Foto Profil Patsyy

Patsyy

436 Review | 237 Makasih
Alfa 2020 Level 13
Chinese Food Kopi Bakmi Pizza Pasta Sushi Dessert Bubble Tea
Filter Catatan
Urutkan berdasarkan: Tanggal
  • 4.4  
    Tony Roma's [ Puri, Barat ]

    legendary taste!

    Appetizer andalan di Tony Roma’s dari dulu sampai sekarang ,ga pernah ganti dari onion loaf ♥️ garingnya pas dan isinya ga tepung semua.

    Usually come for baby back ribs , but now in the mood of beef steak. Order dengan tingkat kematangan Medium, so teksturnya masih berasa kenyal and we can taste the real meat juice.
    Overall the taste is awesome!

    Tony roma’s never disappoint me...

    Menu yang dipesan: Ribeye steak, Onion Loaf, New York Striploin

    Harga per orang: > Rp. 200.000
    Makasih Infonya!
    3 pembaca berterima kasih.




  • 4.2  
    Baskin Robbins [ Puri, Es Krim ]

    Ice Cake!

    Rasanya nice, ada layer brownies chocolate (not only ice cream doang)
    Tapi presentation/toppingnya biasa aja , cream putih polos. They have variant size with varian flavor. Tapi utk ukuran ice cake besar cuma ada beberapa rasa.
    Bisa beli dan titip di chiller mereka 2minggu di muka.

    Menu yang dipesan: Mint Choco Chip

    Harga per orang: > Rp. 200.000
    Makasih Infonya!




  • 3.4  
    Burgreens Express [ SCBD, Vegetarian ]

    Unique & Healthy

    Makanan organic-vegetarian unik yang bikin lupa kalau yang dimakan ini sebenarnya bukan the real meat. Bentuk daging, rasa daging, tapi bahan vegetarian!

    - Mini trio burger with (Bean & Cheese, Spinach, and Mushroom), Texture bun burger ini light banget tapi ngenyangin. Bun ini dari wheat, so ga bloated juga after eating those 3.

    - Teriyaki Veggo Skewers. Presentation cantik dengan warna natural dari ingredientsnya. Ada barley dressing diatas saladnya, so unik! Isi skewersnya seakan-akan dibuat daging ayam padahal it's vegetarian. So amaze while eating and thinking about how they cook it.

    Menu yang dipesan: Teriyaki Veggo Skewers, Mini Trio Burger

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!
    2 pembaca berterima kasih.




  • 4.0  
    Abura Soba Yamatoten [ Thamrin, Jepang ]

    I love the Pork Gyoza!

    - Abura Soba with addition half boiled egg: saosnya rasa gurih dan asin - Karami Ontama Abura Soba: saos spicy and creamy - Pork Gyoza
    Keliatan difoto sobanya mirip2 karena bumbunya ada dibawah soba.

    Cara makannya ditambah cuka dan chili oil utk penambah rasa, aduk sampai kecampur semua.. Porsinya pas, ga terlalu besar dan ngenyangin (jadi ga bikin food comma)

    Menu yang dipesan: abura soba, karami ontama abura soba, Pork Gyoza

    Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
    Makasih Infonya!




  • 3.8  
    Tulodong 18 [ SCBD, Indonesia ]

    Yesss ada bakmi ayam disini!

    Setelah beberapa kali makan disini, mie ayamnya yg juara. Rasa B aja, tapi kalo kepepet pingin makan bakmi dan cepet, larinya kesini.

    Menu baru mereka dan yang kebetulan perna dicoba:
    - nasi goreng merah: ga enak, rasanya aneh lebih ga ada rasa.
    - bihun / nasi goreng kecombrang: ga semua orang suka karena bumbunya strong banget. Personally suka sih.
    - garang asam: so so, tapi bisa di makan.

    Overall I still prefer their mie ayam 😊

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!




  • 4.8  
    Pizza Pizza Pizza [ SCBD, Italia ]

    Generousssss Oozing cheeseeee!

    Uda beberapa kli visit dan nyari GIANT pizza legendaris yang kejunya oozing & generous banget!
    Rasanya stabil dari dulu sampai sekarang top markotop!
    Dalam rangka hut RI 73 dan sambut asian games, mereka keluarin varian pizza sambal matah dan rendang. Rasanya so so... lebih enak yg rendang. Tapi best of the best tetep Pepperoni/Cheese!!!!

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!




  • 3.6  
    AW Immanuel [ Kelapa Gading, Indonesia ]

    Pedesnya mantap!!!

    Lauknya sedep2 banget.
    Cabenya puedessss...
    Ada beberapa potong of daging babinya ga mateng. Pas digigit teksturnya aneh dan bau banget.
    Yang lauk ayamnya masih ok2 semua, ikan juga tasty 😋

    Menu yang dipesan: Lauk Ayam Dan Ikan, Lauk Babi

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!




  • 3.4  
    Bakmi Ayam Alok [ Green Ville, China ]

    Favorite Noodle

    Bakmi ayam kampung favorite since high school, selalu rame dan harus sabar ya nunggunya. Didepan rumah makan bakmi ayam Alok ini ada es Cendol Bandung, jangan lupa dicoba... Duo hits banget kalau kesini, pulang2 pasti begah! 
.

    Menu yang dipesan: Bakmi Ayam

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!




  • 4.2  
    Katsutoku [ Senayan, Jepang ]

    Satisfying tasty!!

    Reborn from Katsusei yang dulu tokonya ada di Plaza Indonesia. Sekarang they open at Sentral Senayan and the name is Katsutoku.
    Rasa makanannya sekarang makin enak. Popular menunya mereka is Pork Katsu, ada 2 tipe Sirloin dan Tenderloin.

    Ordered:
    - Sirloin Katsu: lebih juicy, karena potongan dagingnya contains fat. Dan otomatis lebih fatty.
    - Tenderloin Katsu: lebih padat dan agak seret (less fat). But masih tergolong empuk untuk dimakan.

    All can be served with set menu, which is include: Hot warm rice, pickles and Soup. The soup ada Miso dan Tonjiru.
    Tonjiru soup ada potongan daging babinya juga. So ngenyangin!

    Menu yang dipesan: Sirloin Katsu, Tenderloin Katsu

    Harga per orang: > Rp. 200.000
    Makasih Infonya!




  • 4.6  
    Pukis & Bikang Karso [ SCBD, Toko Kue ]

    Top Dessert & Cake

    Traditional Indonesian Kue (Pukis & Bikang) favorite!
Wangi cara bikang pandan pas baru matang ini pasti bikin laper terus and there‘s always room for dessert. Tekstur cara bikang ini halus dan lembut banget. Pukisnya juga ga kalah diadu. Menurut abangnya, kue ini tanpa bahan pengawet jadi adonannya dicampur tape supaya kue kue ini lebih tahan dan tetap wangi!

Note: better serve while it's hot..kalau ga kue pukisnya keras,


    Menu yang dipesan: pukis bikang

    Harga per orang: < Rp. 50.000
    Makasih Infonya!