Grilled Truffle Chicken. Grilled chicken thigh with blackpepper and truffle sauce. Been addicted with truffle lately and this dish was good. Tender and the truffle flavor overpowering the blackpepper which is nice for me, I prefer there's no blackpepper actually. Let's move to the skin part. The texture of the skin was marvelous. Some how I feel like eating pork skin. Quite thick but crunchy at same time. So for you who are not allowed to eat pork and kinda curious bout it, this chicken is a must try! 1 more thing, you get to choose 2 side dish. I chose baby potatoes and fried chips. And, they served me french fries instead of chips.
Menu yang dipesan: Grilled Truffle Chicken
Tanggal kunjungan: 21 Maret 2018 Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Follow my instagram @oppakuliner
Pesen chicken caesar salad mereka untuk hidup yang lebih sehat. Ehm to be honest saladnya biasa aja, ga seenak salad stop, grilled chickennya okay. Nah yang menarik perhatian oppa karena baru nyoba adalah earl grey ice milk teanya. Nah ini enak dan bikin mau minum terus, ga terlalu manis dan memang unik rasanya.
Menu yang dipesan: Earl Grey Ice Milk Tea, chicken caesar salad
Tanggal kunjungan: 01 November 2017 Harga per orang: < Rp. 50.000
Resto ini mmg konsisten setiap bulan nya selalu ada menu baru yg d keluarkan dan ngk lupa event2 tiap hari besar. Kali ini aku order 2 menu makanan dan 1 minuman: - pancake earl grey Single pancake yg dipenuhi dengan saus earl grey, buat yg belum tau earl grey itu adalah salah 1 jenis teh. So otomatis sensasi dan aroma yg I gin ditonjolkan dr menu ini adalah tea flavor, di tambah topping ice cream earl grey dan 3 pcs macaroons berbagai warna untuk mempercantik hidangan. Untuk pancake nya seperti biasa konsisten texturenya fluffy dan ringan, jamin earl grey nya kurang terasa, malahan rasa dr macaroons lebih menonjol sehingga rasanya teh yg ditawarkan sama sekali tak terasa - gnocchi smoke beef Biasanya pasta yg kita makan tuh dr tepung nah kali ini bahan dasar nya adalah kentang. Texturenya chewy gt ditambah bumbu nya yg creamy. Buat aku ini oke dan smoke beef nya jg menonjol bgt rasanya - minumannya ai lupa exactly namanya, yg pasti ini green tea dengan lchyee gt. Uniknya lychee ini ada di dalam jelly, dan rasa green teanya jg oke. For me this is a good combination ❤️
Tanggal kunjungan: 19 Oktober 2017 Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Ini salah satu pancake kesukaanku. Pancake yang lembut dengan vanilla ice cream, oreo, almond and cashew nut. Juga lebih lengkap lagi dengan tambahan selai kacang + saus coklat diatasnya. Saus coklatnya enak gada pait2 coklat ataupun kemanisan gitu pokonya semuanya pas dengan kisaran harga 62K itu ya worth it lah ya.
Suasana disini juga enak, apalagi klo buat nongkrong bareng temen2. Ataupun minum duduk santai sendirian wkwk:D
Menu yang dipesan: choco peanut
Tanggal kunjungan: 19 September 2017 Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Udah beberapa hari ngidam menu satu ini, dan akhirnya kesampean juga kemarin makan banana rum raisinnya pancious.
Banana Rum Raisin (44k) : Untuk menu ini gw lbh milih dengan waffle drpd pancake. Untuk Ice creamnya gw pilih yang vanilla. Rasanya light, gak gt manis dan gak bikin enek sampai gigitan terakhir. Me likey!
Overall suka banget dengan pancious cabang puri, karena pelayanannya jg ramah dan bagus banget.
Menu yang dipesan: Banana Rum Raisin
Tanggal kunjungan: 21 Desember 2016 Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Dari awal masuk sampe gue keluar selesai makan, pelayanannya harus diacungi jempol. Gak pernah kecewa sama Pancious soal service-nya. Yang di Puri bagian indoor mungkin terkesan rada packed ya, tapi jarak antar meja masih reasonable lah. Gue kesini rencananya mau pesen pancake tapi jadi tergoda buat mesen pastanya.
- Pasta Bolognaise (66K): gue pilih pastanya yang fetucini. Menu yang satu ini agak keluarnya lama, disajikan fresh from the pan. Beefnya cukup generous, gak berminyak, dan tomato sauce-nya pas banget. Yang gue suka adalah pastanya al dente! Yummy, dikunyah masih chewy enak gitu. Beneran gak kecewa deh. Sayangnya penampilannya kurang tempting, terkesan sangat sederhana tanpa ada garnish apapun. Tapi okelah dengan rasanya
- Full Breakfast (65K): bisa pake waffle atau pancake, akhirnya milih waffle aja. Ini pesenan kakak gue, tapi ikutan nyicipin. Isinya selain waffle ada scrambled eggs, bacon, sausage, sama tomatoes. Gue nyicip waffle-nya lumayan enak, light, gak begitu airy, with a little hint of sweet. Dikasih maple syrup juga kalo mau. Bacon-nya juga yum! Perfectly seasoned yet simple.
- Mint Ice Tea (35K): tanpa gula ternyata udah manis. Gue suka sih, mint-nya kerasa tapi kata kakak gue mirip ice tea dikasih pasta gigi -_-
Overall, it was always a nice dining experience di Pancious.
Menu yang dipesan: Pasta Bolognaise, full breakfast, Ice Mint Tea
Tanggal kunjungan: 20 November 2016 Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Orang kalo ke Panicious kayaknya bakal mesen pancake atau waffle-nya, tapi gue kesini malah mesen Grilled Salmonnya. Dilengkapi dengan 2 side dish yang bisa pilih dari 5 selections, terus gue milih mashed potato with garlic sama salad, dengan kematangan medium well. Pesenan gue gak lama banget keluarnya begitupun dengan minumannya. Tingkat kematangannya pas 👌, terus salmonnya juga gede mengenyangkan, kalo gak salah sekitar 180gr. Disini bisa pilih sauce-nya dan gue pilih Teriyaki Sauce yang dipisah. Sausnya enak bangeeet, asin asin gurih dengan dilengkapi potongan cabe rawit gitu. Salmonnya juga empuk banget. Yang cukup mengejutkan adalah mashed potatonya yang gurih! Garlic-nya kerasa banget, lembut, dan porsinya cukup banyak mengingat ini side dish ya. Kalo saladnya sih biasa aja, terdiri dari lettuce sama potongan cherry tomatoes doang. Virgin Mojito-nya asam-asam segar.
Disini ada wifi tapi lumayan lambet. Areanya ada indoor atau outdoor, tapi kalo siang mending pilih indoor daripada kepanasan di luar. Tempatnya juga quite spacious sih yang disini dan pencahayaannya sedikit gelap.
Tanggal kunjungan: 31 Juli 2016 Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
pas puri indah mall itu ada gedung barunya, pancious pun buka cabang di puri mall. awalnya gua cuman tau pancious itu di sumarecon mall serpong. tapi ga pernah sekalipun nyobain pancious. untungnya pancious buka di puri, akhirnya gua bisa nyobain pancakenya. karena gua cinta banget sama greentea, akhirnya gue beli greentea pancake nya. Jujur sih enak banget pancakenya. plus ditambah ice cream vanilla lagi beh tambah legit deh. untuk harga sama rasa klo dibandingin sih kalau buat gue rada mahal ya tpi untuk rasa sih udah oke. trus yang gue seneng juga bersih tempatnya. trus suasana nya yang indoor itu bikin orang betah disana
Tanggal kunjungan: 15 Maret 2016 Harga per orang: < Rp. 50.000
I have been knowing pancious since they open their very first homey branch at permata hijau. And now pancious has been everywhere. Cabang nya sekarang banyak banget di mall2 besar di Jakarta, dan luar Jakarta. The last time i went to pancious was quiet long time, i think it was at their colony's branch. And yes, as i saw their newest branch open at Puri Indah Mall, i feel like paid a visit to walking down a memory lane.
I notice that their menu is very wide range nowadays. They do serve steak and more pastas selection instead of waffle and pancakes. Tapi namanya ke pancious kayaknya makan pasta cuma beberapa kali pas lagi laper aja, dan selalu harus makan waffle or pancakenya. My favorite pancake is never change selalu blueberry cheese with vanilla ice cream, dan kalau minuman selalu yang fruit cocktails yang bisa di share. Haha.
Tapi tadi penasaran juga, sama savoury selectionnya, akhirnya order juga beef and blue cheese waffle. Surprisingly patty nya enak banget, and all the content blend well banget, from the waffle into the mozarella and blue cheese topping was so good. Terus tadi juga happened to noticed kalau pancious and special selection menu yang pilihan2 well known foodblogger kaya eat and treats, my fun food diary sama olivia lazuardy. Jadi pengen coba next time.
Puri's branch is also pretty spacious and has a nice outdoor seating area, it is located beside sour sally.
Ps: everybody must have known kalau order ice tea d pancious itu khas nya teh nya pait. Alias harus di campur gula cair banyak banget baru berasa manis
Tanggal kunjungan: 28 Januari 2016 Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000