11 Es Kopi Susu di Blok M yang Bikin Mata Melek
Kopikalyan
Jl. Barito I No. 19, Blok M, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang
Tempat nongkrong fav
Kalau kesini pasti pesan Es Kopi Kalyan. Kemasan kaleng yang to-go nya juga khas banget punya mereka. Untuk cemilannya kemarin pesan Roti Bakar Kalyan, dengan isian selai kopi khas mereka.
Toko Kopi Tuku
Jl. Sultan Hasanudin Dalam No. 25, Blok M, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Di bawah Rp. 50.000 /orang
Kopi Susu Tetangga
Penasaran banget pengen nyobain kopinya yang kata orang-orang enak bangett. Aku order Kopi Susu Tetangga yang less sugar. Kopinya enak sih ada aroma khasnya juga
Twin House
Kala di Kalijaga
Jl. Sunan Kalijaga No. 3, Blok M, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Rp. 100.000 - Rp. 200.000 /orang
First timer!
Hazelnut Latte nya menurutku tipikal latte pada umumnya di tempat lain. Gak ada rasa atau aroma yang terlalu unik dibandingkan yang lain. Creamy & manisnya pas.
Soon Coffee & Bakery
Jl. Melawai VI No. 3, Melawai, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Di bawah Rp. 50.000 /orang
Nyaman, tutup agak cepat
gratis shakreto creamy latte (18k). Rasanya enak semua. Apalagi waktu itu shakreto nya masih gratis, karena beli minuman lain
Feeling Brew
Jl. Sultan Hasanudin Dalam No. 42, Blok M, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Di bawah Rp. 50.000 /orang
Beans & Cream
Jl. Sultan Hasanudin No. 28, Blok M, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Di bawah Rp. 50.000 /orang
BEDA DI SUSU AJA😌
ice cloudy latte 🌟(4/5)
kopi nya gax terlalu strong, es nya ga kebanyakan jadi ga minum air
ice almond latte 🌟(4/5)
rasa almond nya berasa banget, mirip susu kedele wkwkwk
Filosofi Kopi Perfecto
Jl. Barito I No. 21, Blok M, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang
Nice Place
Iced White (IDR 45,000) yang ukurannya 16oz, creamy, dan jenis Kopinya yang lebih ke asem. Bakalan balik lagi mau nyobain makanannya. Oiya harganya sudah nett yaaa
First Crack
Jl. Bumi No. 10, Blok M, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Rp. 100.000 - Rp. 200.000 /orang
Great Coffee Shop, Must Try!
Layered Coffee Mocca seharga IDR45,000. Presentasinya lumayan unik, mocca dan raspberry disajikan di dalam gelas ukur kayak lab kimia dengan coaster kayu, sedangkan espressonya disajikan terpisah
Titik Temu Coffee
M Bloc Space
Jl. Sisingamangaraja No. 37, Blok M, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Rp. 100.000 - Rp. 200.000 /orang
titik temu yang pada ramai
Yang Iced Latte, sama-sama acidnya, tapi kalo yang ini lebih milky. Yaa secara yaa iced latte. Dan kalo seleranya manis, bisa tambah gula sendiri kok yang tersedia disekitar kita.
Kopi Kenangan
Jl. Kyai Maja No. 27, Blok M, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Di bawah Rp. 50.000 /orang
Kenangan mantan emang susah dilupain
Rasa kopi dan susunya pas. Jadi gak dominan rasa kopi maupun rasa susu. Semua balance. Ada sedikit rasa asam yang masih bisa ditolerir di lidah gue dan aftertastenya juga tetep enak.
Kisaku
Pasaraya Blok M, Lantai Ground
Jl. Iskandarsyah II, Blok M, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Di bawah Rp. 50.000 /orang
Menu 'kampoeng' tapi juara dilidah!!!
Untuk kopinyaaaaaa aku suka kampoeng latte, enak walau gelasnya cup gak standar reguler, Harganya juga terjangkau, jadi kalo aku boleh saran wajib deh nyobain menu itu.