Foto Profil Makankalap

Makankalap

213 Review | 106 Makasih
Alfa 2018 Level 11
Kopi Bakmi Dessert
Filter Catatan
Urutkan berdasarkan: Tanggal
  • 3.8  
    The Green Door Kitchen [ Kelapa Gading, Barat ]

    comfyyy

    Mau makan American Breakfast style yang enak di daerah Kelapa Gading, datang deh ke @greendoorkitchen di Sportsmall Kelapa Gading. Tempatnya Cozy, nyaman dan makanannya enak2...
    .
    .
    πŸ“Έ The Green Door Breakfast
    πŸ“ Green Door Kitchen .
    πŸ‘€ @greendoorkitchen .

    Menu yang dipesan: The Green door breakfast

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!




  • 3.2  
    Sawasdee [ Gajah Mada, Thailand ]

    Thai Food

    Siapa yang suka makan Thai Food? Ini ada resto Thai enak di daerah kota namanya @sawasdeethethaicuisine Lokasinya di Grand Paragon Mall. Selain nyaman, harganya juga ga mahal lohh, makanannya enak2. Ada Som Tam, Pad Thai, Nasi Goreng Nanas, dll. Pengen balik lagi deh 🀀🀀🀀 ...
    .
    .
    πŸ“Έ Sawasdee Thai Cuisine
    πŸ“ Grand Paragon Mall LG - 11
    🚦 Jl. Gajahmada Raya no.126, Jakarta Barat
    πŸ‘οΈ @sawasdeethethaicuisine .

    Menu yang dipesan: Macam2

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!
    1 pembaca berterima kasih.




  • 3.2  
    Ice Cream Gentong [ Kelapa Gading, Es Krim ]

    Panas2 mamam es krim

    Duh enak banget hari panas gini mamam es krim, nah kebetulan ada yang enak neh es juice duren beuhhh nikmatttΒ 

    Menu yang dipesan: es juice duren

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!




  • 3.2  
    A Hwa [ Jelambar, China ]

    Nasi Hainam Campur enak banget

    Setelah sekian lama makan di sebrangnya, akhirnya nyobain jg Nasi Campur Ahwa ini, dan ternyata emang lebih enak 🀀🀀🀀.
    .
    .
    πŸ“Έ Nasi Campur Ahwa + Casio Garing
    πŸ“ Kompleks Taman Duta Mas .

    Menu yang dipesan: Nasi Hainam Campur

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!
    1 pembaca berterima kasih.




  • 3.6  
    Shaburibs [ Puri, Jepang ]

    Shabu2 mantap

    Congratulations @shaburibsid for the opening of first outlet di Lippo Mall Puri lt. 1 bersebelahan dgn XXI.
    Shaburibs adalah Resto pertama dan satu2nya yg menyajikan Sup Iga shabu shabu .
    .
    Disini kita dpt menikmati 5pilihan Soup :
    Pork Ribs Soup,
    Beef Ribs Soup,
    Chicken Collagen Soup,
    Spicy Soup
    Kombu Vegetarian Soup
    with Shabu Shabu Bar.
    Saya paling suka Chicken Collagen Soup nya , mantap benerr.. bagus buat kulit lohh .
    .
    Tersedia pilihan dagingnya :
    Iga Bakar, Goreng or Rebus ( Pork / Beef)
    Sliced US Beef, Sliced US Pork, Sliced Ausie Beef, Rainbow Noodle, Meat Balls, Cheese Balls, Fish Balls, Wonton, Gyoza dan msh banyak lagi.
    Mau ambil Paket AYCE & Alacarte sesuai selera saja .
    .
    PROMO :
    Opening disc 10%....Soon 20% with OVO....and wait Free treat shabu2 package everyday checkout their ig @shaburibsid for more info
    @yourlippomallpuri

    Menu yang dipesan: Macam2

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!
    1 pembaca berterima kasih.




  • 3.2  
    Taco Local [ Darmawangsa, Meksiko ]

    Taco Enak

    Who loves taco? I do, I really love Mexican food with their fresh ingredients. Dan ini enak banget Taco dari @tacolocal yg lokasinya ada di @pelaspas . Jadi soft taco ini MK pesan yang Char- Grilled Chopped Steak with salsa blanca, enak banget, dagingnya melt in your mouth dicampur sama salsa yang asem2 pedas , beuhhhh pengen lagi 🀀🀀🀀
    .
    .
    πŸ“Έ Carne Asada Tacos .
    πŸ“ Taco Locak at Pelaspas, Darmawangsa .
    🚦 Darmawangsa, Jaksel
    πŸ‘οΈ @tacolocal .

    Menu yang dipesan: Carne Asada Tacos

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!




  • 3.0  
    Haagen - Dazs [ Gandaria, Es Krim ]

    Illy Coffee

    Good Morning. Take 5 minutes of your time, breath and drink coffee, enjoy your morning... πŸ™πŸ™πŸ™
    .
    .
    πŸ“Έ Illy Coffee

    Menu yang dipesan: Long Black Coffee

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!




  • 3.6  
    Bakmie Singkawang A'ang 51 [ Jembatan Lima, China,Indonesia ]

    Bakmi mantap

    Selamat pagi, Salah satu Bakmi Singkawang enak di Krendang, @bakmie_singkawang_aang51_ , toppingnya banyak banget, trus seperti rasa bakmi singkawang kebanyakan ada asam2 cuka nya dikit, MK sih suka banget 🀀🀀🀀
    .
    .
    πŸ“Έ Bakmi Yam .
    πŸ“ Bakmi Singkawang A'ang 51, Krendang .
    πŸ‘οΈ @bakmie_singkawang_aang51_ .

    Menu yang dipesan: Bakmi Yam

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!




  • 3.6  
    Tambo Bakmi Keriting Siantar [ Muara Karang, China ]

    Bakmi Mantap

    Kemaren cobain salah satu bakmi pematang siantar enak @bakmitambo yang lokasinya di Muara Karang Raya, enak banget apalagi toping samcan gorengnya 🀀🀀🀀🀀. MK pasti balik lagi 😍😍😍
    .
    .
    πŸ“Έ Bakmi Tambo
    πŸ“ MK Raya sebrang Skye Resto
    πŸ‘€ @bakmitambo .

    Menu yang dipesan: Bakmi Komplit

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!




  • 3.2  
    Ayang Bihun Bebek PIK-I [ Pantai Indah Kapuk, China ]

    Bihun Bebek Enak

    Ini salah satu makanan wajib kalo ke Pasar PIK (pagi) @ayangbihunbebek . Rasa kuahnya enak berasa herbs nya, daging bebeknya di kasihnya banyak gak pelit dan empuk, trus bihun nya juga seger . Sayurnya juga masih fresh, enak banget dehhh 🀀🀀🀀
    .
    .
    πŸ“Έ Bihun Bebek .
    πŸ“AYANG, Fresh Market PIK (pagi) .
    πŸ‘οΈ @ayangbihunbebek .

    Menu yang dipesan: Bihun Bebek

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!