Logo Ringkasan PergiKuliner Logo Ringkasan PergiKuliner

14 Dessert Enak di Jakarta yang Manis Untuk Berbuka Puasa

List Artikel
6 April 2022 | 0 Komentar
Salah satu hal yang dicari saat buka puasa adalah makanan dan minuman manis. Biasanya orang-orang akan mencari es buah, kolak pisang, bubur sumsum, hingga buah kurma untuk berbuka puasa. Tapi selama 30 hari, pasti kamu akan bosan juga kan? Untuk itu, variasi menu berbuka tentu sangat dibutuhkan. Buat kamu yang ingin berbuka puasa dengan yang manis-manis tapi tidak biasa, PergiKuliner sudah menyiapkan 14 rekomendasi dessert enak di Jakarta yang bisa kamu coba. Ada aneka es krim, gelato, es pisang hijau, es campur hits, crepes dan masih banyak lagi. Baca langsung rekomendasinya di bawah ini ya!
Foto Pesca Gelato Bar

Pesca Gelato Bar

Jl. Pesanggrahan No. 6C, Puri, Jakarta Barat

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1539434114

YUMM!!

So happy to find this place! I am sure it is one of THE BEST gelato I’ve ever tasted! Super soft yet creamy texture, with right balance of sweetness and it was beautifully scooped by the super friendly server! Nice ambiance, kids friendly, just perfect!

Foto Es Campur Ko Acia

Es Campur Ko Acia

Jl. Dwiwarna Raya (Sebelah Sekolah Santo Joseph), Mangga Besar, Jakarta Barat

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1548432631

SUPER ENAK ❤️❤️❤️

Es Campur terenak sih dengan berbagai isi kayak kacang ijo, kolang kaling, nata de coco, aneka jelly, cendol, kelapa. Sop susu santennya enak banget, manisnya pas ga bakal enek!

Foto Depot Es Durian Nan Salero

Depot Es Durian Nan Salero

Jl. Dr. Muwardi I No. 18F, Grogol, Jakarta Barat

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1505048438

3rd Visit....Still The Best

The Best Yummy So Far yg pernah gw makan,Blm ada lawannya kalau menurut gw yah. Komposisi Durian,Es serut dan Susu Coklatnya Pas Banget menciptakan satu taste yg luar biasa enak dan segar Yummy.

Foto Gelato Secrets

Gelato Secrets

Setiabudi One, Lantai Ground
Jl. HR Rasuna Said, Setiabudi, Jakarta Selatan

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1470322421

Love This Gelato

Secret Gelato adl gelato favoritku di jakarta, krn harganya masih affordable. Aku paling suka rasa dark chocolate sama raspberrynya, pas bgt & ga kemanisan.

Foto La Ricchi Ice Cream

La Ricchi Ice Cream

Emporium Pluit Mall, Lantai 4, Food Empire
Jl. Pluit Selatan Raya, Pluit, Penjaringan, Jakarta Utara

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1544149898

Gelato 💕

DARK CHOCOLATE, ada pahit-pahit dark chocolate nya, ga kemanisan, enak. BAILEYS, ini rasa rum gitu, wangi rum dan manis saat dimakan. YOGURT BERRY, ini rasanya asem seger gitu, yumm.

Foto Latteria Gelato

Latteria Gelato

Ruko Crown Golf, Blok D No. 39, Bukit Golf Mediterania
Jl. Marina Indah Raya, Pantai Indah Kapuk, Penjaringan, Jakarta Utara

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1482803539

Decent ice cream place in PIK

Rasanya sekilas tester enak juga. Yang paling enak yang aku pesen ini: Gandalf the Grey, yaitu campuran dari earl grey, greentea dan Ferrero rocher. Another flavour yang aku suka tapi ga pesen: mary regal ice cream.

Foto Honest Spoon

Honest Spoon

Jl. Cikajang No. 63, Senopati, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1484323528

Enak & worth it

Wah gileee semuanya enak! Cookie monster rasanya manis tapi gak lebay. Strawberry cheesecake seger bgt. Smore's nya ga kalah enak, ada marshmallow yang super lembut.

Foto Paris Sorbet

Paris Sorbet

Graha Tirta
Jl. Wolter Monginsidi No. 71, Senopati, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan

Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang

Picture 1464624574

best sorbet in town!!

Mango sorbet was also great omg i love the condiments (diced mango with passion fruit, lime juice and its zest). Omg it was really balancing the mango sorbet. And hazelnut biscuit gave another texture and flavour! Luv!

Foto Kedai Es Pisang Ijo Pemuda

Kedai Es Pisang Ijo Pemuda

Jl. Tanjung Duren Utara IV Blok O No. 468A - B, Tanjung Duren, Jakarta Barat

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1542117753

Mantapp

Saya pesan es pisang kacang (32.000) dan Es segar ceria (32.000). Buat saya si tetep es pisang ijonya yang the best. Es segar ceria nya sih lumayan tapi rasanya itu asem banget karena memang es nya terbuat dari buah sirsak.

Foto Lind's Ice Cream

Lind's Ice Cream

Ruko Gading Batavia, Blok LC9 No. 33
Jl. Gading Batavia Raya, Kelapa Gading, Jakarta Utara

Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang

Picture 1639919928

Old fashioned but delicious ice cream

Ice cream yg klasik tapi rasanya gak kalah sama ice cream2 masa kini! Ice creamnya enak, variasi menunya banyak dan tempatnya cozy dan homey banget jadi betah buat hangout disana. Worth it sama harganyaa

Foto Baby Dutch Pancake

Baby Dutch Pancake

Grand Indonesia Mall, Lantai 3A, West Mall
Jl. MH Thamrin, Thamrin, Jakarta Pusat

Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang

Picture 1648864170

Pancakenya lembut dan hospitalitynya bagus

So far makanannya enak , manis dan lembut banget , manisnya gak bikin eneq after tastenya.

Foto Maison Tremel

Maison Tremel

Pondok Indah Mall 2, Lantai 3
Jl. Metro Pondok Indah, Pondok Indah, Jakarta Selatan

Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang

Picture 1484323528

French Crepes Enak

Classic Banana Split : Kalau ini isinya ada banana, strawberry dan chocolate sauce. Tekstur crepenya sama, lembut dengan rasa yang enak, strawberrynya asam segar, pisangnya lembut dan sedikit manis, saus cokelatnya pun enak karena gak terlalu pahit, jadi aku suka.

Foto Es Pisang Ijo Cendana

Es Pisang Ijo Cendana

Grand Lucky Superstore, SCBD Lot 12, Foodcourt
Jl. Jenderal Sudirman, SCBD, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Picture 1526396592

Es pisang ijo enak

Di pisang ijo cendana aku cobain : pisang ijo spesial dan pisang ijo cendana , teksturnya yang lembut ditambah perpaduannya yang nikmat serta manisnya yang pas , apalagi dingin dingin semakin nikmat .

Foto Fat Bubble

Fat Bubble

Jl. Tebet Timur Dalam II No. 47C, Tebet, Jakarta Selatan

Rp. 50.000 - Rp. 100.000 /orang

Picture 1511774072

Fat bubble

Dessert yang bikin ngeces tanpa harus menguras banyak uang
Soalnya harganya terjangkau banget. Dan bagus buat nongkrong bareng temen

Topik artikel ini:
0 Komentar
[ ... ]

Bagaimana ringkasan ini menurut pendapatmu?