Logo Ringkasan PergiKuliner Logo Ringkasan PergiKuliner

17 Cafe dengan Kopi Enak di Bekasi

List Artikel
17 Maret 2023 | 1 Komentar
Ketika sedang mengantuk, hal yang akan selalu adalah kopi. Kopi enak di Bekasi bisa ditemukan di cafe-cafe yang kini sudah banyak tersebar sepanjang jalan di Bekasi. Karena jumlahnya yang banyak, cafe dengan kopi enak di Bekasi menawarkan harga yang murah, tetapi masih mementingkan rasa kopinya juga. Cafe dengan kopi enak di Bekasi menjadi favorit banyak orang tidak hanya sebagai minuman pencegah rasa kantuk, tetapi minuman untuk menemani selama nongkrong maupun minuman saat me time. Kopi menjadi minuman yang cocok untuk situasi apapun. Maka dari itu, penting mencari kopi enak di Bekasi. Tetapi, kamu tidak perlu khawatir lagi karena cafe dengan kopi enak di Bekasi bisa kamu coba di 20 cafe dengan kopi enak di Bekasi berikut ini: 
Foto Bang Raden Gerobak Kopi

Bang Raden Gerobak Kopi

Jl. Agus Salim No. 164, Bekasi Timur, Bekasi

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1668077848

Tempatnya luas dan cozy

V60 japanese
Pesen V60 jg cuma lupa kopinya pake beans apa.. Kalau ini tergantung selera sih ya, aku pribadi lumayan sih ga terlalu watery

Foto Gloomy Coffee & Eatery

Gloomy Coffee & Eatery

Shabu Yoi, Lantai 2, Kota Harapan Indah, Ruko Mega Boulevard, Blok RV2 No. 8E
Jl. Harapan Indah Boulevard, Medan Satria, Bekasi

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1528372562

Coffee shop yang cocok buat WFH di Harapan Indah

Creamy Lattenya pas buat yang suka minuman manis, creamy dengan rasa caramel tapi ga over juga.

Foto Moeda Coffee & Space

Moeda Coffee & Space

Jl. Raya Pekayon No. 27, Bekasi Selatan, Bekasi

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1528372562

Coffee Shop Pagi di Bekasi

Aku coba menu signaturenya, espresso dengan cream dan kayu manis diatasnya. Bagiku ini enak, espressonya masih agak kasar tapi terbantu dengan rasa manis creamnya dan hint dari kayu manisnya.

Foto Jeda Kopi

Jeda Kopi

Jl. Dasa Darma No. 20, Rawalumbu, Bekasi

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1444443894

Jeda Segar-nya Manteeeep 😍

Jadi ini campuran antara kopi, soda dan peach. Asliii ini enaaaaak bangeeettt 😋. Ada sensasi kejuut dari sodanya, tapi rasa kopinya ga tenggelam dan manis dan peachnya enaak.

Foto Little Talk Coffee

Little Talk Coffee

Vida Bekasi
Jl. Tirta Utama No. 10 (Depan Marketing Gallery), Bantar Gebang, Bekasi

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1543982566

Coffee Shop Ciamik di Bekasi!

Ini minuman yang gue pesen, dan ternyata... ENAAAAAK BANGET EUY! Berasa banget gitu hahahhahaa... emang ini di menu mereka yang rekomen sih minumannya.

Foto Kopi Siku

Kopi Siku

Taman Hijau Galaxy
Jl. Bintang Raya Blok A No. 117, Bekasi Selatan, Bekasi

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1632378391

Homey At Kopi Siku

Di Kopi Siku saya sendiri nyobain Kopi Susu Siku, rasanya enak dan tempatnya juga cocok banget buat orang - orang yang mau ngopi sekalian nongkrong.

Foto Keppo Coffee

Keppo Coffee

Ruko Gardenia, Blok RF No. 11
Jl. Gardenia Raya, Rawalumbu, Bekasi

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1528372562

Nyaman

Ga pake basa basi langsung order manual brew + split. Rasanya gimana? Aduh, aku ga mungkin beli 3 gelas kopi berturut-turut kalau ga enak 🤣

Foto Juni Park

Juni Park

Jl. Pengairan, Bekasi Selatan, Bekasi

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1624260340

Perfect place for hangout!

Buat kalian pecinta kopi, wajib cobain juni pagi dan juni petang. Juni pagi yaitu brown sugar coffee with double shot espresso shot, kalau Juni petang sama dengan juni pagi hanya saja kalau Juni petang single shot.

Foto Kozi Coffee

Kozi Coffee

Grand Galaxy City
Jl. Boulevard Raya Barat No. 19, Bekasi Selatan, Bekasi

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1657631680

Mandatory visit ke Kozi Coffee bekasi

Kemarin nyoba minuman “kold brown + additional salted caramel” wajib di coba deh ini enak.

Foto Work Station Coffee Roaster

Work Station Coffee Roaster

Jl. Ketapang Raya No. 2, Bekasi Selatan, Bekasi

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1484323528

Kopi enak di Bekasi

Untuk picollonya mereka pakai susu yang beda dari latte dan ini ENAK BANGEEEET. Smooth dan manisnya pas, wajib banget kalian coba kalau ke sini.

Foto Ruwang Coffeehouse

Ruwang Coffeehouse

Jl. Perjuangan No. 62A, Bekasi Utara, Bekasi

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1633625476

Kafe Baru di Perjuangan!

Not So Coffee: americano with cream on top. Rasanya fresh, creamnya enak lembut manis.

Foto Yard Cafe

Yard Cafe

Grand Galaxy City, Ruko Grand Galaxy City, Blok RRGB No. 16
Jl. Rose Garden II, Bekasi Selatan, Bekasi

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1528372562

Pindah Ruko

Kopinya juga ga kalah kok, ada banyak varian, manual brew ada, mocktail juga ada.

Foto Savaka Coffee & Eatery

Savaka Coffee & Eatery

Jl. Raya Jatiasih No. 12, Jatiasih, Bekasi

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1630326578

Kopi dgn Fla

Kopinya ga terlalu strong, creamy bgt, dgn ada rasa sensasi flanya. Cukup unik sih, dan cukup manis jg. Bagi yg ga terlalu suka kopi, dijamin bakalan suka ini deh krn kopinya creamy bgt, beneran ngerasain sensasi yg berbeda.

Foto Nara Coffee

Nara Coffee

Easton Jatibening
Jl. Jatibening II No. 225, Pondok Gede, Bekasi

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1531629510

Basis Jatibening

Minumnya sih aku order Hot Cappuccino. Btw latte artnya RAPIH! Aku sih request latte art SWAN hehehe. Makasihhh barista JATIBENING❤❤❤

Foto Kopi Nako

Kopi Nako

BCBD Summarecon Bekasi, La Spezia
Jl. Bulevar Ahmad Yani No. 56A - B, Bekasi Utara, Bekasi

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1501142076

Cabang Terbaru Yang keren

Dari segi rasa buat gue cukup enak. Rasa manis antara gula aren dan rasa kopinya yang sedikit pahit cukup balance. Plus ada creamyness dari susu. Overall untuk menu ini, GOOD!

Foto Simetri Coffee Roasters

Simetri Coffee Roasters

BCBD Summarecon Bekasi, La Spezia
Jl. Bulevar Ahmad Yani No. 56A - B, Bekasi Utara, Bekasi

Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang

Picture 1632378391

Bersantai di Simetri Coffee Bekasi

Kalo untuk Iced Lattenya itu enak banget balance rasanya kopinya cukup strong tapi tetep creamy juga jadinya enak.

Foto Coffee Talevu

Coffee Talevu

Ruko D'Minimalis, Blok B No. 5
Jl. Pramuka, Rawalumbu, Bekasi

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1632378391

Bonjour Coffee Talevu

Kopi Susu Paris ini punya rasa yang dominan creamy dan manis tapi menariknya menurut saya ini minuman kopi yang bikin refreshing banget, nah kalo Café Au Lait ini adalah Kopi Susu Gula Aren rasanya lebih strong tapi tetap creamy dan manis.

Topik artikel ini:
1 Komentar
[ ... ]
Foto user umum
Cobain kopi nya le’cafe di dhara studio min. Lokasinya di ruko emerald sumareccon bekasi ub02
abrianoctaviantoro@yahoo.com | 25 Mar 2023 pk. 02:00 PM

Bagaimana ringkasan ini menurut pendapatmu?