chicken katsu, miso soup, condiment, dan salad kol. Jangan lupa racik saus wijennya ya !

    2. Chicken Katsu Garlic Set
    Kalau yang ini varian yang Garlic. Aku si lebi suka ini karena lebih tasty ! Dagingnya tetap lembut dan breadingnya pas, crunchy gitu. Just the way i like it !

    3. Tori Kawa
    Ordinary chicken skin, sedikit berminyak, tapi asin dan gurihnya pas, terus juga crunchy to the max ! Apalagi dicocol dengan spicy mayonya.

    Overall, bakal balik lagi kesini untuk cobain varian menu lainnya, yumm !!

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!




  • 4.4  

    Authentic Japanese Cuisine

    Great hospitality, Great Ambience with Excellent Foods
    Came to this restaurant and not disappointing
    Comfy & spacious restaurant with Japanese vibes everywhere
    They serve 100% authentic Japanese foods and cooked by chef originated from Japan

    Tried some of their menu :
    -Yakitori Mix
    -Gyoza
    -Tori Kinoko Udon Matawa Soba
    -Tokusen Wagyu Sumibiyaki
    -Tonkatsu Chicken
    -Spicy Salmon Roll
    -Katsu Don
    -Salmon Teppanyaki
    -Fruit Shiratama Anmitsu

    All of em are tasty and oishii !! My favorite would be their tokusen wagyu sumibiyaki. Tender, juicy, and flavorful. The yakitori mix is good as well, what i love is the char grilled flavor that enhances the whole dish. The spicy salmon roll is a must try as well 👌🏻

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!




  • 3.8  
    Burgushi [ Puri, Jepang ]

    Unique Taste of Burger + Sushi

    Trying out the famous burger sushi, Burgushi at puri area. And im trying out 5 menus 
    1. Meat Lovers 
    2. Dori Tartar 
    3. Dori Bolognese 
    4. Tuna Melt 
    5. Salmon Mentai 
    6. Fried Salmon skin 
    7. Ocha yakult 

    Overall we like the taste. Dori Tartar was scrumptious (classic combo), surprisingly the Dori bolognese was kinda yumm (not expecting that tho). Both Meat lovers & Tuna Melt tasted just like pizza meat lovers & tuna melt 👌🏻👌🏻. The highlight must be their salmon mentai. Salmon & mentai sauce paired so well with spicy kick with it. And for me, that represents Burger Sushi a lot ! Thumbs up
    Fried salmon skin, needs more seasoning. Ocha yakult was perfect, not too sweet

    Although all of them are soo oily imo. The place was cozy and service was excellent !

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!




  • 4.6  
    PAUL [ Thamrin, Kafe ]

    Healthy Menus from PAUL

    New Healthy Menus from Paul !

    Foods that i tried are : 

    1. Quinoa Striploin Salad 
    2. Chicken Breast Mushroom Sauce
    3. Mackerel Tomato Relish 
    4. Batik Clam Soup 
    5. Cherry Clafoutis 
    6. Red white & blue Tart 

    My favorite would be their quinoa striploin salad (perfectly cooked quinoa and striploin salad, vegetables were fresh and tasty ! Not bland at all, i could eat a bowl of that ), Chicken Breast Mushroom Sauce (chicken is moist, tender, and flavorful, the mushroom sauce is sooo good), and Mackerel Tomato Relish. Their red white & blue tart was amazing as well :)

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!




  • 4.8  
    Fore Coffee [ SCBD, Kafe ]

    Houjicha Latte the best !

    Cobain yang houjicha latte. Rasanya pekat banget, bener2 kentel dan kaya rasa. Aku suka karena masih balance rasa teh dan kopinya. Manisnya juga pas, tidak terlalu manis.

    kalo yg matcha punya temen aku. Katanya si the best minuman by Fore. Next time mau coba deh.

    Tempatnya juga bagus & pelayanannya ramah 👌🏻

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!
    2 pembaca berterima kasih.




  • 4.8  
    Gia Restaurant & Bar [ Sudirman, Italia ]

    Amazing Dining Experience

    After hearing many good reviews from my friends, i decided to visit this high end restaurant. The service was excellent & it has an amazing ambiance, cozy and modern 👌🏻

    Few menus that i tried :
    1. Salmone Gratino
    Indeed, the highlight of the day. Salmon was baked perfectly. Perfect caramelization on the outside. The parmigiano & bechamel sauce was somehow rich but not overpowering the taste of the salmon itself.

    2. Spaghetti Al Nero Alle Vongole
    This black squid ink aglio e olio has a kick of spicy & garlic taste which i love, not too oily & you can taste the freshness from the ingredients. Well seasoned & pasta was cooked al dente

    3. San Daniele & Burrata Pizza
    What i love about this dish is the addition of basil, which brings freshness & aroma needed from the rich san daniele ham, mozzarela, and burrata cheese. The pizza was hand made woth traditional oven, such a rustic & humble pizza

    4. Tiramisu Classico
    Classic Italian Tiramisu. It has a rich & bold flavor of cocoa and coffee. A nice italian dessert for sure

    5. Piadina Croccante, Vitello, Parmigiano e Tartufo
    One of my favorite as well. Crunchy pladina cracker goes really well with veal tenderloin and white truffle oil, so aromatic ! The addition of parmigiano cheese gives the saltiness needed to the dish.

    6. Pappa di Podomoro
    Light & humble tomato soup with bread, basil, and drizzled with extra virgin olive oil on top of the soup. What a nice appetizer

    7. Pizza Nutellarich
    Sweet pizza is all i need ! Thin crust pizza with nutella, peanut butter, fresh peanuts, and maldon salt. I mean.. what to hate from this dish ? I ate two slices 😂 lmao

    8. Affogato Alla Nocciola
    This hazelnut semifreddo with espresso coffee & chocolate brownies is such a sweet and dessert. Perfect for the ending !

    Overall i truly had a pleasant dining experience at GIA, will i come back ? Definitely, for sure ! What an amazing and sophisticated dinner i had at GIA :)

    Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
    Makasih Infonya!
    3 pembaca berterima kasih.




  • 4.8  
    D' Bollywood [ Kuningan, India ]

    INDIAN FOOD yang cocok dengan lidah Indonesia

    Akhirnya ke daerah Rasuna Said dan cobain Restaurant India di D’Bollywood. Aku agak skeptical soal makanan India, karena pengalaman sblm2nya kalo makanan India itu terlalu berempah dan wanginya terlalu tajam. Tp aku sama temen2 akhirnya cobain ke D’Bollywood.

    AMBIENCE
    Tempatnya comfy banget, apalagi kalo weekend ada live music. Spacious jg tempatnya, ada tmpt buat smoking dan non smoking. Tempatnya terkesan warm karena pencahayaannya soft. Top banget

    FOODS (recommended by me)
    Aku cobain bbrp menu andalan mereka, termasuk menu fusion food mereka. Untuk yang vegetarian, ada menu vegetariannya juga loh

    1. Spaghetti with butter garlic and butter chicken sauce
    Juara banget ! Spaghettinya aldente, terus juga ayamnya super tender ! Masih juicy pas dimakan. Bumbunya sendiri ga berlebihan, jd well balance. Disajikan dengan roti sih, tp rotinya aku udah makan jd ga ikut kefoto. Recommended !

    2. Tandoori & Kadhai Chicken Pizza
    Signature tandoori chicken dibikin pizza ? Ternyata cucok banget ! Bumbunya sih yang aku suka, karena kaya rasa banget, toppingnya melimpah dan ayamnya lembut loh. U tuk kadhai chicken berasa lebih spicy, rasanya sih sama2 enak, buat yg suka spicy mgkn bisa coba yang kadhai pizza

    3. Cheese/Garlic Naan with Butter/Kadhai Chicken Curry
    INI JUARA BANGET DAN WAJIB COBA GUYS ! Cheese naannya tuh lembut bangeettt dan kejunya berasa banget, yang garlic juga garlicy banget sampe ke gigitan terakhir. Kalian harus celup dan makan dengan butter/kadhai chicken currynya. Jadi super flavorful dan ga bisa berhenti makan deh ! Curry nya sndr juga rich dengan rempah dan bumbu tapi ga yang lebay, lidah aku masih bisa terima dan enjoy makanannya

    SERVICE
    pelayanannya super ramah dan cepat tanggap, mau menjelaskan menunya dan kasih rekomendasi menu yang enak

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!
    1 pembaca berterima kasih.




  • 4.0  
    Grand Chuan Tin [ SCBD, China ]

    Lomie nya not bad

    Foods :
    1. Lomie Hokian
    Lomie nya enak, kuahnya juga tasty dan rich. Gurih asinnya pas, me like it ! Cuma sayang kerangnya masih sedikit berpasir dan juga amis. Overall masih oke
    2. Lumpia Udang
    Nah ini favorit aku, garing dan tidak terlalu berminyak. Lumia udangnya juga padat, apalagi dicocol dengan sambal. Enak banget ! Rasa lumpianya asin dan gurihnya berasa
    3. Tahu Rumput Laut dengan Jamur Shimeji
    Another favorite of mine ! Tahunya lembut dan rich karena ini menggunakan tahu telur. Tahunya digoreng terlebih dahulu jadi tidak terlalu lembek. Kuahnya juga pas, tidak keasinan dan juga tasty.

    Ambience :
    tempatnya enak, luas, dan cocok banget untuk nongkrong / makan keluarga

    Service :
    sedikit lambat servicenya, tapi overall ok

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!
    2 pembaca berterima kasih.




  • 4.6  
    Caffe Pralet [ Pantai Indah Kapuk, Kafe ]

    Great Place to Hang Out with Yummy Foods

    Foods :
    1. Smoked Hoisin Pork Belly
    Super in love sama pork bellynya ! Kulitnya crispy to the max, dan dagingnya tender. Dagingnya sendiri cukup terasa asin, jadi cocok banget dimakan dengan nasi putih hangat. Untuk saus hoisinnya sedikit pedas dan gurih, i wish sausnya bisa sedikit lebih banyak lagi. Disajikan dengan sambal matah dan french beans, jadi makin enak 👌🏻

    2. Roast Pork Sambal Ijo Roulade
    Nasi putihnya aku ganti dengan Tri Color Quinoa & Baby Romaine (+20k), roast pork nya berasa dan juga moist, teksturnya juga empuk, sambal ijonya aku suka, tapi sedikit kurang pedas for my preference.

    3. Mentaiko Salmon Pasta
    Pastanya al dente, dan creamy banget. Mentaiko salmonnya juga terasa banget dan tidak terlalu amis. Dan kalian bisa lihat jumlah mentaikonya banyak, mereka ga peit sama mentaikonya which is a plus point for me

    4. Salted egg croissant
    croissantnya flaky dan layernya tipis. Love it ! Isiannya menurut aku lebih ke arah salted egg yang manis, which is okay for me (considering ini isi croissant), tapi kurang melting aja for my preference. Untuk segi rasa, i like it !

    Ambience :
    tempatnya cozy, music nya bikin relax dan cocok banget untuk nongkrong sama teman / keluarga, meskipun tidak terlalu spacious

    Service :
    Pelayanannya ramah, cepat, dan memuaskan

    Menu yang dipesan: smoked hoisin pork belly, mentaiko salmon pasta, Salted egg croissant, Roast Pork Sambal Ijo Roulade

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!
    2 pembaca berterima kasih.