Crayfish Aglio Olio (95k) Aglio Olio yang cantik banget dari LOVEster Shack. Ketika masuk ke mulut, berasa banget aroma seafood-nya dari crayfish-nya. Cuma sayangnya, untuk isinya hanya tiga potong crayfish yang di plating, tidak ada isi lagi di dalam pasta-nya. Jadi berasa lumayan pricey.
Tanggal kunjungan: 11 Juni 2018 Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Located in Jl Terogong in front of Jakarta Intercultural School, South Jakarta. Really love the ambience. Indoor and outdoor. And Lovester Shack is the one seafood restaurant serve crayfish. They also provide breakfast, lunch, and dinner menus. Open at 6.30 and you will enjoy lot of breakfast menu such as rise and shine + coffee, french toast, homemade waffle. Boiled crayfish with cajun sauce. The best menu and i really enjoy it. The taste is good and the crayfish is odorless. Sure will back to enjoy it again
Menu yang dipesan: Lobster & Shrimp combo platter, 500gr Arabian Lobster & Spicy Grilled Calamari, Homemade Waffle, Rise & Shine, Lovester's Crab Roll, Lovester's Shrimp Roll, boiled crayfish with cajun sauce, shrimp alfredo sauce pasta, Momma's Classic French Toast
Tanggal kunjungan: 25 Maret 2018 Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
Selama ini agak bingung, mau makan Seafood khususnya lobster itu enaknya dimana? Nah ini tempat yang aku bilang cukup affordable dan yummy bgt kualitas makanannya. Lobster yang disajikan sangat fresh, rasa bumbu cita khas Lovester sendiri juga bikin nagih. Dan ada juga crayfish alias lobster air tawar, kata pemilik restoran crayfish itu super LOW cholestrol loh, dimana yang alergi atau yang takut dengan makanan khususnya seafood, bisa menjadi alternatif makan crayfish. Selain seafood, mereka juga menyediakan breakfast menu. Seperti, roll sandwich, big breakfast, coffee, waffle, toast also sunny side up egg with bacon. Terletak di depan sekolah JIS, banyak pengunjung dari yang saya lihat suka nongkrong disini; anak sekolah dan ibu2. Harus coba untuk penyuka seafood alias lobster :)
Menu yang dipesan: Shack's Favorite Lobster Roll, 300gr Fried Crayfish, all in one
Tanggal kunjungan: 25 Maret 2018 Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Salah satu hidden gem, tempat makan seafood ala western, di daerah pondok indah. Lokasinya tepat di sebrang JIS.
Tempatnya nga besar, tapi cukup nyaman dan bersih. Ada indoor dan outdoor-nya. Udah ke sini beberapa kali, menu favorit gw:
1. Garlic Mussels di grill, trus atasnya pake mozarella.. recommended!
2. Paket 500gr Grilled Arabian Lobster & Spicy Grilled Calamari Lobster dan Calamari nya fresh banget dan enak, di serve dengan sambal matah (enak banget!!)
3. Paket All in One Ada Grilled Lobster, Crayfish, Fried Dory, dan Spicy Grilled Calamari (lagi) paket ini dikasi Nasi, Ubi, sama Jagung, trus dikasi 3 dipping sauce: mayonaise, cajun sauce, sama sambal matah! yumm
4. Lobster Roll jd kyk roti hotdog gt, tp isinya daging lobster yg udah dikopek2in.. mampus deh enaknya kebangetan! daging lobster nya fresh dan manis
Pernah jg ke sini untuk sarapan (jadi mereka da buka dari jam 6.30 dan ada serve kopi jg) Cobain Savory French Toast nya, ini jg enak banget, french toast pake telor mata sapi, ham, dan hollandaise sauce
Service di sini sih ok banget, dan buat yg pecinta lobster harus banget deh cobain ke sini
Menu yang dipesan: all in one, Shack's Favorite Lobster Roll, 500gr Arabian Lobster & Spicy Grilled Calamari, Savory French Toast
Tanggal kunjungan: 20 Maret 2018 Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
Menu nya sebetulnya agak western, tapi tetap ada sentuhan Indonesia , misalnya lobster bakar dengan sambal matah....
Tempatnya casual dan nyaman, rasa makanan juga oke
Yang dicoba Arabian Lobster & spicy grilled squid dengan sambal matah : sambal matahnya oke banget, lobsternya juga fresh hanya ukurannya kecil2,
Crayfish rebus dengan sambel khas Lovester : Crayfish belum terlalu popular disini, jadi masih sedikit resto sininyang menyajikan, yang ingin coba , boleh kesini... untuk rasa... dia lebih kenyal dari lobster,hampir mirip udang galah
Menu breakfast french toast dan egg benedict.... rasanya oke saja sih, tidak terlalu spesial
Menu yang dipesan: Egg Benedict, 1500 gr crayfish, 500gr Arabian Lobster & Spicy Grilled Calamari, Savory French Toast
Tanggal kunjungan: 16 Maret 2018 Harga per orang: < Rp. 50.000
[LOVESTER SHACK] 500gr grilled spiny lobster 🤤, crayfish, fried dory 🐡, and spicy grilled calamari 🦑, served with sweet potato and #corn 🌽
Have you tried these guys? 😋
👅 5/5
📍 @lovester.shack, Jl. Terogong Raya No. 36, Jakarta Selatan (seberang JIS)
💸 IDR 590k
Menu yang dipesan: all in one
Tanggal kunjungan: 14 Maret 2018 Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
Paling suka deh kalo nemu resto yg menyajikan lobster ala western style tp ttp cocok di lidah Asia. Nah ... disinilah tempatnya dimana kita dimanjakan dgn sajian seafood yg fresh banget terutama lobsternya.
Hampir rata2 menunya saya suka khususnya seafood platter karena semuanya tersaji dgn harga yg masih terjangkau. Variant pastanya juga recommended , Selain itu menu breakfastnya jg enak.
Tempatnya ga gitu luas tapi ada area indoor dan outdoor, lumayan pewe buat acara kumpul2. Hanya area parkir yg ga gitu luas
Tanggal kunjungan: 26 Januari 2018 Harga per orang: < Rp. 50.000
I rarely eat lobster, but i gotta say i fell in love with theirs. It's a small place -shack -located in front of international school in Jakarta, quite hidden but you can easily find their red signeage in the street.
Came here for a feast, and turns out very satisfied with the food. Captain's Crayfish bucket was my most favorite amongst all. Crayfish, shrimp, clam, corn, and sweet potato steamed with New Orleans' cajun spices. It was spicy, sweet, yet fresh with chewy textures of crayfish meat hidden under those fat body & thick claw. Shrimp was plenty, clam was fresh, and swet potatoes & corn balance the spiciness.
Other good menus 500gr arabian shrimp & Crayfish with sambal matah. Oh and they serve breakfast menu too, you should try their egg benedict, the bread & hollandaise sauce was so good i didn't even expect breakfast menu could be so good in seafood restaurant.
It's a must-visit shack for seafood, especially lobster & Crayfish lover!
Tanggal kunjungan: 11 Desember 2017 Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
Posisinya gampang banget dicari persis disebrang Jis. Tempatnya gak begitu luas sih ada area indoor dan outdoornya juga. Tapi denger2 mereka mau memperluas area indoornya sih sampai ke belakang, mungkin dalam beberapa bulan kedepan. nyobain promo platter mereka yang isinya 500gr grilled Arabian lobster + 500gr grilled jumbo shrimp + 2 rice + sweet potato ( french fries) platter ini bisa sharing 2-3 orang. Untuk rasa udang dan lobsternya juwarak banget sih, bumbunya gak lebay jadi rasa asli lobsternya masih berasa banget, trus makannya pake sambal matah. Promo Platter ini dari harga normal 580k++, Jadi 420k++ lumayan bangetkann..
untuk cemilan saya nyobain garlic mussel (55k) ini kerang hijau yang disajikan dengan topping cheese n garlic, enak banget sih apalagi dimakan selagi hangat kejunya masih meleleh. Grilled camari (60k) biasanya calamari digoreng nah disini calamarinya dibakar dengan bumbu saus berwarna kecoklatan, disajikan dengan sambal matah. Cuminya segar, matengnya pas gak terlalu alot dan gak terlalu lembek juga, bumbunya terasa manis pedas. Ini recommended banget buat dicoba. Lovester ini juga menyediakan menu sarapan, jadi dari jam 6.30 mereka udah buka..
Tanggal kunjungan: 23 Juli 2017 Harga per orang: > Rp. 200.000
Bagi lidah ndeso saya, tempat ini wajib banget didatengin kalo kamu suka banget sama lobster, porsi-nya puas banget. Juga french fries-nya rasa-nya istimewa Food : Double arabian lobster : 5/5 Resto : Taste. 5/5 Service. 5/5 atmosphere 3/5 price 4/5 Cleanliness 5/5 Akses. 5/5 Toilet 4/5
Tanggal kunjungan: 19 Januari 2020 Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000