-
4.4Naughty Olive [ Kelapa Gading, Kafe ]
Vegetarian Cafe Terenak‼️
Wah akhirnya nemu vegetarian cafe unik diatas trampoline park. Ambiencenya enak cocok untuk WFC, santai2 & buka puasa bersama😍 Kreasi menu disini vegetarian semua, so bisa makan enak & sehat! Walaupun vegetarian tapi olahan menunya bener2 enak jadi serasa makan daging dong😊
Menu yang aku coba
✨ Linguine Carbonara
✨ Pizza Margherita
✨ Traditional Fried Rice
✨ Choco Lava Cake
✨ Vanilla Milkshake
✨ Rainbow mocktailMenu yang dipesan: Vanilla Milkshake, rainbow mocktail, Linguine Carbonara, Pizza Margherita, Traditional Fried Rice, Choco lava cake
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
3.4Yatai [ Kelapa Gading, Jepang ]
Hidden Japanese Food Stall
📍 Hidden Gem in Kelapa Gading!
✨ Pork belly garlic butter
Cocok banget buat yang emang suka garlic👌🏻 Wangii & garlicnya banyakkk! Pork bellynya tebel2 dagingnya, cuma entah kenapa aku ngerasa agak seretttt makannya.
✨ Saikoro with tare sauce
Tarenya enak sih….. aku sampe cocolin kentang & brokolinya ke tarenya🤤Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.6Tatei Cafe [ Cengkareng, Kafe ]
Aesthetically pleasing cafe😍
1 kata untuk kafe ini : cantik di setiap sudutnya. Aku datang pas christmas, jadi dekorasinya bertema natal semua.
✨ Madeleine : surprisingly madeleinenya enak loh! Favoritku yg matcha, matchanya beneran berasa & engga manis sama sekali.
✨ Chicken Nanban with Rice : Porsinya cukup untuk mengisi perut, oke lah untuk makan siang.
✨ Popcorn Latte : wajib coba sih kalau pecinta manissss! Unik banget ada popcornnya diatasnya & tastenya jd lebih manisss.
✨ Caramel Latte
✨ Hot LatteHarga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
3.8Osteria Gia [ Thamrin, Italia ]
Good ambience
Dateng weekdays malem, agak ramai tapi engga full table✌🏻
Good View & servicenya 🫶🏻. Waktu itu duduk di outdoor yang mengarah ke Bundaran HI, ambiencenya juara buat spend time disini. Menunya authentic italian dishes. Ohiya pas sampe dapet complimentary bread, tapi lupa foto:(
✨Spaghetti Carbonara (8.5/10)
Pork bellynya banyak & crispy! Pasta al dente, cabonaranya enak.
✨Cavatelli Salsiccia e Burrata (7/10)
Tekstur pastanya kenyalll & chewy banget…… personally aku kurang suka teksturnya. Sausnya kombinasi made of jamur pocini, rasanya oke tapi aku kurang suka aftertaste sausnya.
✨Quattro Formaggi (8/10)
Pizzanya enak sukaa! Trufflenya wangi, pizzanya tipiss gitu & kombinasi kejunya aku sukaa (mozarella, gorgonzola, parmigiano, pecorino).
✨Crispy Calamari (7.5/10)
seperti calamary pada umumnyaaaMenu yang dipesan: Crispy Calamary, Quattro Formagi, Cavatelli Salsiccia e Burrata, Spaghetti Carbonara
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
3.6Aomori Shokudo [ Setiabudi, Jepang ]
Makan ramen khas Aomori Jepang🇯🇵
Ini pertama kalinya aku cobain ramen khas Aomori Jepang🇯🇵 Bahkan chefnya didatangkan asli dari Jepang loh.
Tempatnya selalu ramai apalagi kalau jam makan siang, karena lokasinya emang deket banget sama perkantoran.
Pilihan menunya macam2 dari ramen, udon, rice dish, appetizer, dll.
Opening hours : 11.00 - 21.00
✨ Tori Gyoza
✨ Aomori Ramen : milk chicken broth miso ramen & butter. Noodlesnya lurus2 aku pesen yg thick noodles, matangnya pas, kuahnya creamy & sedikit gurih.
✨ Gyudon : wah ini enak banget sih! telornya 1/2 mateng, soo bikin gyudonnya creamy🤤 Beefnya banyak rasanya jg enak.Menu yang dipesan: aomori ramen, Gyudon, Tori Gyoza
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.2Menya Sakura [ Karet Kuningan, Jepang ]
Abura Sobanya enakk!
Salah satu kedai ramen terenak yang pernah aku makan. Berlokasi di lotte avenue, interiornya lucu serasa di Jepang beneran!
Menu yang aku coba :
✨ Abura Soba (8.5/10)
Ini menu favorit aku disini! Ramennya kenyal dan lembut. Walau gak pake kuah, tapi tetep gurih rasanya. Cara makannya ditambah chili - oil dan vinegar, rasanya lengkap dari gurih-pedas-asam!
✨ Chicken Tori Ramen (8/10)
Kuahnya light, tapi gurih kaldu ayamnya tetep dapet. Tingkat kematangan ramennya juga pas.
✨ Tsukemen (7/10)
Cold noodles yang dicelupkan ke kuah yang kental & panas. Sebenernya rasanya lumayan enak, tapi kalau kebanyakan aku jadi eneg karena kuahnya bener2 kentalll bgt.
Overall ramennya enak2 & worth to try!Menu yang dipesan: chicken tori ramen, abura soba, Tsukemen
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
3.6Ayam Goreng Buni [ Mangga Besar, Indonesia ]
Ayam Goreng Legend Di Mangga Besar
Ketemu ayam goreng bumbu kuning pake kremesan yang ramee banget di Mangga Besar. Jualan mereka dibagi 2 shift, jadi mendingan dateng pas baru buka yaa jadi gak kehabisan😀 Selain ayam goreng ada semur & gorengan lainnya seperti bakwan, tahu & tempe. Semuanya dibuat fresh made baru digorenf saat akan disajikan. Sambelnya sendiri pake bumbu kacang ya jadi gak terlalu pedas.
Menu yang dipesan: Ayam Goreng
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.0Roji Ramen [ Kelapa Gading, Jepang ]
Jakarta’s hottest new ramen shop!
Jakarta’s hottest new ramen shop, located in sedayu City Kelapa Gading!
No pork
No Lard
Makan ramen disini serasa makan di Jepang asli. Cabang roji ramen disini berkonsep seperti di ninenzaka, kyoto. Di bagian depan terdapat seating private area dengan tatami dan bagian dalam terdapat seating area dengan meja. Suka banget sama ambiencenya.
Roji Ramen
Original chicken broth, kuahnya lumayan gurih. Seporsi ini dapet noodles, boiled egg dan potongan daging ayam. Tapi entah kenapa rasa kuahnya kurang nendang, jadi harus ditambah chili oil.
Hotto Ramen (Mie Keriting Original)
Spicy chicken broth, sama seperti yang original tapi lebih pedas. Menurutku disini dominan pedas lada.
Hotto Masezoba (Mie Keriting Original)
Ramen with onsen tamago. Suka banget egg 1/2 mateng yang kalau dipecahin jadi creamy. Gurihnya dapet, creamynya dapet.
Dotonbori Ramen (Mie lurus merah)
Chicken broth with special spicy sauce.
Ini menu yang aku kurang suka. Spicy saucenya terasa seperti tauco(?)
Yaki Gyoza
Kulit gyozanya kurang garing, tapi fillingnya lumayan enak.
Tori Karagee
Chicken karageenya fresh, crunchy!Menu yang dipesan: Roji Ramen, Hotto Ramen, hotto masezoba, dotonbori ramen, yaki gyoza, tori karagee
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
3.8Petite Mangetsu [ Kelapa Gading, Dessert ]
Pastry Viral dari Jepang‼️
Pastry Viral dari Jepang
Nyobain yang lagi rame di Kelapa Gading! Petite Mangetsu ini berlokasi di MKG 1, tepatnya seberang Farmers Market. Tempanya mungil & cantik, tersedia seating area 4 meja kecil & berkonsep open kitchen.
Overall aku suka pastry2nya mereka, harga juga cukup affordable berkisar 25.000 - 38.000.
Original Napoleonette (8/10)
Vanilla custardnya gak gitu manis ditambah caramel saucenya enak banget! Tekstur luarnya renyah, di satu sisi terdapat bagian yang ditorch dengan karamel dan ini enakk bangett!
Fresh Strawberry & Dark Chocolate Napoleonette (7.5/10)
Strawberrynya segerrrr & manis. Unruk chocolate custardnya menurutku kurang banyakkk & kurang berasa coklatnya haha.Menu yang dipesan: fresh strawberry & dark chocolate napoleonette, original napoleonette
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.6Jowa [ Blok M, Korea ]
Korean Fusion Food Enak!
First timer aku cobain Korean Fusion Food! Jujur menu disini unik dan enak2 semua😋
Tempatnya agak hidden gem gitu, dari luar kecil tapi dalamnya lumayan luas kok.
- Bulgogi salad (8/10)
- Spicy beef soup (8.5/10)
- Pandan creme (9/10)
- Wagyu beef fried rice (7/10)
- Grilled baby octopus (9/10)
- Miso - glazed chicken (7/10)Menu yang dipesan: Spicy Beef Soup, bulgogi salad, Wagyu Beef Fried Rice, pandan creme, grilled baby octopus, miso glazed chicken
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.