











-
5.0Born Ga [ Blok M, Korea ]
yangnyeom galbi my one the most favorite
cabang manapun tetep aja puas setelah makan disini, karena well served dan well dishes. dari awal setelah kita order makanan udah disajikan beragam banchan, the one most favorite is danmuji. plisss ini sampe ku refill 2x karena asem nya passsss.
cukup order 2 jenis daging: yangnyeom galbi (270) & daepae useol (280)
yangnyeom galbi enak banget dan well seasoned. tidak banyak lemak dan empuk. daepae useol itu lidah sapi, tidak berbumbu jadi perlu diracik sendiri sesuai seleraMenu yang dipesan: Daepae Useol, Yangnyeom galbi
Harga per orang: > Rp. 200.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
4.0Starbucks [ Kuningan, Kafe ]
hot matcha
hot matcha n cinnamon cake after grilled beef 🥩 portion wise dan enak. tempatnya juga ga terlalu crowded kalau lagi weekend 5 sore jadi nyaman
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
2.2Yoshinoya [ Grogol, Jepang ]
yakiniku beef
jarang banget makan yoshinoya, ini baru cobain lagi. sliced beefnya tipis dan tidak berlemak. menurut aku yang original terlalu plain, yakiniku lebih pas dilidah karena ada umaminya. egg roll nya aku ga rekomen, karena terlalu bau telur untuk skin luarnya dan saat dimakan, skinnya belepotan. ebi fry mya too pricey karena sadly hanya tebal tepung.
makan dine in di resto fast food gini harus tau diri, kalau selesai makan alangkah baiknya letakkan tray + sisa piring di waste place. agak kecewa dengan waiting served makanan disini cukup lama.
oiya kuorder juga miso soup, dan dari beragam miso soup yang pernag kucoba, disini terlalu pekat n asin.Menu yang dipesan: R-Yaki Beef, L-Ori Beef, Egg Roll, ebi fry
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
1.6Yoiko Ramen 415 [ Kemang, Jepang ]
worse ramen ever
no offense, this is the backlist ramen forever for me. it just worth for 2 big sliced of pork, besides that everything was worse. tonkotsu ramen 🍜 but that noodle was not suitable you called it "ramen", it was like "mie hokkien" 🙄 i only can eat 4-5 slurp then enough. i couldn't imagine the large portion, bcs the medium one super nauseated to eat 😵🤢 plis tell me honestly, is that the truly size you know "ramen"???? 😵💫🫤
plis swipe for the "tamago" wth chef, why you put "sauce" on the top. i never find tamago with sauce in every ramen shop i ever eat🙀😧
if you find any recommendations to eat here, i have warned you⚠️⛔️Menu yang dipesan: tamago, Tonkotsu Ramen
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
3.8RM Pagi Sore [ Pantai Indah Kapuk, Indonesia ]
jengkol must try!!!!!
yang bilang pagi sore itu naspad terenak, i don't think so. karena menurutku disini beda style padangnya. dari looks terlihat lebih merah, dari rasa pun cenderung manis. bener2 laper mata deh kalau disuguhi lauk depan mata tinggal comot buka. so yang dipesan jadi mayan banyak yah.
-es kopyor (48k) karena super panas diluar yah, isian daging kelapanya sedikit, dan potongan nangka nya perlu dicungkil2 baru terlhat ya.
-ayam pedas (34k) sepotong sih cukup pricey ya, tapi super berbumbu hingga dalem. ini jangan main2, namanya pedas yaaa beneran pedas.
-jangek siram (35k) duarrr ayam pun sebanding harganya sama jangek, tapi yaaaa gapernah absen ga sih kalau ke RM Padang ga makan jangek
-sambal jengkol merah (30k) ini wajib beliiiiiiii. karena tidak bau sama sekali dan super enak balado nya.
-sambal hijau (18k) enak banget sambal ijo naspad beuh gada lawan
-rendang (34k) tidak terfoto karena sudah langsung dibabat keluarga
-sayur singkong (24k)
-perkedel (24k)
-sayur nangka (24k)
-mango sticky rice (59k) sadly aku bilang kamu super priceyyyyy
diluar itu, ku pesan juga teh hangat, nasi putih. totalan abis 466k sih ahhahahhaa. but sesekali gapapa, biar ga penasaranMenu yang dipesan: Es Kopyor, mango sticky rice, Sambal Jengkol Merah, Sambal Hijau, Jangek Siram, sayur singkong, Ayam Pedas, sayur nangka
Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.4Pipiltin Cocoa [ Thamrin, Dessert ]
cocoa dessert
super takjub sama penempatan disini, dari luar itu terlihat butik dengan kain2 indonesia. didalemnya ehhhhh....... ada cocoa dari berbagai belahan indonesia dongggg. kaget sih opsinya banyak banget n rada pusing n bingung sih mau beli yang mana hehe.
cookies nya banyak sekali jenis n rasanya. ga terlalu beda jauh sih menurutku dengan dough lab.
akhirnya cobain yang cocoa aceh 73%, suprisingly asem kaya sedikit sentuhan kopi. kalian pasti tau maksudku kalau kalian suka minumin kopi asal aceh itu. dan untuk yang kurang favorit coklat manis, bisa banget beli coklat yang kadar bitter nya >50% atau 75%.
pokoknya experince makan coklat disini super memorable banget, unikkkkHarga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
5.0Kenangan Signature [ Pluit, Kafe ]
matcha latte disini wajib dicobaaaa 💞
suka banget nongkrong disini pas weekday, selain sepi juga tenang. se-cup ini cukup besar yaa untuk dinikmati sendiri, dan dibawahnya masih tebel matchanya kalau ga diaduk.
Menu yang dipesan: Chocolate Bomboloni, Hot Matcha
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
3.6Starbucks [ Slipi, Kafe ]
croissant ovomaltine nya tidak kurekomendasi
sempetin sering kesini, sbux cabang Lt1 bener2 buat dapetin reusable cup nya xixixi. dapatkan 5 stamps bisa dapet free 1 cup.
another try cinnamon latte disini, jujur kurang favorite, karena cinnamon terlalu kencang tercium dihidung n mulut.
matcha amat milky n croissant nya pun ga flaky lebih mirip roti coklat. menu seasonal croissant kali ini (n)Menu yang dipesan: ovomaltine croissant, Matcha Latte, Nutty Cinnamon Oatmilk Latte
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
3.0Filosofi Kopi [ Thamrin, Kafe ]
filosofi
kebiasaan kalau ga ngopi pas sore tuh, kaya ada yang kurangggg gitu deh. cobain filosofi kopi yang deket di daerah kantor client. rasanya ok, termasuk light, tapi tidak yang creamy blenek.
pesannya gofood, lainkali boleh deh cobain ngafe disini, penasaran hihihiHarga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
5.0Kikugawa [ Cikini, Jepang ]
curry beef rice from this
aku anjurin jangan kesini pas makan siang, karena tempatnya super full padahal seating area mereka luas n besar. lebih baik early lunch atau late lunch sekalian. ini kata temenku resto jepangnya sudah lama, setuju sih. karena aku cukup terpukau dengan outfit waiter n interior disini, nuansa kekayuan berasa vibes di manga2. banyak juga pelanggan jepang datang kesini.
aku pesan curry rice, namun sepertinya yang kurasa ini tuh curry yang balokan biasa loh. aku rasa dari sisi warna dan kekentelannya, but no offense tetap enak.
mochi buat dessert nya sih aku rekomen red bean, chewy n manis.Menu yang dipesan: Ogura Ice Cream, Beef Cutlet Curry, agedashi tofu
Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.