Logo Ringkasan PergiKuliner Logo Ringkasan PergiKuliner

7 Coffee Shop di Jakarta yang Hits Tahun 2018 Buat Nongkrong di Hari Minggu

List Artikel
11 Maret 2018 | 0 Komentar
Bingung mau kemana hari minggu ini? Daripada bengong di rumah, lebih baik kamu pergi ke coffee shop yuk! Selain bisa minum kopi racikan barista yang terjamin yang khas dan terjamin enaknya, kamu juga bisa bersantai sambil ngobrol bareng teman-teman kamu. Nah! Kebetulan PergiKuliner punya 7 coffee shop di Jakarta yang sedang hits dan jadi tempat nongkrong favorit. Dimana aja ? Simak daftarnya di bawah ini ya!
Foto Oentoeng Kopi

Oentoeng Kopi

Jl. Krekot Bunder Raya No. 47AB, Pasar Baru, Sawah Besar, Jakarta Pusat

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1511156674

Cute rabbit 🐰

Well, saya pesan irish coffee latte dan keluarlah latte art kelinci yang imut jadi ga tega minumnya. If you are lucky, kamu juga bisa ketemu kelinci peliharaan ownernya yang lucu abis kayak pakai eyeliner padahal enggak loh.

Foto First Crack

First Crack

Altira Business Park, Blok B 12 - 15
Jl. Yos Sudarso, Sunter, Jakarta Utara

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1507885574

Tempat Ngopi Favorit

Tempat Ngopi yang satu ini emang asik..
Selain suasana nya yg asik kopi nya juga mantab.. dengan aneka cemilan..
Fav saya untuk coffee disini ada lah semua jenis speciality coffeenya.. unik & bikin seger...

Foto Kopi Boutique

Kopi Boutique

Jl. Pangeran Antasari No. 36 (Puri Sakti Buntu), Fatmawati, Jakarta Selatan

Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang

Picture 1473534253

Strawberry lattenya enak

Kopi Boutique ini satu area dengan Yesterday Backyard. Tempatnya sendiri lumayan besar.
Di sini saya pesan strawberry latte. Rasanya sendiri enak. Pas antara strawberry dan kopinya. Ga kemanisan juga.
Selain itu cobain bitterbalen. Seporsi ada 4 buah. Enak juga ternyata lho.

Foto Paradigma Kafe

Paradigma Kafe

Gedung DPD Golkar DKI
Jl. Pegangsaan Barat No. 4, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat

Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang

Picture 1472106076

Ga nyangka ini di jakarta

Ternyata bener nih tempatnya itu unik & bagus jd instagramable bgt. Saya jg agak ga nyangka ini di jakarta krn suasana dr kafe ini seperti di bogor atau bandung.

Foto Kopi Susu Bu Lurah

Kopi Susu Bu Lurah

Warung MJS
Jl. Setiabudi Tengah No. 11, Setiabudi, Jakarta Selatan

Di bawah Rp. 50.000 /orang

User tanpa foto profil

Kopi Susu Hits

Lagi nyobain kopi susu yang hits, ini tempatnya di daerah Setiabudi dan fenomenal karena gelas dan piringnya yang ada ayam2an nya itu. Kopi Susu nya enak deh.

Foto Dotto Coffee

Dotto Coffee

Duetto Salon
Jl. Benda Raya No. 54B, Kemang, Jakarta Selatan

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1452953088

mungil, nyaman dan bikin betah...

Sangat kecil memang, namun suasananya sukses bikin saya betah berlama-lama. Ditambah backsong yang dimainkan terdengar lembut, jadi bikin atmosfir tambah tenang.

Foto Toraja Coffee House

Toraja Coffee House

Jl. Casablanca Raya No. 1B, Tebet, Jakarta Selatan

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1510665549

Tempat ngopi asik di jantung kota Jakarta Selatan

Dari 3 kopi yang kami rasakan mereka punya aroma serta kekhas an tersendiri, bagi yang doyan aroma dan rasa kopi yang kuat dan menendang aku rekomendasikan LongBlack Coffee, karena aku jatuh cinta dengan aroma dan rasa dari kopi itu sendiri.

Topik artikel ini:
0 Komentar
[ ... ]

Bagaimana ringkasan ini menurut pendapatmu?