Pizza Mangkok
Food Market Sunter
Jl. Danau Sunter Utara Blok A3 No. 15, Sunter, Jakarta Utara
Di bawah Rp. 50.000 /orang
Inovatif dan Enak
Dan gila sih emang beneran ini ga cuma unik tapi juga enak. Kejunya bisa dilihat sendiri digambar super meleleh dan tebal sampe menutupi filling didalamnya. Sayangnya aku ga fotoin fillingnya - asli itu bolognaise banjir banget, dagingnya banyak gapelit. Worth it sih kalo buatku.
Pizzeria Cavalese
Ruko Green Lake Sunter, Blok TBS No. R
Jl. Danau Sunter Selatan, Sunter, Jakarta Utara
Rp. 100.000 - Rp. 200.000 /orang
Sebagai pizza lover, ak approved resto ini!
Untuk toppingnya sendiri juga isinya beraneka ragam untuk menu ini (nanas, olive, bawang, paprika, daging dan keju) dan terasa enak karena ukuran small sendiri tersaji dengan porsi yang lumayan besar untuk disantap berdua slicenya.
Elmakko Coffee
Jl. Danau Indah Barat Blok A9 No. 5, Sunter, Jakarta Utara
Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang
Selalu pewe ke sini
Spaghetti fajitas:bumbu ala mexico nya ngeresap bgt di pastanya dna ayam filletnya jg enak bgt.
Noni Deli Coffee & Kitchen
Jl. Agung Tengah XV Blok I 11 No. 11A, Sunter, Jakarta Utara
Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang
Cute pinkish cafe at Sunter
Truffle carbonara spaghetti. Aku juga suka yang ini since aku creamy pasta lovers banget. Porsinya juga banyak.
Otorim Kafe Sunter
Jl. Danau Sunter Selatan Blok O3 No. 48, Sunter, Jakarta Utara
Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang
VELG MOBIL JADI CAFE(?)
Spaghetti Spesial OKS : ⭐(8/10) dia ga terlalu cream jadi gabikin enek. and toping nya ad sosis yg mnurit w enak super