




-
4.2Mahidana [ Dago Bawah, Kafe ]
Jamu modern
Pertama kali nya minum jamu nih! Awalnya ragu buat cobain yg namanya jamu, tapi rasa penasaran pun besar pengen rasain minum jamu. Kali-kali gtu minum yg sehat2 kan.
.
.
Awalnya sih emang ga mau pesen, cuman beneran deh @mahidanajamu punya menu-menu racikan yg unik-unik banget, yg ga ada salah nya dicoba.
.
.
Krna ga mau salah pilih cici tanya dlu ke mba nya (untung mba nya baik),
👱🏻♀️ : mba, sy pengen minum jamu, tapi rasanya ga mau terlalu jamu, tapi masi pengen ngerasain ada jamunya.
Oke, akhirnya cici di recomendin deh sama menu yg namanya “Mahidana Signature” (Special Mix with Butterfly Pea). Jdi harumnya itu beneran jamu, tapi pas di rasa itu kaya ga minum jamu😅, eh ternyata seger bener! Ada rasa asem2nya gtu. Ditambah tampilan nya yg cantik dikasi bunga tenglang🌸.
.
.
Itu salah satu jamu yg cici cba di @mahidanajamu , masi banyak lagi loh racikan mereka. @mahidanajamu juga menyediakan beberapa aneka jajanan nya juga. Dan yg paling penting jamu nya punya banyak khasiat untuk kesehatan.
.
.
📸 inframe : “Mahidana Signature” (Special Mix with Butterfly Pea)
🥃 : @mahidanajamu
📍 : Jln. Ranggamalela No 8, Bandung
.
.
#jamu #mahidana #mahidanajamu #mahidanasignature #jamubdg #jamubandung #infokuliner #infokulinerbdg #infokulinerbandung #butterflypea #drinks #drink #meetime #teatime #jamutradisional #jamuenak #makansamacici #jalanjalansamacici #ngidersamaciciMenu yang dipesan: Mahidana Signature
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.2Mixue [ Sarijadi, Es Krim,Minuman ]
Mixue Indonesia
Awalnya janjian sama tmen cmn buat makan, eh ga lama dia menawarkan kalo deket tempat kita makan ada minuman enak, capcus sebelum mkan mending jajan dlu di @mixueindonesia .
.
.
Dan ku terkaget kaget, harganya murce amat. Astaga auto kalab. Trs temen bilang, disini tu yg recomend itu yg Mi-Shake Strawberry dan semacam infuse water (lupa namanya).
.
.
Untuk yg Mi Shake Starwberry cocoknya buat yg suka manis. Isiannya ada ice cream (ice creamnya enak banget), tea, dan strawbery jam.
.
.
Untuk yg infuse waternya cici suka nih, krna rasanya manis, asem, pait. Pkknya beda banget dari infuse water pada umumnya. Krna irisan jeruk nya itu dibejek dulu, jdi tidak sekedar jadi pemanis di mata. Seger banget!
.
.
Boleh dicoba nih. @mixueindonesia ini juga banyak cabang nya di kota Bandung loh. Cus ke @mixueindonesia terdekat yah.
.
.
🥤 : @mixueindonesia
Cabang di Kota Bandung :
📍 : @mixueciwalk_
📍 : @mixue_karapitan
📍 : @mixuemaranata
📍 : @mixueantapani
📍 : @mixuecihampelas
.
.
#mixue #mixueindo #mixueicecream #mixueindonesia #mixueciwalk #mixuemaranatha #kuliner #infokuliner #kulinerbdg #kulinerbandung #freshdrink #icecream #icecreamvanilla #infusewater #makansamacici #jalanjalansamacici #ngidersamaciciMenu yang dipesan: mi shake strawberry, infuse water
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
3.8Sumeragi [ Riau, Jepang ]
All you can eat
Setelah berputar-putar mencari all you can eat di Bandung, akhirnya memutuskan untuk cobain makan di @sumeragiriau55 . Wah beneran ga nyangka, all you can eat di @sumeragiriau55 ternyata super puas.
.
.
Start from 99K aja, kamu udh bakalan kenyang banget. Apalagi kamu bisa banyak pilih menu yg tersedia di @sumeragiriau55 . Selain suki dan bbq, kalian bisa nikmatin sushi, takoyaki, okonomiyaki, gorengan, sampai ka dessertnya juga ada. Wah auto puas kan!
.
.
🥩 : @sumeragiriau55
📍 : Jln. RE Martadinata 55, Bandung
.
.
Postingan di setor buat @thegaring.ig
Dengan Tema : Aneka Barbeque
Salam Kompak Selalu
.
.
#thegaring #thegaring299 #anekabarbeque #barbeque #kulinerbdg #kulinerbandung #sidedish #sushi #okonomiyaki #takoyaki #dessert #puding #fruit #sumeragi #sumeragiriau55bandung #sumeragibandung #bbq #makansamacici #jalanjalansamacici #ngidersamaciciMenu yang dipesan: All You Can Eat
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.2Pizza Hut [ Buah Batu ]
Pizzahut
Awalnya niat ke @pizzahut.indonesia itu pgen cbain yg Krakatau Burst, tapi berhubung udah lama banget ga makan di @pizzahut.indonesia segala kepengen. Eh, liat ada menu 4 macam pizza ditambah 2 softdrink cuman 100.000 aja, mata sudah berbinar🤩, cus ga pake lama pesen.
.
.
Berhubung masi belum puas, cici tambah Paket Sensasi Double Hemat Berdua (2 makanan + 2 minuman + 1 garlic bread). Kalian bisa pilih sndri 2 makanan nya, kalo cici pesen mac and cheese dan omelete chicken rice. Serius ga bohong mac and cheesenya terbaik😋.
.
.
Dipikir pikir gokil juga pesen makan sebanyak itu yg makan cman ber2😅. Tapi percaya ga percaya kita makan hampir abis, yg di take away cmn 1 pizza utuh loh.
.
.
Yg ngiler yg ngiler liat Pizza lgsung cuss aja ke @pizzahut.indonesia terdekat yaah! Fav cici Mac and Cheese❤️.
.
.
🍕 : @pizzahut.indonesia
📍 : Pizzahut Buah Batu, Jln. Buah Batu No. 137, Bandung
.
.
#pizza #pizzahut #pizzahutindonesia #macandcheese #omelette #omeletterice #paketsensasi #paketsensasidouble #snacktime #dinnertime #lunchtime #garlicbread #makansamacici #jalanjalansamacici #ngidersamaciciMenu yang dipesan: fantastic menu, paket sensasi double
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.2Korean28 [ Riau, Korea ]
Korean28
Salah satu menu dari @korean28 Chicken Gingseng ini bener-bener sehat yah, apalagi di saat pandemi seperti ini. Dgn porsi yg besar, daging ayamnya yg lembut, kuahnya yg gurih dgn cita rasa yg khas, dan yg pasti enak (sudah dilengkapi juga dgn nasi di dalamnya), pasti bikin kamu puas banget.
.
.
Yg ga ketinggalan pastinya ada menu lain nya dari @korean28 juga dong. Pop Chick dan Kimchi. Menu ini bisa dijadikan menu cemilan nih. Pop Chick nya juga enak, ga keras dan bumbunya bener-bener meresap ke dalam. Nah, kimchinya bkin cici kangen Korea, rasanya ga kalah enak nya sama yg aslinya.
.
.
Nah, @korean28 lagi ada Promo 15% off
Min pembelian 150K di hari Senin-Kamis.
.
.
Untuk pembelian minimal 1 juta (sebelum tax&service), disediakan aula dengan fasilitas karaoke, billiard, dan pingpong. Seru kan! Yuk, lgsung reservasi.
.
.
Korean Western & Authentic Korea
🍽 : @korean28
Reservasi hub. (022)4268757
📍 : Gandapura No 71C, Bandung
🕰 : 11.00 - 20.00
.
.
#korean28 #korean28bdg #korean28bandung #kulinerbdg #kulinerbandung #infokuliner #koreanfood #kimchi #chickengingsengsoup #chickengingseng #popchick #popchicken #popchickenfood #toppoki #makansamacici #jalanjalansamacici #ngidersamaciciMenu yang dipesan: popchick, Kimchi, chicken gingseng
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.4Auntie Anne's [ Gatot Subroto, Snack ]
Auntieannes
Gara-gara liat postingan temen yg posting @auntieannesid , cici jdi kepengen juga. Emang semudah itu untuk teracun yg manis.
.
.
Emang dasarnya udah suka sama @auntieannesid cici liat katanya ada menu baru, yg Hazelnut. Tapi lagi ga ada☹️. Ya udh deh, mas nya pilihin yg ada yg katanya ga kalah enaknya, Almond Choco Cream Cheese Stix. Rasanya enak juga yaah, abis sekejap dalam beberapa menit. Minumannya jga seger Fresh Lemonade.
.
.
🍽 : @auntieannesid
📍 : @transstudiomallbandung
Jl. Gatot Subroto 289A, Bandung 40273.
.
.
#pretzel #pretzelovers #pretzeloversbandung #auntieannes #auntieannespretzels #auntiannesindonesia #auntiannesid #pretzelsticks #pretzelindo #softpretzels #freshlybaked #freshlymade #almondchococheese #makansamacici #jalanjalansamacici #ngidersamaciciMenu yang dipesan: Almond choco cream cheese, Fresh Lemonade
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
3.6Cheskee [ Pasir Kaliki, Kafe ]
Tropical Sensation
Kmren ini dapet kiriman sok misterius ke tempat kerja. Sebelumnya emg sempet blg, pgen cbain @cheskee.id . Soalnya bnyk temen2 yg posting itu. Jdi kan penasaran kan jdi nya. Eh ps cbain kiriman sok misterius itu, waduh enak beudth. Tapi bkan yg di foto ini yah yg dicoba.
.
.
Berkali kali muterin daerah pasirkaliki, yg katanya menurut info @cheskee.id ada disitu. Tapi teh ga nemu2. Finally, plg kerja cuskeun weh beneran kesana, dan horee nemu storenya si @cheskee.id .
.
.
Yg cici cobain ini yg serba mango. Abisan liat di storenya ada yg baru gtu ya itu. Menurut cici nih buat Mango Cheese Souffle enak, kue nya itu loh lembut banget ditambahin topping cream cheese nya yg melimpah dan di tambah buah mangonya. Buat yg suka Cheese pasti suka deh.
Nah, kalo yg Golden Agate (minumannya) seger. Tapi menurut cici sih ini kemanisan yah. Mungkin buat yg suka manis cocok.
.
.
Next, kalo ke @cheskee.id lagi cici mau cbain menu menu yg lain ah. Soalnya masi banyak gtu menu menu yg lainnya.
.
.
-menu inframe-
🍴 : Mango Cheese Souffle
🥤 : Golden Agate
.
.
🏘 : @cheskee.id
📍 : Pasir Kaliki, Bandung
.
.
#cheesekee #cheese #cheesecake #mangocheesesouffle #mangocheese #mangocheesecake #goldenagate #mangoseries #mangoedition #kulinerbdg #kulinerbandung #infokuliner #makansamacici #jalanjalansamacici #ngidersamaciciMenu yang dipesan: mango cheese shuffle, golden agate
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.2HokBen (Hoka Hoka Bento) [ Dewi Sartika ]
Mentai Matsuri
Sekarang lagi suka suka nya nih makan menu barunya @hokben_id !! Mentai Matsuri! Ini kali ke2 nya cici makan. Kali pertama cici takeAway.
.
.
Jdi crtanya kmrn tmn cici merayakan longweekend minggu ini (aku engga😭), jdi dia ada wktu buat pegi kluar buat makan siang yg super kesiangan. Cici ajak aja mkan @hokben_id di @thekingsbdg . Dan ternyata dia jga suka loh sama Mentai Matsuri.
.
.
Nasi hokben dan Ebi Agedama (udang goreng utuh), disajikan dgn taburan toping Nori dan Hana Katsuobushi dgn disiram Saos Mentai yg khas. Aduh enak banget deh pkknya. Pkknya mah pasti ketagihan. Kali ke3, cici bakal makan sama siapa yaa???🤪
.
.
🥢 : @hokben_id
📍 : @thekingsbdg
.
.
#hokben #hokahokabento #lovehokben #mentaimatsuri #ebimentairice #mentaisauce #ebiagedama #newproduct #foodphotography #foodporn #foodlover #kuliner #infokuliner #kulinerbdg #kulinerbandung #lunchtime #snacktime #makansamacici #jalanjalansamacici #ngidersamaciciMenu yang dipesan: mentai matsuri
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.0Sonowae Coffee Pastry Kitchen [ Setiabudhi, Minuman ]
Sonowae coffee
Selamat hari senin, selamat beraktivitas. Jgn lupa ya sebelum memulai aktivitas sarapan dlu dan jgn lupa ngopi biar ga ngantuk.
.
.
Ada kopi dari @sonowae.id nih, cbain kopinya enak. Rasanya dominan pait kopi ga terlalu manis. Ada jga nih Croissant nya, Croissant nya tebel banget, dgn isian coklat nya yg lumer dan rasa coklat nya jga ga manis tapi lebih cenderung agak pait. (Enak ga kemanisan).
.
.
Happy Monday😁~
.
.
☕️ : @sonowae.id
📍 : Jln Dr. Setiabudhi No 170, Bandung
.
.
#monday #happymonday #coffee #sonowae #pastry #indonesiancuisine #caffebandung #caffebdg #infokuliner #kulinerbdg #kulinerbandung #coffeeshop #sonowaecoffee #nongkrongbandung #makansamacici #jalanjalansamacici #ngidersamaciciMenu yang dipesan: Kopi Susu, croisant coklat
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.2Sei Sapi Bubulae [ Dalem Kaum, Indonesia ]
Sei Sapi Bubulae
Tiap hari lewat @seisapibubulae tapi blom sempet mampir, akhirnya sabtu pun tiba, cici kalo tiap sabtu suka bingung mau mkan apa. Krna hari biasa nya catring sehat.
.
.
Krna emg udh dri kpan ngetag @seisapibubulae buat makan siang, cici akhirnya cbain Yamin Sei Sapi nya. Ternyata lumayan ya enak juga. Daging Sei Sapinya empuk. Ditambah pilihan sambal nya Sambal Luat (katanya ini sambal khas nya), rasa sambel nya ada kaya asem2 gtu. Enak deh. Apaagi kuah nya yg berasa banget kaldunya.
.
.
Boleh sesekali mampir lagi kesni buat cbain menu lainnya ah.
.
.
🍜 : @seisapibubulae
📍 : Jln Dalem Kaum No 12A, Bandung
🕰 : 09.00 - 19.00
.
.
#seisapi #yaminseisapi #bubulae #seisapibubulae #kulinernusantara #jajananbandung #foodgalerybandung #kulinerbandung #seisapibandung #infokuliner #infokulinerbandung #bandungculinary #yaminseiayam #yaminseilidah #samballuat #makansamacici #jalanjalansamacici #ngidersamaciciMenu yang dipesan: Yamin Sei Sapi Sambel Luat
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.