












-
4.0Pancious [ Gading Serpong, Italia ]
#2
kunjungan kedua kali ini spesial untuk makan malam dan hanya memesan 2 item:
Smoked Beef Pasta
pengunjung dapat memilih sendiri jenis pasta yang diinginkan: spaghetti, penne ataupun fettucini. menu satu ini pd dasarnya adalah pasta yg dimasak dgn gaya aglio olio dgn topping smoked beef dan jamur. overall, tingkat kematangan pastanya pas, tidak terlalu oily, isian toppingnya cukup melimpah namun sayang rasa dan aroma jamurnya mendominasi sekali, meskipun sudah order extra pedas dan ditambahkan banyak bubuk cabai masih jauh dr rasa pedas yg saya inginkan.
Iced Lychee Tea
teh rasa leci yang disajikan dgn 2 buah leci, manisnya pas, selebihnya standar.Menu yang dipesan: Smoked Beef Pasta, Iced Lychee Tea
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.2 pembaca berterima kasih.
-
4.0Tanamera Coffee Roastery [ Gading Serpong, Kafe ]
V60 ala Tanamera
kunjungan kali ini spesial untuk mencoba kopi manualnya dan tersedia dgn metode V60, beans nya hanya ada 2 pilihan pd kunjungan saya yaitu Mandheling Natural dan Flores Caturra Honey yang saya pilih.
hasilnya body dan aromanya terasa strong, dgn notes coklat yg terasa tipis, ada sdikit acid yg terasa but still enjoyable. penyajiannya khas tanamera banget, ya okelah utk percobaan perdanaMenu yang dipesan: Daily Brew
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.2 pembaca berterima kasih.
-
4.2Chin Ma Ya [ Gading Serpong, Jepang ]
fish tanpa chips ala jepang
Shiromi Fry
3 pcs deep fried Dory Fillet yang crunchy disajikan dengan simple salad, sedikit mayonaise sbg dipping dan saus soyu. potongan dorynya cukup tebal dan crunchy banget, saus soyunya agak aneh untuk saya - terasa manis dan sedikit bitter, saya lebih prefer mayonaisenya saja sbg dipping utama.
Genmaicha
1 teapot cukup utk konsumsi 4 tamu sekaligus, disajikan panas dan bitter tehnya terasa enjoyable.
resto jepang ini buka 24jam khusus di lantai 1, lantai 2nya hanya beroperasi hingga jam 10 malam dikarenakan keterbatasan jumlah staff pd shift malam. wifi dan sofa tersedia, di lantai 2 pun ada beberapa private room dgn style tatami.
overall memuaskan, tentunya akan kembali lagi khususnya jika lapar darurat tengah malam atau memang butuh tempat bersantai yg ga mainstream.Menu yang dipesan: Shiromi Fry, Genmaicha
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
3.8Warung Ce [ Gading Serpong, Indonesia ]
surganya pigterian
pigterian sih wajib dateng ke rumah makan satu ini, lokasinya ada di sebrang persis pom bensin gading serpong. tidak besar outletnya, hanya tersedia 5 meja dgn masing-masing maksimal 6org/meja. interior relatif standar, tidak ada sofa dan wifi.
rumah makan non-halal ini menyajikan beragam masakan Se'i atau Babi Asap khas Kupang sbg menu utamanya. kunjungan perdana ini, saya mencoba Babi Goreng dan Se'i Pedas sesuai rekomendasi seorang teman.
Se'i Pedas: disajikan dalam piring mangkuk kecil namun full daging babi yg sudah dibumbui kecap pedas lengkap dgn potongan cabai merah dan hijaunya. kuah kecapnya terasa gurih dan pedas tentunya, sudah meresap pas pd setiap potongan dagingnya, enak banget dicampur ke nasi hangat.
Babi Goreng: teksturnya garing dan rasa yg menonjol adalah bawang putih. potongan daging dan lemaknya berbanding setara, disajikan bersama daun dan bunga pepaya, cabai merah dan sambal dabu-dabu.
rumah makan ini selalu ramai pengunjung, agak sulit mendapat meja dijam-jam makan tp jgn khawatir, disini juga bisa takeaway porsian ataupun kiloan. servicenya juga cepat, pasti balik lg dehMenu yang dipesan: Se'i Pedas, Babi Goreng
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.2 pembaca berterima kasih.
-
3.8Daily Press Coffee [ Gading Serpong, Kafe ]
no more taro latte here
kunjungan kali ini spesial utk coba menu non-coffee nya yaitu Taro Latte.
rasa taronya sih dominan tp overallnya terlalu manis dan milky bagi saya. dari warna dan penyajiannya sih menarik mata, harganya juga sebanding dgn kuantitasnya, yah sekali coba cukup.Menu yang dipesan: Taro latte
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
4.2Torigen [ Gading Serpong, Jepang ]
okonomiyaki with PORK
salah satu resto jepang baru di area Gading Serpong yg cukup banyak diperbincangkan karena menu okonomiyakinya. pd kunjungan perdana ini, saya pun tertarik mencobanya karena toppingannya yg menggunakan daging babi (non-halal).
seporsinya dihargai 55k belum termasuk pajak service, cukup besar porsiannya bisa utk 2-3orang sekali makan. Okonomiyaki Mix ini berisikan topping udang, cumi dan tentunya helaian pork bacon, cukup banyak potongan toppingnya namun overall taste still not the best for me, yg di aeon mall jauh lebih enak dah.Menu yang dipesan: Okonomiyaki Mix
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.2 pembaca berterima kasih.
-
3.6D'cubitz [ Karawaci, Indonesia ]
kue cubit murah dalem mall
jajanan jadul dgn konsep kekinian semakin banyak namun harga yg ditawarkan pun tidaklah murah khususnya yg berlokasi dlm mall. tidak berlaku dgn d'cubitz, stall ini berada di area food court Supermall Karawaci, seporsi kue cubit dihargai 20-25k tergantung rasa dan topping yg dipilih pengunjung.
seperti yg saya pilih, Kue Cubit Greentea dgn topping Ovomaltine dihargai 23rb saja dan mendapat 8pcs/porsi. tingkat kematangannya bisa dipilih sesuai selera pengunjung. per pcs nya cukup besar utk sekali lahap, topping yg dikasih juga relatif banyak, sayang greenteanya tidak terlalu terasa dan dr segi warna lebih mirip pandan. overall cukup memuaskan lidah dan kantong, apalagi dikala ngidam sih oke lahMenu yang dipesan: Kue Cubit Green Tea Ovomaltine
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.2 pembaca berterima kasih.
-
3.0MM Juice [ Gading Serpong, Indonesia ]
satu-satunya tempat makan dlm carolus
sesuai judul, dlm rumah sakit carolus cuma ada 1 tempat makan utk seluruh pengunjung yaitu MM Juice. tempatnya tidak besar dan interiorpun standar, sekedar utk tempat menunggu jam kunjungan atau hasil lab seperti saya sih cocok.
varian menunya cukup banyak, sederhana tp dr segi harga tergolong overpriced.
seperti Pisang Panggang Coklat Keju yg saya pesan, dr segi rasa dan kuantitas porsinya tidak berbeda jauh dgn yg bisa kita dapatkan di warung-warung rotbak pinggiran. taburan keju dan coklatnya cukup melimpah diatas potongan 2 setengah pisangnya yg legit dan manis. sbg cemilan sih oke, sayang aja kemahalan tp utk dlm carolus sih: no choiceMenu yang dipesan: Pisang Panggang Coklat Keju
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
4.4Tore Tore [ Gading Serpong, Jepang ]
nice ambience
resto jepang satu ini memang belum lama buka tp sudah banyak dibincangkan krn kualitasnya. lokasinya agak tersembunyi dr jalan utama Gading Serpong, yaitu dekat komplek Spring. resto ini mengambil area 1 ruko dan mengoperasikan 2 lantainya. ambiencenya jepang banget; ada sofa dan seat bar di lantai 1 dan tatami di lantai 2.
varian menunya sih tidak berbeda jauh dgn resto sushi jepang yg di mall2 selalu ramai antriannya, dgn versi harga yg lebih mahal disini. saya mencoba Double Crunchy Roll & Chuka Idako saja sbg pilihan menu makan malam. selesai order, setiap pengunjung disajikan Fresh Salad sbg appetizer dan FREE !! Bukan hanya appetizer, Ocha pun disini FREE dan bebas refill sepuasnya, serta Dessert yang pd kesempatan ini saya dapatkan adalah sepotong buah melon dan semangka.
Chuka Idakonya tidak ada yg istimewa, seporsinya terdiri dr 3 ekor baby octopus yg sudah berlumur saus manis khasnya, dr segi harga overpriced, krn dgn harga yg lebih murah bisa saya dapatkan menu ini dgn kualitas serupa versi kuantitas lebih banyak di supermarket aeon.
Sedangkan Double Crunchy Rollnya, seporsi terdiri dr 6 potong sushi roll bersama sejumput wasabi dan red ginger. Sushi rollnya berisikan ebi furai yg tebal dan dilumuri semacam kremesan dibagian luarnya, crunchy nya terasa dibagian dalam dan luar, udangnya yg tebal masih terasa juicy namun slain itu tidak ada yg menarik dr keseluruhan menu ini, so standar.Menu yang dipesan: Double Crunchy Roll, Chuka Idako, Ocha
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.4 pembaca berterima kasih.
-
4.0Nala Coffee [ Gading Serpong, Kafe ]
coffee shop BARUUUUU
pendatang baru lagi di dunia coffee shop area Gading Serpong, cabang pertama Nala Coffee ini lokasinya tidak jauh dr sekolah Tunas Bangsa dan cafe 7code. baru banget buka tgl 27 April lalu, coffee shop satu ini masih dalam tahap soft opening lengkap dgn promonya Buy1 Get1.
interiornya minimalis, meskipun belum rampung 100% namun bisa dibayangkan cozy dan homeynya coffee shop ini dikala grand openingnya nanti yg diperkirakan berlangsung pd pertengahan bulan Mei. ada smoking room outdoor dibagian belakang, total seating memang tdk banyak, sofa dan wifi tersedia.
memanfaatkan promo, saya mencoba 6oz White yg biasa dikenal sbg Cappuccino atau Flat White dan 1 lagi Manual Brew menggunakan metode V60 dan saya memilih beans Pangalengan dgn notes Peach.
Espresso 6oz Whitenya menggunakan beans gabungan Brazil, Toraja dan Aceh Gayo, dr aroma dan rasa Torajanya terasa jelas, overall tidak terlalu strong, low acid dan a bit milky for me.
Manual Brew Pangalengannya kurang oke karena notes Peachnya terasa tipis sekali, bodynya sih dapet agak pahit sedikit.Menu yang dipesan: 6 Oz. White, Manual Brew
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.2 pembaca berterima kasih.