Foto Profil @journalcici

@journalcici

26 Review | 14 Makasih
Level 3
Filter Catatan
Urutkan berdasarkan: Tanggal
  • 4.2  
    Zenbu [ Pluit, Jepang ]

    @journalcici - Zenbu Mozaru ๐Ÿ›

    Toppingnya ayam, sapi, dan udang yang digoreng dengan tepung jadi seperti katsu dan tempura. The combination of gooey cheese and dynamite sauce cocokย jadiย creamy.

    ๐Ÿ‡ซโ€Œ๐Ÿ‡ดโ€Œ๐Ÿ‡ฑโ€Œ๐Ÿ‡ฑโ€Œ๐Ÿ‡ดโ€Œ๐Ÿ‡ผโ€Œ ๐Ÿ‡ฎโ€Œ๐Ÿ‡ฌโ€Œ ๐Ÿ‡ซโ€Œ๐Ÿ‡ดโ€Œ๐Ÿ‡ทโ€Œ ๐Ÿ‡ฒโ€Œ๐Ÿ‡ดโ€Œ๐Ÿ‡ทโ€Œ๐Ÿ‡ชโ€Œ ๐Ÿ‡ทโ€Œ๐Ÿ‡ชโ€Œ๐Ÿ‡ซโ€Œ๐Ÿ‡ชโ€Œ๐Ÿ‡ทโ€Œ๐Ÿ‡ชโ€Œ๐Ÿ‡ณโ€Œ๐Ÿ‡จโ€Œ๐Ÿ‡ชโ€Œ๐Ÿ‡ธโ€Œ โœจ

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!
    1 pembaca berterima kasih.




  • 3.6  
    A Fung Baso Sapi Asli [ Slipi, Indonesia ]

    @journalcici - Baso Tahu dan Baso Tahu Kwetiau ๐Ÿง†

    Baso dengan kuah clear yang gurih dan asam segar karena pakai perasan jeruk nipis. Ada pelengkap seperti daun bawang, dan bawang putih goreng yang menambah nikmat kuahnya. Tingkat kematangan baso pas jadi masih empuk tapi ga over dan untuk yang urat ada jamurnya.

    ๐Ÿ‡ซโ€Œ๐Ÿ‡ดโ€Œ๐Ÿ‡ฑโ€Œ๐Ÿ‡ฑโ€Œ๐Ÿ‡ดโ€Œ๐Ÿ‡ผโ€Œ ๐Ÿ‡ฎโ€Œ๐Ÿ‡ฌโ€Œ ๐Ÿ‡ซโ€Œ๐Ÿ‡ดโ€Œ๐Ÿ‡ทโ€Œ ๐Ÿ‡ฒโ€Œ๐Ÿ‡ดโ€Œ๐Ÿ‡ทโ€Œ๐Ÿ‡ชโ€Œ ๐Ÿ‡ทโ€Œ๐Ÿ‡ชโ€Œ๐Ÿ‡ซโ€Œ๐Ÿ‡ชโ€Œ๐Ÿ‡ทโ€Œ๐Ÿ‡ชโ€Œ๐Ÿ‡ณโ€Œ๐Ÿ‡จโ€Œ๐Ÿ‡ชโ€Œ๐Ÿ‡ธโ€Œ โœจย 

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!
    1 pembaca berterima kasih.




  • 3.4  
    Bakmi Sido Laris [ Sunter, Indonesia ]

    @journalcici - Bakmi Lebar Campur Ayam Babi ๐Ÿœ

    Harga: IDR 52K

    Tipe bakminya rumahan yang bumbunya ga strong. Tekstur mie yang gak direbus kelamaan jadi ada tekstur mie karetnya walaupun ini mie lebar. Potongan daging ayam dipotong dadu bumbu gurih, dan porknya dicincang bumbu manis โœจ

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!




  • 3.8  
    McDonald's [ Sunter ]

    @journalcici - McFlurry Es Campur Merah Delima ๐Ÿจ

    Es krim vanilla dengan selai, wangi coco pandan, ada jelly dan buah kering

    ๐Ÿ‡ซโ€Œ๐Ÿ‡ดโ€Œ๐Ÿ‡ฑโ€Œ๐Ÿ‡ฑโ€Œ๐Ÿ‡ดโ€Œ๐Ÿ‡ผโ€Œ ๐Ÿ‡ฎโ€Œ๐Ÿ‡ฌโ€Œ ๐Ÿ‡ซโ€Œ๐Ÿ‡ดโ€Œ๐Ÿ‡ทโ€Œ ๐Ÿ‡ฒโ€Œ๐Ÿ‡ดโ€Œ๐Ÿ‡ทโ€Œ๐Ÿ‡ชโ€Œ ๐Ÿ‡ทโ€Œ๐Ÿ‡ชโ€Œ๐Ÿ‡ซโ€Œ๐Ÿ‡ชโ€Œ๐Ÿ‡ทโ€Œ๐Ÿ‡ชโ€Œ๐Ÿ‡ณโ€Œ๐Ÿ‡จโ€Œ๐Ÿ‡ชโ€Œ๐Ÿ‡ธโ€Œ โœจ

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!
    Untuk sementara review ini disaring.




  • 4.0  
    Din Tai Fung [ Kelapa Gading, China ]

    @journalcici - Wonton Saus Pedas ๐ŸฅŸ

    Isi daging udang dan ayam yang juicy jadi chewy. Untuk kulitnya lembut dan ga dominan. Tipe sausnya pedas bubuk cabe dan chili oil๐ŸŒถ๏ธ

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!
    1 pembaca berterima kasih.




  • 4.0  
    Ewan Pao [ Puri, Bakpao ]

    @journalcici - Bakpao Babi Merahโ€‹๐Ÿท

    โ€‹Gurih dan juicy, bumbunya juga meresap. Daging ga berbau dan rasanya agak berbeda sepertinya ada campuran angkak๐Ÿ‘Œ

    ๐Ÿ‡ซโ€Œ๐Ÿ‡ดโ€Œ๐Ÿ‡ฑโ€Œ๐Ÿ‡ฑโ€Œ๐Ÿ‡ดโ€Œ๐Ÿ‡ผโ€Œ ๐Ÿ‡ฎโ€Œ๐Ÿ‡ฌโ€Œ ๐Ÿ‡ซโ€Œ๐Ÿ‡ดโ€Œ๐Ÿ‡ทโ€Œ ๐Ÿ‡ฒโ€Œ๐Ÿ‡ดโ€Œ๐Ÿ‡ทโ€Œ๐Ÿ‡ชโ€Œ ๐Ÿ‡ทโ€Œ๐Ÿ‡ชโ€Œ๐Ÿ‡ซโ€Œ๐Ÿ‡ชโ€Œ๐Ÿ‡ทโ€Œ๐Ÿ‡ชโ€Œ๐Ÿ‡ณโ€Œ๐Ÿ‡จโ€Œ๐Ÿ‡ชโ€Œ๐Ÿ‡ธโ€Œ โœจ

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!
    1 pembaca berterima kasih.




  • 4.0  
    Doner Kebab [ Alam Sutera, Barat,Arab/Timur Tengah ]

    @journalcici - Chicken Kebab๐ŸŒฏ

    Isi kebab ada ayam, lettuce, tomato, dan mayonnaise sauce. Kulit kebab homemade dan ga sulit untuk dipotong, ayam ada aroma dan rasa smoky. Lettuce and tomatonya fresh๐Ÿฅฌ

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!




  • 4.0  
    Burger King [ Cibubur ]

    @journalcici - Black Busan Beef Burger๐Ÿ”

    Bun berwarna hitam bertabur wijen, untuk rasa seperti biasa. Sausnya dari topokki sauce yang sedikit pedas and fried garlic jadi rasa garlicnya cukup strong ya. Isinya ada rice puff, fish odeng, beef, dan shredded mozarella. Fish odeng teksturnya seperti otak-otak. Rice puffnya crispy dan gak begitu ada rasanya jadi crunchy saja dalam burger๐Ÿ˜‰

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!




  • 3.6  
    Ban Ban [ Thamrin, Kafe ]

    @journalcici - White Peach Yoisu with Yogurt Ice Cream๐Ÿ‘

    Definisi boba lebih sehat, banyak jelly dan potongan buah sebagai topping, sirupnya asam segar, chizunya asin dan gurih. Yang suka asam segar, definitely cocok banget! Kombinasi pas, ditambah sizenya gede kayak ga abisโ€ ๐Ÿค—

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!
    2 pembaca berterima kasih.




  • 4.0  
    Street Boba [ Cibubur, Bubble Tea ]

    @journalcici - Hokkaido Choco๐Ÿซ

    Susu segar dengan coklat dan brown sugar boba as topping. Brown sugar bobanya chewy dan minumannya gak bikin seret meskipun coklatnya dominan, rekomen untuk less ice aja biar kalau esnya mencair ga merusak rasa coklatnyaโœจ

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!
    1 pembaca berterima kasih.