Buat yang lagi cari tempat bersantai sembari menyantap hidangan lezat, cafe cozy di Slipi bisa jadi pilihan tepat. Cafe cozy kerap kali dijadikan sebagai tempat untuk bersantai melepas penat setelah sibuk beraktivitas. Di awal kemunculannya, cafe difungsikan sebagai tempat untuk bersantai sambil berdiskusi atau bertukar pikiran. Konsep inilah yang hingga saat ini masih terus dikembangkan.
Cafe sengaja dibuat sebagai tempat untuk bertemu dan bersantai sambil minum dan menyantap camilan. Tak heran kalau kebanyakan cafe yang kita jumpai selalu menawarkan kenyamanan suasananya. Di daerah Jakarta Barat, tepatnya di Slipi, terdapat deretan cafe yang bisa dengan mudah dijumpai di sepanjang jalan hingga yang lokasinya berada di dalam area perumahan.
Dari sekian banyak cafe tersebut, tentu saja ada cafe cozy di Slipi yang bisa kamu pilih sebagai tempat untuk bersantai setelah beraktivitas ataupun untuk menghabiskan waktu di akhir pekan. Meski ada banyak pilihannya, tentu saja kamu harus memilih cafe cozy di Slipi yang benar-benar nyaman untuk didatangi. Untuk rekomendasi tempat cafe cozy di Slipi, kamu bisa langsung melihat daftarnya di bawah ini!
Common Grounds
Neo Soho Mall, Lantai Ground
Jl. Letjen S. Parman, Slipi, Jakarta Barat
Rp. 100.000 - Rp. 200.000 /orang
Cozy Cafe
Lagi jalan-jalan ke daerah Neo Soho, eh nemu tempat kopi eyecatching banget namanya Common Grounds. Tempatnya cukup luas, pewe banget, dan bersih juga. Pelayanan nya juga ramah-ramah banget sih.
Noble One
Gedung Toto, Lantai Lobby
Jl. Letjen S. Parman, Slipi, Jakarta Barat
Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang
Cozy place inside Toto Building
The place is super cozy and spacious. The interior is also great.
They serve many choice of food, from appetizer to dessert.Service was great. I surely will recommend this place to my friends.
%Arabica
Central Park, Lantai Ground
Jl. Letjen S. Parman, Slipi, Jakarta Barat
Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang
clean, modern and minimalis...
Posisinya persis di sebelah salah satu lobby ujung. Nuansa clean yang selalu mereka terapkan di setiap gerai, membuatnya tampil begitu modern, minimalis sekaligus futuristik. Area duduk terdapat di dalam dan di luar. Meski simple tapi tetap terasa nyaman.
Bermvda Coffee
Central Park, Tribeca Park, Lantai Ground
Jl. Letjen S. Parman, Slipi, Jakarta Barat
Rp. 100.000 - Rp. 200.000 /orang
Nice Hangout Place in Central Park Mall
Bermvda Coffee di Central Park Mall tempatnya enak, aestetik bergaya Santorini. Ada area semi outdoor yang bisa bawa pet.
Settingan Santorininya berada banget dengan tone warna beige, abu-abu, putih, serta susunan ornament dinding dan lampu yang neat dan cantik.
Bottlenose Shack
Central Park, Tribeca Park, Lantai Ground
Jl. Letjen S. Parman, Slipi, Jakarta Barat
Rp. 100.000 - Rp. 200.000 /orang
Brunchies
Tempatnya ada dua lantai dan lumayan oke sih buat nyari keheningan karena sekitarannya ga rame. Saya nyobain crispy chicken and queso taco dengan minuman lemon tea dan pink toothpaste. U
Georgia Cuisine
Central Park, Lantai Ground, SOGO
Jl. Letjen S. Parman, Slipi, Jakarta Barat
Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang
Nice Dining Spot
Georgia di Central Park memang tempatnya enak banget, cozy, lalu tidak terlalu ramai, serta desainnya bikin betah dengan dominasi warna abu-abu, emas, dan velvet pink yang modern dan cantik.
So Fashion
Mall Taman Anggrek, Lantai 2
Jl. Letjen S. Parman, Slipi, Jakarta Barat
Rp. 100.000 - Rp. 200.000 /orang
Cantik, Serba Pink
Ambience tempatnya cantik parah, cozy banget dan cocok buat me time. Tempatnya yang terang dan serba pink, bikin tempat ini jadi Instagramable.Pelayanan cukup ramah.
Pan & Co.
Central Park, Lantai Lower Ground
Jl. Letjen S. Parman, Slipi, Jakarta Barat
Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang
Gimmick?
Ambience tempatnya di CP enak, cozy. Apalagi, tempatnya juga ceria dengan dominan warna kuning. Pelayanan ramah dan friendly.