14 Cafe & Bakery di Jakarta Selatan yang Enak dan Favorit
Pave Pastry & Bistro
Jl. KH Ahmad Dahlan No. 22, Gandaria, Jakarta Selatan
Rp. 100.000 - Rp. 200.000 /orang
Parisian Cafe di Jakarta 🤍✨
Cafe ini cantiiiiiiik banget interiornya. Buat yang mau foto-foto sih cocok banget karena hampir setiap sudutnya bisa buat foto. Pavelova (with mixed berry sauce) Kemarin karna takut kegedean akhirnya pilih yang mini dan ternyaa ukuran mininya juga lumayan besar
Es kopi moka nyaa endulitaaa, creamy gitu
My favorite pastry Nutella croissant (27k) ukuran croissantnya lumayan besar juga, nutellanya terasa. Dan ini masuk favorite pastry anakku. Minumannya aku icip Es Kopi Moka (20k) harga affordable tapi rasanya Luarr biasaa enakk,
Bakerzin
Plaza Senayan, Lantai 2
Jl. Asia Afrika, Senayan, Jakarta Selatan
Rp. 100.000 - Rp. 200.000 /orang
Cobain Croons
Pesan yang Croons Matcha dan Chocolate untuk harga IDR 38,000 each. Overall coating sauce di atasnya yang di sini lebih lumer dan smeared perfectly untuk ngecover bagian luarnya.
DONAT BAHAGIA CABANG CIPETE🌻
Dari berbagai topping memang Dancow yang paling juara, rasanya jadi super milky dan ga begitu manis, yang lain pun enak-enak juga, kaya pas aja ga ada yang failed,
Scarlett's Cafe
Jl. Tulodong Bawah No. 2A, Senopati, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Rp. 100.000 - Rp. 200.000 /orang
FINALLY DESSERTS PLACE WORTH TO QUEUE
i try their poured tiramisu, the original and the matcha, the taste is amazingly great, for the original, it’s so creamy and have bitter taste in the end, the matcha one taste sweet creamy and rich of matcha
Exquise Patisserie
Jl. Gunawarman No. 18, Senopati, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Rp. 100.000 - Rp. 200.000 /orang
Frenchy
Chloe (IDR 50,000)
Cake cantik berwarna merah, didalamnya adalah Red Velvet Cake dengan layers of Soft Sponge and Cream Cheese Frosting. Yummm!
Mardin Fine Baklava Cafe
Jl. Kemang Utara No. 16B, Kemang, Jakarta Selatan
Rp. 100.000 - Rp. 200.000 /orang
Kunafe Ter enak!
Cheese Kunafe
ini menu andalan kalo ke mardin asin dan manisnya balance banget dan teksturnya crispy enak banget dan gk kemanisan
La Joie Bakery Cafe
Pondok Indah Plaza 5, Blok C No. 7 - 9
Jl. Margaguna Raya, Pondok Indah, Jakarta Selatan
Di bawah Rp. 50.000 /orang
Ternyata enaaaak parah
Kita cobain eclair dan soes creamnya dan tenyata rasanya enak banget. Creamnya ga bikin eneg, nah karena eclairnya sudah di taro di display chiller jadi creamnya dingin kaya makan eskrim. Suapan pertama sambil liat2an sama istri.. dia bilang "ini enakkkk parah
Super Furry Tea & Bakery
Pondok Indah Mall 2, Lantai 1, South Skywalk
Jl. Metro Pondok Indah, Pondok Indah, Jakarta Selatan
Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang
Dragonfruit Milk Toast
Dragonfruit Milk Toast. Untuk kualitas rotinya sih oke, wangi, lembut, fluffy dgn isian yang manis. Bagian luarnya berwarna merah cenderung pink dgn taburan gula halus di bagian atas yg bikin eyecatching.
The Harvest
Jl. Senopati No. 47, Senopati, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Rp. 100.000 - Rp. 200.000 /orang
Triple Chocolate ❣❣
Siapa nih yg suka sama Harvest Cake kayak aku ?? Gak pernah nolak deh kalo dikasih cake mereka, tekstur creamy dan manisnya bener2 bikin ketagihan. Kayak ini nih si TRIPLE CHOCOLATE yang siap banget manjain lidah
PAUL
Pacific Place Mall, Lantai Ground, South Lobby
Jl. Jenderal Sudirman, SCBD, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Rp. 100.000 - Rp. 200.000 /orang
Croissant
Pastry yang gak pernah gak enak. Menurut gw, almond croissant mereka itu debest, meskipun udah dingin, tekstur croissantnya gak jadi keras dan tetap lembut, bener2 juara banget deh. Almond nya juga banget
CROCO by Monsieur Spoon
AEON Mall Tanjung Barat, Lantai Ground
Jl. Raya Tanjung Barat No. 163, Jagakarsa, Jakarta Selatan
Rp. 100.000 - Rp. 200.000 /orang
Cobain Maritozzo-nya
Pesan Maritozzo Strawberry (37,000)
Ukuran nya besar sekilah agak mirip sama Melonpan dari jepang tapi bedanya kalo Maritozzo ini bagian cream nya terlihat dan membuat efek full filling gitu, untuk yang di Croco ini cream nya cukup ringan, manisnya ok
BitterSweet by Najla
Jl. Kalibata Timur Raya No. 31, Kalibata, Jakarta Selatan
Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang
Dessert box
Enakkkk polll!! Yang turkish nya enak banget, ini juga yang lotus nya ga kalah enakk. Sauce atasnya berlimpah dan kerasa banget lotus ya. Cake nya soft dan enakkk.
Lady Eve Patisserie
Jl. Terogong Raya No. 29, Pondok Indah, Jakarta Selatan
Rp. 100.000 - Rp. 200.000 /orang
YUMMY DESSERTS!
t’s not just a beautiful cake, it’s also how we enjoyed their flavor pairing concept, cause their cakes have variety textures, flavours and of course it looks good to be true.