-
3.6Fins Recipe [ Pantai Indah Kapuk, Toko Kue ]
Kue Ijo yang Mantull
[#kobangnyemil #adminko #nyemil]⠀⠀⠀⠀⠀⠀
Reviewer's IG: @kobangnyemil
.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
Nah, foodies..⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
Ini bisa jadi rekomendasi untuk kalian juga sebelum hari raya.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
Kue Ijo!! Makannya dicelupin ke parutan kelapa. Rasanya lembut-lembut enak gitu.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
Cobain deh, tersedia juga di Grab Food (@grabfoodid) dan Go Food (@gofoodjakarta)..⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
👆: Kue Ijo⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
📍: @finsrecipe⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
💵: IDR 55k⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
👅: 8/10⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
🏫: -/10⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
✔: halal⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀Menu yang dipesan: Kue Ijo
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
3.6Sositi Coffee & Bar [ BSD, Kafe ]
Cozy Place
.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
[#kobangnyemil #adminko #nyemil]⠀⠀⠀
Reviewer's IG: @kobangnyemil⠀⠀⠀⠀⠀⠀
.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
Hi, Foodies..⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
udah pada pernah ke Sositi (@so.si.ti) belum? Coffee Shop ini berlokasi di Serpong, ga jauh dari Gramedia.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
Di sini kalian ga cuman bisa nemuin kopi, tapi juga beberapa cake as a dessert.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
AdminKo mesen London Earl Grey Cheesecake nih waktu ke sini.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
Pas dimakan, cheese-nya kurang berasa, dan too creamy sih, tapi sisi kue-nya (yg cokelat) meski tipis tapi enak.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
Di sini kalian bisa foto-foto juga lho. Karena ada beberapa spot yg OK.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
👆: London Earl Grey Cheesecake⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
📍: @so.si.ti⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
💵: IDR 42k⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
👅: 7/10⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
🏫: 8/10⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
✔: halal⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
.
👆: Chamomile Tea⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
📍: @so.si.ti⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
💵: IDR 30k⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
👅: 7/10⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
🏫: 8/10⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
✔: halal⠀⠀
.
👆: Dirty Earl⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
📍: @so.si.ti⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
💵: IDR 38k⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
👅: 7/10⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
🏫: 8/10⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
✔: halalMenu yang dipesan: London Earl Grey Cheesecake⠀, dirty earl, Chamomile Tea⠀
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
3.6Ardent Coffee [ Puri, Kafe ]
Tempatnya Bikin Betah
.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
[#kobangnyemil #adminko #nyemil]
Reviewer's IG: @kobangnyemil⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
Nah, ini nih salah satu rekomendasi buat kalian yang tinggal di Jakarta Barat, terutama di sekitar Puri Indah.⠀⠀⠀⠀
.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
Di Pesanggrahan, ada cafe yang OK nih untuk duduk ngumpul sama temen-temen, sekaligus foto ootd. Untuk jenis makanannya ada lumayan banyak. Agak pricy sih, tapi klo kita duduk lama dan sambil foto-foto, ini masih worth it.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
Sobameshi, adalah salah satu khas dari Japan yang merupakan campuran dari yakisoba (mie goreng) dan yakimeshi (nasi goreng).⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
Ini menunya bisa dicampur dengan Pork Bacon atau Chicken. Di atasnya ditaburin dengan katsuobushi (ikan cakalang asap)⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
👆: Sobameshi⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
📍: @ardent.coffee⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
💵: IDR 70k++⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
👅: 7.5/10⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
🏫: 8/10⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
✔: non halal⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
.
Klo untuk coffee-nya. Ada yang namanya unik, Madagascar Vanilla Latte.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
Rasa coffee-nya tidak begitu strong, tapi latte-nya cukup berasa. Disajikan bersama 1 buah biskuit, yang lumayan lah untuk camilan.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
👆: Madagascar Vanilla Latte⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
📍: @ardent.coffee⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
💵: IDR 35k++⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
👅: 7/10⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
🏫: 8/10⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
✔: halal⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
.
satu lagi nih, Teh yang jadi andalannya, Sangria Hibiscs.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
Teh ini dijadisatu dengan buah-buahan yang membuatnya ada rasa asam dan segar dari buah-buahan itu.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
Buah yang ada itu adalah potongan lemon dan strawberry. Agak susah dijelaskan sih tapi rasa tehnya ditutup oleh asamnya buah-buhan itu. Cobain deh.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
Oh iya, ada promo cashback dengan GoPay dan Ovo, lho.
.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
.⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
👆: Sangria Hibiscs⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
📍: @ardent.coffee⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
💵: IDR 45k++⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
👅: 7/10⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
🏫: 8/10⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀
✔: halal⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀⠀Menu yang dipesan: Sangria Hibiscs⠀, Madagascar Vanilla Latte⠀, Sobameshi
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.0Ninety's Kopi & Resto [ Puri, Kafe ]
New Cafe
[#kobangnyemil #adminko #nyemil]
Reviewer IG: @kobangnyemil
.
Foodies, buat yang domisili di Jakarta Barat, khususnya di daerah Puri atau Kedoya. Ada cafe baru nih.
Namanya Ninety's Kopi & Resto (@ninetyskopiresto), lokasinya di sebelah Ranch Market sebelum flyover.
.
Menu nya beragam, dari makanan ringan sampai makanan berat. Dan sesuai namanya ada coffee juga pastinya. Tapi karena udah malam ke sini nya, AdminKo cuman cobain menu ringan aja, mumpung di support juga nih sama voucher dari Pergi Kuliner (@pergikuliner).
.
Untuk Ronde nya ada 2 jenis, pakai gula merah dan gula putih. Yang gula merah, jahe nya lebih berasa. Klo untuk yang gula putih, soft gitu lah, mirip perayaan Tang Yuan.
.
👆: Ronde Gula Merah & Ronde Gula Putih
📍: @ninetyskopiresto
💵: IDR 25k+
👅: 7/10
🏫: 7.5/10
✔: halal
.
Sebenarnya adminKo pesannya singkong gireng pandan kaya. Tapi yqng datang pisang goreng dan udah terlanjur difoto.
Pas abis foto terpikir kok kaya bau pisang, jadinya dituker deh. Tapi untuk Singkongnya enak. Apa lagi ditambah cocolan Pandan Kaya nya. Yummy.
.
👆: Pisang Goreng Pandan Kaya
📍: @ninetyskopiresto
💵: IDR 25k+
🏫: 7.5/10
✔: halal
.
Untuk minuman, ice limaunya bikin seger. Jadi ada asam limaunya juga dan itu alami. Pas deh pokonya.
.
👆: Ice Limau
📍: @ninetyskopiresto
💵: IDR 24k+
👅: 7/10
🏫: 7.5/10
✔: halal
.
👆: Ice Barley
📍: @ninetyskopiresto
💵: IDR 26k+
👅: 7/10
🏫: 7.5/10
✔: halalMenu yang dipesan: ice barley, ice limau, pisang goreng pandan kaya, ronde gula merah, ronde gula putih
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.2 pembaca berterima kasih.
-
3.4Haagen - Dazs [ Puri, Es Krim ]
Es Krim Enak
[#kobangnyemil #adminko #nyemil]
Reviewer IG: @kobangnyemil
.
Siapa sih yang ga suka ice cream?
Coba komen di bawah ya alasannya. LoL..
Siapa yang suka ice cream? Komen juga di bawah ya..
.
Nah, Haagen Dazs emang jagonya es krim nih. Contoh nya yang Paradise ini, selain platingnya yan cantik. Rasanya juga ok lho. Oh iya, adminKo cobain di Haagen Dazs Puri Indah Mall ya (@puriindahmall)
.
Terdiri dari 8 mini scope varian rasa ice cream. Ada Vanilla, Strawberry, Beligian Chocolate, Caramel Biscuit cream, Coffee and Cookies, Mango, dan Rasberry. Dan d sajikan dengan beberapa potong wafer yang crunchy. Ughh, mantap deh pokonya Paradise ini. Seger dan manis jadi 1. Tapi, ukurannya ga besar2 banget ya..
.
👆: Paradise
📍: @haagendazsid
💵: IDR 95k (excl. service charge)
👅: 9/10
🏫: 7.5/10
✔: halalMenu yang dipesan: paradise
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.4 pembaca berterima kasih.
-
3.6Ayam KuKuk [ Cengkareng, Indonesia ]
Ayam Bumbu Rendang
.
[#kobangnyemil #adminko #nyemil]
Reviewer IG: @kobangnyemil
.
Foodies, ada yang enak nih di daerah barat. Di Taman Palem Lestari.
Namanya Ayam KuKuK..
.
Tempatnya oke, makanannya juga oke.. varian menunya banyak. Salah satunya yang adminKo coba ini nih, Pakuk 2. Isinya itu ayam panggang (pakai bumbu rendang), tempe goreng, lalapan. Harganya ekonomis lagi.
Boleh lah dicoba untuk menu berbuka puasanya nanti.
.
👆: Pakuk 2
📍: Ayam Kukuk, Taman Palem Lestari
💵: IDR 27k
👅: 7/10
🏫: 7/10
✔: halalMenu yang dipesan: Pakuk 2
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.3 pembaca berterima kasih.
-
3.8Wan Treasures [ Pantai Indah Kapuk, China ]
Enak sih ini
[#kobangnyemil #adminko #nyemil]
Reviewer IG: @kobangnyemil
.
Mie Babi dengan Saus Truffle.
Enak banget!! Susah dijelasin tapi ketika udah diaduk, berasa banget bumbu-bumbunya. .
.
Ini di sebutnya Mie HongKong dan menu ini memang yang menjadi andalan dan recommended di Wan Treasure ini.
Di dalamnya ada potongan daging babi yang rasanya mantap.
.
👆: Pork Truffle Noodle
📍: @wantreasures
💵: IDR 78k++
👅: 8/10
🏫: 8/10
✔: non halal
.
Trus, ini pao nya enak lho.. beneran, ga pake boong. Apa lagi klo kalian suka durian. Ughh.. mantap.. Filling nya berasa banget. Dan karena goreng jadi lebih enak gitu, ada gurihnya.
.
👆: Fried Durian Pao
📍: @wantreasures
💵: IDR 35k++ (3pcs)
👅: 8/10
🏫: 8/10
✔: halal
.
Ini menu paling super recommended di Wan Treasures, Golden Salted Egg Pao.
Sebenarnya mau bikin video untuk kasih lihat lelehan isi salted egg nya, cuman failed mulu. Hahaha, ga ahli nih adminKo.
.
Ini enak banget lho!! Trus unik lagi, atasnya ada sesuatu yg mirip emas. Wajib dicoba klo ke Wan Treasures, PIK.
Saran, di makan belakangan ya..
.
👆: Golden Salted Egg Pao (Pao Pasir Mas)
📍: @wantreasures
💵: IDR 28k++
👅: 8/10
🏫: 8/10
✔: halal
.
Ada classic chinse tea nih di Wan Treasures, PIK.
Rasanya juga banyak:
- Oolong
- Jasmine
- Tie Guan Yin
Mo yang mana aja rasanya, harganya sama, so bisa dipilih sesuka kamu. Ssstt, free refill lho..
.
👆: Classic Chinese Tea
📍: @wantreasures
💵: IDR 20k++/cup
👅: 7/10
🏫: 8/10
✔: halalMenu yang dipesan: Classic chinese tea, Golden Salted Egg Pao, Fried Durian Pao, Pork Truffle Noodle
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.3 pembaca berterima kasih.
-
3.6Bakmi Bintang Gading [ Cengkareng, Indonesia ]
Nasi Goreng Jakarta dan Ujung Pandang
[#kobangnyemil #adminko #nyemil]
Reviewer IG: @kobangnyemil
.
Nasi Goreng emang enak.
Sebagai orang asia, adminKo bener2 pecinta nasi.
Makany tiap ada Nasi Goreng, pasti dicobain.
Nah terutama waktu ke Bakmi Bintang Gading ini.
.
Nasi Goreng di sini ada 2, yaitu Ujung Pandang dan Jakarta.
Klo Ujung Pandang warna nya merah. Klo Jakarta, warna nya cokelat.
Tinggal pilih mo yang mana deh, dimasaknya jg ad yg pake seafood, ayam, dan pork. Tinggal dipilih sesuai kemauan aja.
.
👆: Nasi Goreng Ujung Pandang (L), Nasi Goreng Jakarta (R)
📍: @bakmibintanggadingofficial
💵: IDR 38k++/each
👅: 8/10
🏫: 7/10
✔: non halalMenu yang dipesan: nasi goreng jakarta, Nasi Goreng UjungPandang
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
4.0Remboelan [ Slipi, Indonesia ]
Cozy Place for Indonesian Food
[#kobangnyemil #adminko #nyemil]
Reviewer IG: @kobangnyemil
.
Remboelan emang terkenal dengan desain tempatnya yang OK.
Udah pernah cobain di beberapa cabang dan tetap ga bosen. Karena emang AdminKo suka masakan Indonesia.
.
Untuk Soto Mie Bogornya, mayan enak. Rasanya OK dan disajikan selalu hangat karena ada api di bawah mangkuknya.
.
👆: Soto Mie Bogor
📍: @remboelansoulfood
💵: IDR 62k++
👅: 7/10
🏫: 8/10
✔: halal
.
👆: Teh Poci
📍: @remboelansoulfood
👅: 7/10
🏫: 8/10
✔: halalMenu yang dipesan: Soto Mie Bogor, Teh Poci
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.2 pembaca berterima kasih.
-
3.8Canting Restaurant - Teraskita Hotel managed by Dafam [ Cawang, Indonesia ]
All You Can Eat Enak dan Terjangkau
[#kobangnyemil #adminko #nyemil]
Reviewer IG: @kobangnyemil
.
Hi semua.. di bulan Ramadhan yang akan mulai besok, yuk kita rencanakan buka puasa bersama.. Ada tempat makan yang OK lho. Di hotel tapi harganya terjangkau.
.
Berlokasi di Cawang, Hotel Teraskita managed by Dafam (@teraskitahotel) menyediakan restaurant di lantai 7 nya dengan view menarik dan design tempat yang ga kalah instagrammable nya dengan tempat lain.
.
Menu yang disajikan enak lho, karena jarang-jarang kan All You Can Eat masakan Indonesia. Buka puasa rame-rame dengan makan sepuasnya.
.
Belum lagi ada promo, misal datang ber6 cukup bayar 5, datang ber11 bayar 10, datang ber4 bayar 3. Mayan kan?
.
Masakannya TOP sih pas adminKo cobain.. ada 80 variasi makanan (sate lilit, ayam bakar bumbu rujak, dessert, jajanan pasar, biji salak, dan lainnya) plus 15 macam minuman (termasuk ada Air Zam-zam, lho)
.
Penasaran? Yuk kepoin iG nya, ini detilnya:
.
👆: Teraskita Ramadhan Menu
📍: @cantingdafam, @teraskitahotel
💵: IDR 180k/person (net)
👅: 8/10
🏫: 8/10
✔: halalHarga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.4 pembaca berterima kasih.