-
3.8Seribu Rasa [ Bekasi Utara, Indonesia ]
CHRISTMAS DINNER!
So, gue udah reserved buat Christmas Dinner disini tanggal 24 Desember 2020 jam 17.30 karena masih dalam rangka PSBB dimana semua toko, restoran, dll HARUS SUDAH TUTUP JAM 19.00
Oh ya, untuk harga di Seribu Rasa ini agak lebih murah sedikit (5.000-10.000) dibandingkan dengan harga di Seribu Rasa Menteng, Gunawarman ya.
Menu yang gue order sebagai berikut...
1. YAM FISH SOUP MALACCA (455k)
Tiger grouper fish cooked with yam in malacca style clear soup. Ini harganya “MARKET PRICE” ya. Jadi bisa beda-beda. Pesanan gue ini 700 gram dikali Rp 65.000 (100gramnya).
2. OXTAIL SOUP PERANAKAN (150k)
Popular peranakan style oxtail soup served with belinjo nut crackers and chili sauce.
3. SOFTSHELL CRAB HA LONG BAY (99k)
Deep fried crispy soft-shell crab mixed dry chili, garlic, and spring onion, dressed with homemade sauce.
4. GRILLED LEMON GRASS CHICKEN(98k)
Grilled chicken marinated with aromatic herbs, served with satay sambal.
5. BLACK PEPPER SQUID MALIOBORO (80k)
Crispy squid sauteed with bell paper, onion and black pepper sauce.
6. KANGKUNG BALACHAN PLATE (65k)
Sauteed morning glory with prawn and quail egg in traditional shrimp paste.
7. SALTED FISH BEAN SPROUT (55k)
Bean sprout stir fried with traditional dried salted fish.
8. SINGKONG GONDO ARUM (48k)
Deep fried traditional cassava with cheese filling and dressed with caramel sauce.
9. COCO BANANA FRITTER (55k)
Fried banana with coconut sorbet and jackfruit ice cream, dressed with salted caramel sauce.
10. SEMILIR BRASTAGI (48k)
Strawberry, mint leaf, crabberry juice, monin grenadine
11. EKSOTIS PAPANDAYAN (48k)
Kecombrong, lychee, honey, lime soda
12. LEMBAYUNG SPARKLING (48k)
Lime juice, lychee, lavender
13. ORANGE LYCHEE TEA (35k)
Orange, lychee, teaMenu yang dipesan: ORANGE LYCHEE TEA (35k), YAM FISH SOUP MALACCA (455k), EKSOTIS PAPANDAYAN (48k), COCO BANANA FRITTER (55k), SEMILIR BRASTAGI (48k), KANGKUNG BALACHAN PLATE (65k), LEMBAYUNG SPARKLING (48k), SOFTSHELL CRAB HA LONG BAY (99k), SINGKONG GONDO ARUM (48k), SALTED FISH BEAN SPROUT (55k), GRILLED LEMON GRASS CHICKEN (98k), OXTAIL SOUP PERANAKAN (150k), BLACK PEPPER SQUID MALIOBORO (80k)
Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
3.8Venchi [ Thamrin, Cokelat,Es Krim ]
Lembut sekali gelatonya!
Baru buka di Indonesia nih, langsung yuk cussss cobain. Tempatnya sih kecil, pas sebelahan sama Godiva. Nah, sebenernya sih ada disediakan tempat duduk gitu, cuman tadi lagi ditutup. Kayaknya sih belum boleh dine in disana, jadi semua takeaway.
Ada 6 ukuran buat takeaway ya.
1) SMALL 2 rasa Rp 65.000
2) REGULAR 3 rasa Rp 80.000
3) LARGE 4 rasa Rp 95.000
4) 250 gram seharga Rp 250.000
5) 500 gram seharga Rp 375.000
6) 1000 gram seharga Rp 500.000
Nah, tadi gue beli yang ukuran REGULAR (3 rasa) dan gue pilih rasa MANGO (mango sorbet), BRUTTO BUONO (milk chocolate and piedmont hazelnut) & GREEN PISTACHIO FROM BRONTE.
Gelatonya enak menurut gue dan lembuuuuut banget aselik!!! Salah satu gelato terenak di Jakarta sih ini. Next time, gue bakal coba rasa yang lainnya deh...Menu yang dipesan: mango, Brutto Buono & Green Pistachio (80k)
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
3.8Cafe Kitsune [ SCBD, Kafe ]
Iced Latte & Iced Moccachino!
Finaleeeeeeeeeh... nyobain cafe baru asal France yang baru banget buka di Jakarta. Tepatnya ada di Ashta ya!
Dan karena gue dateng ini weekend, udah bakal tau sih pasti rame. Jadi gue cuman takeaway aja kali ini, next time deh kalau udah gak terlalu hype, kesini lagi baru cobain makanan-makanan mereka. Lol!
Oh ya, mereka punya minuman beralkohol juga ya (ada barnya). Namun memang tidak disediakan di menunya, BY REQUEST!
Sekilas sih pas gue masuk ke dalam, lumayan besar kok tempatnya, nyaman juga. Pas baru masuk langsung disambut tulisan “CAFE KITSUNE PARIS” di dindingnya.
Okay, yang gue order ada 2 minuman & dua-duanya cold ya. Satu iced moccachino (60k) dan satu lagi iced latte (55k). Dua-duanya menurut gue sih enak! Sesuai sama harganya kok, gak rugi lah bayar segitu dapat rasa yang enak! Kalau kepaitan, bisa dikasih gula cair sesuai selera kalian ya...Menu yang dipesan: Iced Moccachino (60k), Iced Latte (55k)
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
3.6Bakmi Aliang Gg. 14 [ Mangga Dua, Indonesia ]
Kwetiau, Thaufukok & Jeruk Songkit
Ini bukan pertama kali gue makan di Bakmi Aliang. Menurut gue sih ya, BAKMI ALIANG INI TERMASUK SALAH SATU BAKMI NON HALAL YANG TERENAK DI SEPUTARAN JAKARTA! Tapi mereka juga ada kok yang HALAL (ayam) tinggal bilang aja ke mas-masnya ya!
Tempatnya ada di lantai 5 dan paling pojok. Tempatnya gak terlalu besar sih.
Nah, kali ini yang gue order:
1) Kwetiau. Ini seporsi cukup sih buat gue. Harganya Rp 25.000 ya. Selain kwetiau, disini ada juga mie kecil, mie lebar dan bihun. Tinggal pilih sesuai selera aja.
2) Thaufukok. Ini seporsi isinya ada 2 tahu, 3 fukian (otak-otak) dan 3 bakso ikan. Duh, ini enaaaak banget euy!!!
3) Jeruk Songkit. Ini ASEM! Jadi, kalau yang gak suka asem, jangan coba-coba order jeruk songkit ini. Order aja yang JERUK MANIS. Harganya Rp 12.000 ya!
Pokoknya kalau cari tempat makan BAKMI YANG NON-HALAL, gue bisa banget sih rekomendasiin BAKMI ALIANG ini! Cusss coba kalau yang belum pernah.
Oh iya, kalau mau beli buat takeaway juga bisa kok. Kayak tadi gue beli 10 fukian (otak-otak) dan 10 bakso ikan. Tadinya mau sama tahunya juga, tapi habis tahunya. Satunya Rp 3.500 ya, nanti dikasih lengkap sama kuah-kuahnya, seledri dan bawang goreng!Menu yang dipesan: Jeruk Songkit (12k), Kwetiau (25k), Thaufukok (35k)
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.2 pembaca berterima kasih.
-
3.2Union Cafe [ Senayan, Kafe ]
Kue Pulut Cake dan Dark Chocolate & Stout Cake!
Jadi nyobain kue pulut cakenya UNION, ini sebenernya cake bulan Februari 2020 lalu. Cuman masih ada tuh sampai sekarang. Nah, yang Dark Chocolate & Stout Cake juga sebenarnya sudah ada dari Maret 2019 lalu sih...
Kue Pulut Cake (65k)
Layers of sticky rice marbled with butterfly pea cream, pandan srikaya, vanilla sponge and coconut chips made up this light, subtly sweet confection. Gorgeous pastel green & blue color! Menurut gue ini gak enak sih. Ya tergantung selera, cuman buat gue gak selera gue aja!
Dark Chocolate & Stout Cake (70k)
Deep, bittersweet dark chocolate stout sponge contrasts beautifully with layers of velvety cream cheese, while cashew nougat and chocolate crumble add great texture! Yang ini enak, jauh lebih lumayan daripada kue pulut cake itu.
Kalau pilih diantara 2 ini sih, gue lebih sukanya yang Dark Chocolate & Stout Cake!Menu yang dipesan: Kue Pulut Cake (65k), Dark Chocolate & Stout Cake (70k)
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
3.4Koi Teppanyaki [ Senayan, Jepang ]
TENDERLOIN TEPPANYAKI SET!
Ini bukan pertama kali sih makan di KOI TEPPANYAKI. Menurut gue sih, KOI Teppanyaki ini menu-menunya lumayan enak kok...
Nah, tadi gue order “TENDERLOIN SET” (tidak ada lemak), kalau yang SILRLOIN yang ada lemak ya!
Tenderloin teppanyaki set isinya ya ada daging teppanyaki sama sayur toge & sawi dan tofu, nasi semangkok, sup miso semangkok. Terus tadi order minumnya ICED LEMON TEA!
Untuk tenderloin teppanyakinya sih dagingnya lembut banget, sayur toger & sawinya juga enak! Tofunya juga lembut sekali! Bumbunya pas, asin asin gurih gitu! Untuk ukuran makan 1 orang sih menurut gue ini cukup sekali.
Untuk semua orderan gue, TENDERLOIN TEPPANYAKI SET & ICED LEMON TEA sejumlah Rp 72.000 ya!Menu yang dipesan: Tenderloin Set (57k)
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
3.0Ban Ban [ Pondok Indah, Kafe ]
WATERMELON CHIZU!
Yup! Banban baru aja release rasa baru nih... SEMANGKA!!! Namanya “WATERMELON CHIZU”. Cuman ada 1 ukuran ya, ukuran LARGE!
Rasanya sih menurut gue biasa aja. Di dalamnya ada buah semangkanya & jelly bulat-bulat gitu. Atasnya seperti biasa pakai chizu! Gue sih masih lebih suka beri-beri chizu & kiwi chizu dong!
Terus tadi sekalian buat MEMBER BANBAN! Banban baru juga release member card mereka. Ada 3 varian warna, yaitu kuning, pink & hijau. Tadi gue beli yang warna kuning dan bayar Rp 15.000 ya! Jadi, nanti setiap kita beli 1 minuman, masuk 1 poin. Dan kalau sudah mencapai 20 poin, bisa ditukarkan dengan 1 minuman! Asik!
Dan tadi juga FREE HOTDOG gitu dari member card yang gue beli tadi. Terima kasih BanBan!Menu yang dipesan: Hotdog (Free), Watermelon Chizu (45k)
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
3.6Paradise Inn [ Thamrin, China ]
FROZEN FOOD PARADISE GROUP!
Waktu itu gue cobain frozen food dari Ippudo, gue ada cobain ramennya & pangsitnya. Ya tetep lebih enak makan langsung di restorannya sih ya...
Kali ini, gue mau cobain frozen foodnya Paradise Group (fyi, Paradise Group dibawah BOGA GROUP & terdiri dari PARADISE DYNASTY & PARADISE INN). Ya, ini frozen foodnya buatan mereka.
Okay, frozen food mereka buanyaaaak banget jenisnya. Dari yang halal sampai non halal. Ada mie, cuanki, pangsit, bakpao, dll. Ada kayaknya 20-25 varian frozen food mereka. Gue cuman coba beli 7 varian frozen food mereka, yaitu:
1)Chicken Dumplings Spicy Lamian
2) Mie Soup Daging Sapi
3) Mie Pangsit Pork Bone Soup
4) Mie Tomyam
5) Cuanki Premium
6) Shanghai Pork Bun (isi 4 bakpau)
7) Siomai Babi (isi 10 siomai)
Untuk harganya kisaran mulai dari 25.000 sampai 50.000an ya. Gue gak hapal masing-masing harganya. Cusss kalau mau nyobain, tinggal beli aja di Paradise Inn atau Paradise Dynasty. Eh, kayaknya mereka juga tersedia online kok!Menu yang dipesan: Mie Soup Daging Sapi, Shanghai Pork Bun, Mie Pangsit Pork Bone Soup, Siomai Babi, mie tomyam, Cuanki Premium, Chicken Dumplings Spicy Lamian
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
3.4Remboelan [ Thamrin, Indonesia ]
PINDANG SERANI JEPARA & ES LEMON CUI KIAMBOY KAWANUA JUARAK!
Ini bukan pertama kali sih makan di Remboelan. Udah beberapa kali, tapi kali ini mesen menu-menu lainnya. Nah, tadi yang gue pesen tuh...
1) TAHU KRISPI BUMBU BAWANG GARING KARANGSETRA. Ini seporsi isinya ada beberapa tahu-tahu kecil terus diatasnya dikasih bumbu bawang garing karangsetra itu. ENAAAAAK!!!
2) ASEM ASEM IGA PUTRI SOLO. Ini seporsi isi beberapa potongan daging dan kuahnya ya agak asem-asem gitu lah ya. Tambahin sambalnya biar lebih enak ya! Menurut gue sih ini bisa buat berdua, kalau seporsi gitu buat gue pribadi sih kebanyakan ya. Tambah nasi putih seporsi kalau mau.
3) PINDANG SERANI JEPARA. Ini seporsi ada ikan beberap potong dan semangkok kuahnya gitu. Buat gue sih untuk ikannya biasa aja, TAPI KUAHNYA ENAAAAK BANGET COY!!! Tambah nasih putih seporsi kalau mau ya.
4) NASI BERKAT. Ini seporsi nasi putih & kuning (yang kuning ditimpa diatas nasi putihnya gitu), ada daging suir, tempe, timun, dan sambalnya. Buat gue sih ini biasa banget, gak ada yang spesial dari nasi berkat ini!
5) NASI BAKAR ROA. Ini seporsi cukup banyak ya. Ya nasi dibungkus daun terus dibakar. Nasi bakar paling enak sih ini di Remboelan!!!
Untuk minuman tadi pesan:
1) ES LEMON CUI KIAMBOY KAWANUA. Duh, INI ENAAAK!!! Asem-asem seger gitu, cuman kalau yang gak suka asem sih ya pasti gak suka.
2) ES KELAPA JERUK SEKAR AYU. Ini biasa aja sih, ya air jeruk terus dikasih kelapa, udah gitu aja.
3) TEH TAWAR HANGAT. Ya apalagi ini. Teh tawar biasa aja deh.
Untuk dessertnya, gue pesan ES CAMPUR REMBOELAN. Isinya ada cincau, kelapa, alpukat, tape, dll. Buat gue sih ini biasa banget, sirup yang dipakai buat es campurnya juga gak enak sih menurut gue.Menu yang dipesan: Tahu Krispi Bumbu Bawang Garing Karangsetra (38k), Nasi bakar roa, Es Lemon Cui Kiamboy Kawanua (35k), Nasi Berkat (47k), Asem Asem Iga Putri Solo (80k), Pindang Serani Jepara (67k), Es Campur Remboelan (39k)
Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
3.6Saint Cinnamon & Coffee [ Thamrin, Kafe ]
MASIH SALAH SATU CINNAMON TERENAK!
Duh, ini tuh ya... rasa cinnamonnya berasa, teksturnya juga lembut, harga masih terjangkau juga! POKOKNYA MASIH JADI ROTI CINNAMON TERENAK SIH!!!
Kali ini gue beli 6 varian, yaitu:
1) CHOCOLATE MUFFIN CAKE (14k)
2) ORIGINAL CINNAMON (14k)
3) RAISIN CINNAMON (15k)
4) TIRAMISU CINNAMON (16k)
5) CAPPUCCINO CINNAMON (16k)
6) HAZELNUT ALMOND CINNAMON (17k)
Walaupun ini namanya SAINT CINNAMON & COFFEE, cuman gue gak pernah beli kopi-kopiannya disini. Selalu belinya ya roti-rotinya atau muffinnya!Menu yang dipesan: TIRAMISU CINNAMON (16k), CAPPUCCINO CINNAMON (16k), CHOCOLATE MUFFIN CAKE (14k), ORIGINAL CINNAMON (14k), HAZELNUT ALMOND CINNAMON (17k), RAISIN CINNAMON (15k)
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.