Foto Profil Fransiscus

Fransiscus

2069 Review | 672 Makasih
Alfa 2023 Level 18
Steak Ramen Chinese Food Kopi Bakmi Pizza Sushi Burger Dessert
  • 4.0  
    Ikan Panggang Seng Pon [ Muara Karang, Indonesia ]

    Worth it

    Setelah beraktivitas mencoba makan di kedai ikan panggang sun heng by seng pon yang berada di kawasan pluit

    Mencoba beberapa menu
    1. Ikan pari panggang (1/4 ons) : untuk ikan pari ini lembut , empuk dan tidak ada bau amis , untuk bumbu bakarnya pun meresap sampai ke dalam dagingnya
    2. Cumi goreng tepung : cumi yang dibalut dengan tepung dan disajikan dengan crispy ( sudah tidak ada lagi rasa cuminya)
    3. Kerang saos padang : disajikan dengan disiram kuah saos padangnya yang memiliki citarasa asam pedas
    4. Kangkung tauco : tauconya berani walau tidak terlalu dominan
    5. Babi panggang karo : manis , empuk , lemaknya ada namun tidak eneg saat dimakan , masih ada beberapa bagian crispynya

    #tagstagram #love #instagood #photooftheday #fashion #beauty #happy #cute #like4like #picoftheday #follow #me #selfie #art #instadaily #friends #fun #like #igers #instalike #fransi_96jakartautara

    Menu yang dipesan: Babi, Ikan, Cumi, kerang, kangkung

    Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
    Makasih Infonya!




  • 3.6  
    Sop Konro Karebosi [ Kelapa Gading, Indonesia ]

    Lemaknya cukup dominan

    Setelah beraktivitas , menikmati isi perut dengan konro bakar di sop konro karebosi

    Namun kali ini untuk iga nya sedikit alot , untuk lemaknya cukup dominan , walau tidak keras untuk bagian lemaknya

    #tagstagram #love #instagood #photooftheday #fashion #beauty #happy #cute #like4like #picoftheday #follow #me #selfie #art #instadaily #friends #fun #like #igers #instalike #fransi_96jakartautara

    Menu yang dipesan: konro bakar

    Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
    Makasih Infonya!




  • 3.0  
    Bakmi Niaga [ Sunter ]

    Hidden gem

    Salah satu bakmi hidden gem di sunter yakni “bakmi niaga”

    Mencoba menu
    1. mie karet pangsit dengan daging campur babi & ayam
    Untuk tipe mie karetnya tipe mie karet yang alot lurus , selain itu untuk daging babi nya manis sehingga membuat adonan mienya cukup manis , daging ayamnya biasa saja

    Pangsit rebusnya kulitnya tipis dengan isian daging babi & garingan babi di dalamnya sehingga rasa pangsitnya lebih gurih

    Untuk kedai ini sangat ramai jadi harus sabar menanti karena waktu penyajiannya bisa 10-15 menit

    #tagstagram #love #instagood #photooftheday #fashion #beauty #happy #cute #like4like #picoftheday #follow #me #selfie #art #instadaily #friends #fun #like #igers #instalike #fransi_96mie #fransi_96jakartautara

    Menu yang dipesan: Bakmi karet, pangsit rebus

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!




  • 3.6  
    Pizza Hut [ Bintaro ]

    Personal

    Makan malam dengan beberapa menu di pizza HUT

    Mulai dari personal pan pizza , pasta arrabian & sweet melts dengan isi keju dan potongan sosis

    #tagstagram #love #instagood #photooftheday #fashion #beauty #happy #cute #like4like #picoftheday #follow #me #selfie #art #instadaily #friends #fun #like #igers #instalike #fransi_96jakartabarat

    Menu yang dipesan: Pizza, Pasta

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!




  • 3.6  
    Mie Ayam Abadi [ Sunter, China ]

    Hokian lo mie

    Habis nyobain menu hokian lo mie di “hokian lo mie & mie ayam abadi”

    Untuk lo mienya mereka menggunakan isian ebi, daging babi & usus babi , kuahnya sendiri ada campuran kepiting & telur

    Untuk rasa kuahnya kaldunya tidak begitu pekat , rasa ebinya yang keluar dengan dominan asin , daging babinya empuk

    #tagstagram #love #instagood #photooftheday #fashion #beauty #happy #cute #like4like #picoftheday #follow #me #selfie #art #instadaily #friends #fun #like #igers #instalike #fransi_96mie #fransi_96jakartautara

    Menu yang dipesan: Hokian lo mie

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!




  • 3.6  
    Sate Sop Kambing Pejabat [ Mangga Besar, Indonesia ]

    Baru

    Salah satu kedai sate & sop kambing yang termasuk baru “sate & sop kambing pejabat”

    Untuk menu yang dipesan dua
    1. Tongseng kambing : tongseng dengan isian full daging tanpa lemak , porsinya banyak , bisa untuk sharing 2 orang
    2. Sate kambing : satenya disajikan dengan hotplate dengan campur lemak , untuk lemaknya garing

    #tagstagram #love #instagood #photooftheday #fashion #beauty #happy #cute #like4like #picoftheday #follow #me #selfie #art #instadaily #friends #fun #like #igers #instalike #fransi_96jakartabarat

    Menu yang dipesan: Sate Kambing, Sop Kambing

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!




  • 3.6  
    Bakmie Metro [ Sunter, China ]

    Legend

    Salah satu bakmi legend di sunter yakni bakmi metro

    Memesan menu
    1. Mie karet pangsit rebus : untuk mie karetnya bukan tipe yang alot , daging babinya tidak begitu manis , adonan mienya cenderung gurih
    2. Bakso goreng : bakso gorengnya tipe yang berisi di dalamnya dengan campuran udang & babi

    #tagstagram #love #instagood #photooftheday #fashion #beauty #happy #cute #like4like #picoftheday #follow #me #selfie #art #instadaily #friends #fun #like #igers #instalike #fransi_96mie #fransi_96jakartautara

    Menu yang dipesan: Bakso Goreng, Bakmi Pangsit

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!




  • 3.4  
    Soto Mie AGIH Sukabumi [ Bogor Timur, Indonesia,China ]

    Bebong

    Pagi2 berseluncur di kawasan surya kencana bogor dan mencoba beberapa kuliner

    1. Soto mie agih : mencoba dua menu yakni : soto mie bakut , untuk isiannya ada iga babi , babat serta minyak babi garing, untuk mienya menggunakan mie halus dengan rasa kuahnya dominan gurih ; lalu ada bakso goreng , untuk bakso gorengnya mirip siomay namun digoreng sehingga tekstur baksonya kurang kenyal


    #tagstagram #love #instagood #photooftheday #fashion #beauty #happy #cute #like4like #picoftheday #follow #me #selfie #art #instadaily #friends #fun #like #igers #instalike #fransi_bogor #fransi_jawabarat

    Menu yang dipesan: Soto Mie, Bakso Goreng

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!
    1 pembaca berterima kasih.




  • 3.6  
    Sate Babi Gedong Dalem [ Bogor Tengah ]

    Khas bogor

    Pagi2 berseluncur di kawasan surya kencana bogor dan mencoba beberapa kuliner

    2. Sate babi gedong dalem : tipikal sate babi bogor dengan pilihan daging , kulit , dan usus babi , untuk satenya kecil & sedikit garing


    #tagstagram #love #instagood #photooftheday #fashion #beauty #happy #cute #like4like #picoftheday #follow #me #selfie #art #instadaily #friends #fun #like #igers #instalike #fransi_bogor #fransi_jawabarat

    Menu yang dipesan: Sate Babi

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!




  • 3.8  
    Jagoan Bakso Malang [ Bogor Tengah, Indonesia ]

    Ngebakso

    Berkunjung ke salah satu mall paling terkenal di bogor “botani square”

    Mencoba dua tenant
    1. Jagonya bakso malang (JBM) : bakso malang pilihan komplit dengan isian bakso & gorengan serta bakso rebus & siomay rebus


    #tagstagram #love #instagood #photooftheday #fashion #beauty #happy #cute #like4like #picoftheday #follow #me #selfie #art #instadaily #friends #fun #like #igers #instalike #fransi_jawabarat #fransi_bogor

    Menu yang dipesan: Bakso Malang

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!